Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Secangkir Kopi Termahal di Dunia, Harganya Tembus Rp 1 Juta

Berbagai jenis kopi memiliki harga yang berbeda-beda. Untuk pecinta kopi sejati, merogoh kocek dalam-dalam untuk menikmati sajian favorit tentu bukan hal sulit, apalagi kalau kopi tersebut bisa dibilang langka atau susah dijumpai.

Di San Fransisco, Amerika Serikat, ada sebuah perusahaan kopi bernama Klatch Coffee yang menawarkan secangkir kopi termahal di dunia dengan harga berkisar 75 dollar Amerika Serikat atau sekitar 1,08 juta rupiah dengan persediaan terbatas.

Kopi tersebut berasal dari biji kopi terbaik asal Panama bernama Elida Geisha Natural yang harganya mencapai 803 dollar per pon atau sekitar 11,6 juta rupiah.

Jika biji tersebut sudah dipanggang, harganya bisa melambung jauh mencapai 1.200 dollar Amerika Serikat untuk setiap pon nya.

Pihak Klatch Coffe membeli 10 pon biji itu dari lelang kopi yang diselenggarakan oleh Specialty Coffee Association of Panama pada tahun 2018.

"Kopi ini tidak dipanggang seperti yang Anda dapatkan di tempat lain. Ini dipanggang bagaimana kopi dulu dipanggang," kata salah satu pemilik lokasi Klatch di San Francisco, Bo Thiata seperti dikutip dari CNN Travel, Jumat (17/05/2019).

Selain dapat mencicipi langsung, pihak Klatch menawarkan pengiriman 18 gram kopi biji utuh dan instruksi penyeduhan kepada pelanggan yang ingin mencoba kopi termahal ini, namun terkendala masalah akses lokasi.

https://travel.kompas.com/read/2019/05/18/130600927/secangkir-kopi-termahal-di-dunia-harganya-tembus-rp-1-juta

Terkini Lainnya

WSL Nias Pro 2024 Digelar, Targetkan Gaet 30.000 Wisatawan Domestik

WSL Nias Pro 2024 Digelar, Targetkan Gaet 30.000 Wisatawan Domestik

Hotel Story
Pengalaman ke Pasar Kreatif Jawa Barat, Tempat Nongkrong di Bandung

Pengalaman ke Pasar Kreatif Jawa Barat, Tempat Nongkrong di Bandung

Jalan Jalan
Libur Panjang Waisak 2024, KAI Operasikan 20 Kereta Api Tambahan

Libur Panjang Waisak 2024, KAI Operasikan 20 Kereta Api Tambahan

Travel Update
Pasar Kreatif Jawa Barat: Daya Tarik, Jam Buka, dan Tiket Masuk

Pasar Kreatif Jawa Barat: Daya Tarik, Jam Buka, dan Tiket Masuk

Travel Update
Berkunjung ke Pantai Nangasule di Sikka, NTT, Ada Taman Baca Mini

Berkunjung ke Pantai Nangasule di Sikka, NTT, Ada Taman Baca Mini

Jalan Jalan
10 Wisata Malam di Semarang, Ada yang 24 Jam

10 Wisata Malam di Semarang, Ada yang 24 Jam

Jalan Jalan
Tanggapi Larangan 'Study Tour', Menparekraf: Boleh asal Tersertifikasi

Tanggapi Larangan "Study Tour", Menparekraf: Boleh asal Tersertifikasi

Travel Update
Ada Rencana Kenaikan Biaya Visa Schengen 12 Persen per 11 Juni

Ada Rencana Kenaikan Biaya Visa Schengen 12 Persen per 11 Juni

Travel Update
Kasus Covid-19 di Singapura Naik, Tidak ada Larangan Wisata ke Indonesia

Kasus Covid-19 di Singapura Naik, Tidak ada Larangan Wisata ke Indonesia

Travel Update
Museum Kebangkitan Nasional, Saksi Bisu Semangat Pelajar STOVIA

Museum Kebangkitan Nasional, Saksi Bisu Semangat Pelajar STOVIA

Travel Update
World Water Forum 2024 Diharapkan Dorong Percepatan Target Wisatawan 2024

World Water Forum 2024 Diharapkan Dorong Percepatan Target Wisatawan 2024

Travel Update
Tebing di Bali Dikeruk untuk Bangun Hotel, Sandiaga: Dihentikan Sementara

Tebing di Bali Dikeruk untuk Bangun Hotel, Sandiaga: Dihentikan Sementara

Travel Update
Garuda Indonesia dan Singapore Airlines Kerja Sama untuk Program Frequent Flyer

Garuda Indonesia dan Singapore Airlines Kerja Sama untuk Program Frequent Flyer

Travel Update
5 Alasan Pantai Sanglen di Gunungkidul Wajib Dikunjungi

5 Alasan Pantai Sanglen di Gunungkidul Wajib Dikunjungi

Jalan Jalan
Pantai Lakey, Surga Wisata Terbengkalai di Kabupaten Dompu

Pantai Lakey, Surga Wisata Terbengkalai di Kabupaten Dompu

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke