Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kegiatan Seru di Taman Bunga Nusantara, Sewa Hanbok

Kompas.com - 03/04/2024, 10:43 WIB
Alma Erin Mentari

Penulis

KOMPAS.com - Tak hanya bisa berfoto ria di Taman Bunga Nusantara, Cianjur, para pengunjung juga bisa melakukan aktivitas seru lainnya.

Kompas.com rangkum kegiatan seru yang bisa dilakukan selama berada di taman terluas di Cianjur, Jawa Barat yang satu ini.

Taman Bunga Nusantara, Cianjur, Jawa Barat.KOMPAS.com/ANGGARA WIKAN PRASETYA Taman Bunga Nusantara, Cianjur, Jawa Barat.

Kegiatan seru di Taman Bunga Nusantara

Destinasi wisata di Cianjur, Jawa Barat yang menawarkan kegiatan seru bagi pengunjung dari segala usia.

Dikelilingi oleh keindahan alam, taman ini menjadi tempat yang ideal untuk bersantai sambil menikmati pesona ribuan bunga yang beraneka ragam.

Makan di Cafe & Resto TBN

Sesampainya berada di Taman Bunga Nusantara, kamu bisa menikmati aneka kuliner khas Jawa Barat. Ada menu andalan seperti Nasi Timbel Komplit, Nasi Goreng Ayam, Soto Mie, dan Gado-gado.

Baca juga:

Berburu Souvenir

Di Taman Bunga Nusantara, para pengunjung bisa membeli pernak pernik di Nany's Galleria. Mulai dari gantungan kunci, tas, bros, hingga bibit bunga yang bisa ditanam di rumah.

Foto dengan latar bunga tabebuya

Ada taman dengan deretan pohon bunga tabebuya yang bisa kamu jadikan spot foto ala Jepang. Ada sepeda angin yang bisa kamu sewa untuk menambah pengalaman berkesan foto di sana.

Trem di Taman Bunga Nusantara.KOMPAS.com/ANGGARA WIKAN PRASETYA Trem di Taman Bunga Nusantara.

Sewa kostum

Di sana, para pengunjung bisa sewa kostum seperti kimono asal Jepang dan hanbok asal Korea Selatan untuk pakaian saat berfoto di sekitar taman bunga. Harga sewa kostum adalah Rp 75.000 untuk tiga jam.

Berkeliling taman bunga dengan trem

Beli tiket trem seharga Rp 50.000 untuk mengelilingi taman bunga agar lebih puas dan mendapatkan pengalaman komplet di wisata Cianjur.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Kompas Travel (@kompas.travel)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pengalaman ke Pasar Kreatif Jawa Barat, Tempat Nongkrong di Bandung

Pengalaman ke Pasar Kreatif Jawa Barat, Tempat Nongkrong di Bandung

Jalan Jalan
Libur Panjang Waisak 2024, KAI Operasikan 20 Kereta Api Tambahan

Libur Panjang Waisak 2024, KAI Operasikan 20 Kereta Api Tambahan

Travel Update
Pasar Kreatif Jawa Barat: Daya Tarik, Jam Buka, dan Tiket Masuk

Pasar Kreatif Jawa Barat: Daya Tarik, Jam Buka, dan Tiket Masuk

Travel Update
Berkunjung ke Pantai Nangasule di Sikka, NTT, Ada Taman Baca Mini

Berkunjung ke Pantai Nangasule di Sikka, NTT, Ada Taman Baca Mini

Jalan Jalan
10 Wisata Malam di Semarang, Ada yang 24 Jam

10 Wisata Malam di Semarang, Ada yang 24 Jam

Jalan Jalan
Tanggapi Larangan 'Study Tour', Menparekraf: Boleh asal Tersertifikasi

Tanggapi Larangan "Study Tour", Menparekraf: Boleh asal Tersertifikasi

Travel Update
Ada Rencana Kenaikan Biaya Visa Schengen 12 Persen per 11 Juni

Ada Rencana Kenaikan Biaya Visa Schengen 12 Persen per 11 Juni

Travel Update
Kasus Covid-19 di Singapura Naik, Tidak ada Larangan Wisata ke Indonesia

Kasus Covid-19 di Singapura Naik, Tidak ada Larangan Wisata ke Indonesia

Travel Update
Museum Kebangkitan Nasional, Saksi Bisu Semangat Pelajar STOVIA

Museum Kebangkitan Nasional, Saksi Bisu Semangat Pelajar STOVIA

Travel Update
World Water Forum 2024 Diharapkan Dorong Percepatan Target Wisatawan 2024

World Water Forum 2024 Diharapkan Dorong Percepatan Target Wisatawan 2024

Travel Update
Tebing di Bali Dikeruk untuk Bangun Hotel, Sandiaga: Dihentikan Sementara

Tebing di Bali Dikeruk untuk Bangun Hotel, Sandiaga: Dihentikan Sementara

Travel Update
Garuda Indonesia dan Singapore Airlines Kerja Sama untuk Program Frequent Flyer

Garuda Indonesia dan Singapore Airlines Kerja Sama untuk Program Frequent Flyer

Travel Update
5 Alasan Pantai Sanglen di Gunungkidul Wajib Dikunjungi

5 Alasan Pantai Sanglen di Gunungkidul Wajib Dikunjungi

Jalan Jalan
Pantai Lakey, Surga Wisata Terbengkalai di Kabupaten Dompu

Pantai Lakey, Surga Wisata Terbengkalai di Kabupaten Dompu

Travel Update
Bali yang Pas untuk Pencinta Liburan Slow Travel

Bali yang Pas untuk Pencinta Liburan Slow Travel

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com