Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Tak Hanya Hidangan Laut Bercangkang, Ini Menu Baru The Holy Crab

Hidangan menu bercangkang seperti Dungeness Crab, King Crab Legs, Snow Crab Legs, Mud Crab hingga Candian Lobster bisa Anda temukan di sana.

Kini, Anda tak hanya bisa menikmati menu-menu tersebut, tetapi ada menu hidangan baru mulai dari makanan pembuka, sup dan salad, menu utama, saus, hingga makanan penutup.

“Kami terkenal dengan hidangan laut bercangkang. Tapi saat ini kita hadirkan puluhan menu baru yang bisa dinikmati para pengunjung,” ujar Managing Director Erson Food, Steven William, dalam peluncuran menu baru dari The Holy Crab di Gunawarman, Jakarta, Rabu (12/9/2018).

Ia menjelaskan ada sekitar 40 hidangan menu baru yang diluncurkan sejak pertengahan Agustus 2018.

Beberapa menunya, New Orleans Crispy Calamari, Stinky Garlic Fries, Crispy Cajun Chicken Wings, Crabs & Shrimp Nacos, dan masih banyak yang lainnya.

Kemudian menu makanan baru dari soups and salads ditawarkan mulai harga Rp 45.000 hingga Rp 95.000. Salah satu menu yang bisa dicoba Crabs & Wild Mushroom Salad.

Salah satu menu yang bisa dicoba seperti Domestic Finest terdiri dari Whole Mud Crab, Shrimps, Mussels, jagung manis, dan sosis.

Hidangan from the sea bisa dinikmati mulai dari Rp 95.000 hingga Rp 165.000. Salah satu menunya seperti Southern Dirty Rice with Mixed Seafood.

Sementara itu hidangan pencuci mulut ditawarkan mulai dari harga Rp 35.000. Menu baru minuman dan mocktails ditawarkan mulai harga Rp 18.000 hingga Rp 45.000.

https://travel.kompas.com/read/2018/09/13/091400427/tak-hanya-hidangan-laut-bercangkang-ini-menu-baru-the-holy-crab

Terkini Lainnya

Pencabutan Status Bandara Internasional Tidak Pengaruhi Kunjungan Turis Asing

Pencabutan Status Bandara Internasional Tidak Pengaruhi Kunjungan Turis Asing

Travel Update
Bagaimana Cara agar Tetap Dingin Selama Heatwave

Bagaimana Cara agar Tetap Dingin Selama Heatwave

Travel Tips
Gedung Pakuan di Bandung: Lokasi, Jam Buka, dan Tiket Masuk

Gedung Pakuan di Bandung: Lokasi, Jam Buka, dan Tiket Masuk

Travel Update
Jogging with View di Waduk Tandon Wonogiri yang Berlatar Perbukitan

Jogging with View di Waduk Tandon Wonogiri yang Berlatar Perbukitan

Jalan Jalan
7 Tips Berkemah di Pantai agar Tidak Kepanasan, Jangan Pakai Tenda di Gunung

7 Tips Berkemah di Pantai agar Tidak Kepanasan, Jangan Pakai Tenda di Gunung

Travel Tips
Berlibur ke Bangkok, Pilih Musim Terbaik untuk Perjalanan Anda

Berlibur ke Bangkok, Pilih Musim Terbaik untuk Perjalanan Anda

Travel Tips
Cuaca Panas Ekstrem, Thailand Siapkan Wisata Pagi dan Malam

Cuaca Panas Ekstrem, Thailand Siapkan Wisata Pagi dan Malam

Travel Update
Pantai Kembar Terpadu di Kebumen, Tempat Wisata Edukasi Konservasi Penyu Tanpa Biaya Masuk

Pantai Kembar Terpadu di Kebumen, Tempat Wisata Edukasi Konservasi Penyu Tanpa Biaya Masuk

Travel Update
Siaga Suhu Panas, Petugas Patroli di Pantai Bangka Belitung

Siaga Suhu Panas, Petugas Patroli di Pantai Bangka Belitung

Travel Update
Cara ke Museum Batik Indonesia Naik Transjakarta dan LRT

Cara ke Museum Batik Indonesia Naik Transjakarta dan LRT

Travel Tips
Layanan Shower and Locker Dekat Malioboro, Personelnya Bakal Ditambah Saat 'Long Weekend'

Layanan Shower and Locker Dekat Malioboro, Personelnya Bakal Ditambah Saat "Long Weekend"

Travel Update
Museum Batik Indonesia: Lokasi, Jam Buka, dan Harga Tiket Masuk 2024

Museum Batik Indonesia: Lokasi, Jam Buka, dan Harga Tiket Masuk 2024

Hotel Story
3 Destinasi Wisata Unggulan Arab Saudi, Kunjungi Museum Bersejarah

3 Destinasi Wisata Unggulan Arab Saudi, Kunjungi Museum Bersejarah

Travel Tips
Mengenal Subak Jatiluwih yang Akan Dikunjungi Delegasi World Water Forum 

Mengenal Subak Jatiluwih yang Akan Dikunjungi Delegasi World Water Forum 

Jalan Jalan
Area Baduy Dalam Buka Lagi untuk Wisatawan Setalah Perayaan Kawalu 

Area Baduy Dalam Buka Lagi untuk Wisatawan Setalah Perayaan Kawalu 

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke