Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Wisata ke Pulau Taliabu, di Mana Lokasinya?

Kompas.com - 02/08/2023, 14:09 WIB
Suci Wulandari Putri Chaniago,
Ni Nyoman Wira Widyanti

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Pulau Taliabu termasuk salah satu pulau besar berpenghuni di Maluku Utara. Secara geografis, Pulau Taliabu berada di sebelah selatan Laut Maluku dengan sebagian besar areanya dikelilingi perairan.

"Di Kabupaten Pulau Talibu total ada tiga pulau besar berpenghuni dan 10 pulau kecil," kata Bupati Kabupaten Pulau Taliabu Aliong Mus, dalam program Nusaraya di gedung Kompas Gramedia, Jakarta Pusat, Selasa (1/8/2023).

Baca juga:

Aliong melanjutkan, Pulau Taliabu memiliki luas sekitar 3.000 kilometer persegi, dengan lingkar pantai sekitar 466 kilometer persegi. Jika dilihat dari peta, posisi Pulau Taliabu berada di sebelah selatan Kota Manado.

 

Sebagai kawasan yang sebagian besar dikelilingi oleh perairan, ucap Aliong, Pulau Taliabu memiliki pontensi yang cukup besar dari segi hasil laut.

Beberapa hasil laut yang bisa diperoleh di laut Taliabu yakni ikan tuna, ikan kerapu, ikan kakap, lobster, dan berbagai jenis kerang-kerangan.

Tidak hanya dari segi hasil laut, Pulau Talaibu juga dikenal dengan hasil perkebunan cengkihnya.

"Salah satu keunggulan di Taliabu yaitu hasil kebun cengkihnya, itu terbesar di wilayah Maluku Utara," kata Aliong.

Maka dari itu, bila berkesempatan berkunjung ke Maluku Utara, tidak ada salahnya menepi sebentar dan berkunjung ke Pulau Taliabu.

Baca juga:

Halaman Berikutnya
Halaman:


Terkini Lainnya

Turis Asing Diduga Bikin Sekte Sesat di Bali, Sandiaga: Sedang Ditelusuri

Turis Asing Diduga Bikin Sekte Sesat di Bali, Sandiaga: Sedang Ditelusuri

Travel Update
Ada Pembangunan Eskalator di Stasiun Pasar Senen, Penumpang Bisa Berangkat dari Stasiun Jatinegara

Ada Pembangunan Eskalator di Stasiun Pasar Senen, Penumpang Bisa Berangkat dari Stasiun Jatinegara

Travel Update
Hotel Ibis Styles Serpong BSD CIty Resmi Dibuka di Tangerang

Hotel Ibis Styles Serpong BSD CIty Resmi Dibuka di Tangerang

Hotel Story
10 Mal di Thailand untuk Belanja dan Hindari Cuaca Panas

10 Mal di Thailand untuk Belanja dan Hindari Cuaca Panas

Jalan Jalan
Menparekraf Susun Peta Wisata Berbasis Storytelling di Yogyakarta, Solo, dan Semarang

Menparekraf Susun Peta Wisata Berbasis Storytelling di Yogyakarta, Solo, dan Semarang

Travel Update
Waisak 2024, Menparekraf Targetkan Gaet hingga 300.000 Wisatawan

Waisak 2024, Menparekraf Targetkan Gaet hingga 300.000 Wisatawan

Travel Update
3 Bulan Lagi, Penerbangan Langsung Thailand-Yogyakarta Akan Dibuka

3 Bulan Lagi, Penerbangan Langsung Thailand-Yogyakarta Akan Dibuka

Travel Update
Jelang Waisak 2024, Okupansi Hotel di Area Borobudur Terisi Penuh

Jelang Waisak 2024, Okupansi Hotel di Area Borobudur Terisi Penuh

Hotel Story
iMuseum IMERI FKUI Terima Kunjungan Individu dengan Pemandu

iMuseum IMERI FKUI Terima Kunjungan Individu dengan Pemandu

Travel Update
9 Wisata Malam di Jakarta, dari Taman hingga Aquarium

9 Wisata Malam di Jakarta, dari Taman hingga Aquarium

Jalan Jalan
Jangan Sembarangan Ambil Pasir di Pulau Sardinia, Ini Alasannya

Jangan Sembarangan Ambil Pasir di Pulau Sardinia, Ini Alasannya

Travel Update
6 Cara Cegah Kehilangan Koper di Bandara, Simak Sebelum Naik Pesawat

6 Cara Cegah Kehilangan Koper di Bandara, Simak Sebelum Naik Pesawat

Travel Tips
Maskapai Penerbangan di Australia Didenda Rp 1,1 Miliar karena Penerbangan Hantu

Maskapai Penerbangan di Australia Didenda Rp 1,1 Miliar karena Penerbangan Hantu

Travel Update
China Terapkan Bebas Visa untuk 11 Negara di Eropa dan Malaysia

China Terapkan Bebas Visa untuk 11 Negara di Eropa dan Malaysia

Travel Update
Pelepasan 40 Bhikku Thudong untuk Waisak 2024 Digelar di TMII

Pelepasan 40 Bhikku Thudong untuk Waisak 2024 Digelar di TMII

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com