Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Moskwa Buka Jalur Kereta Bawah Terpanjang di Dunia

Kompas.com - 02/03/2023, 12:11 WIB
Nabilla Tashandra

Editor

Sumber Xinhuanet

KOMPAS.com - Moskwa, Rusia, membuka jalur kereta bawah tanah terpanjang di dunia.

Jalur kereta yang diberi nama Big Circle Line (BCL) itu membentang sepanjang 70 kilometer, seperti dikutip dari Xinhua.

BCL memiliki 31 stasiun. Sebanyak 24 stasiun di antaranya memiliki 47 persimpangan ke stasiun metro yang sudah ada dan yang akan datang.

Baca juga:

Wakil Wali Kota Moskwa untuk transportasi, Maksim Liksutov, mengatakan, BCL akan difungsikan sebagai pendukung pembangunan ibu kota selama beberapa dekade mendatang.

Logo Big Circle Line terlihat di sebuah kereta api di Moskow, Rusia, pada 1 Maret 2023. Moskow pada Rabu membuka Big Circle Line (BCL) sepanjang 70 km, jalur kereta bawah tanah terpanjang di dunia.XINHUA/ALEXANDER ZEMLIANICHENKO Logo Big Circle Line terlihat di sebuah kereta api di Moskow, Rusia, pada 1 Maret 2023. Moskow pada Rabu membuka Big Circle Line (BCL) sepanjang 70 km, jalur kereta bawah tanah terpanjang di dunia.

Transportasi anyar ini diharapkan dapat membantu mengurangi arus lalu lintas di jalan protokol kota hingga 15 persen dan mengurangi kepadatan jalur meteo hingga 25 persen.

Baca juga: 10 Negara Penghasil Emas Terbesar di Dunia, Ada Indonesia dan Rusia

Adapun jalur metro sudah dibangun sejak 2011 hingga 2022. Bagian pertama BCL dibuka pada 2018, sedangkan 20 kilometer lainnya atau bagian terpanjang dalam sejarah metro Moskwa diluncurkan pada Desember 2021.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Travel Update
Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Travel Update
Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Travel Update
Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Travel Tips
8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

Travel Tips
Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com