Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Tips Buka Usaha Makanan Ala Gibran dan Chef Arnold

Untuk Gibran sekarang lebih menyarankan bisnis makanan dengan konsep grab and go. Ia menilai bahwa konsep tersebut menguntungkan.

“Konsep grab and go itu adalah konsep yang sangat menguntungkan untuk pemilik usaha jadi orang bisa langsung pesan dengan aplikasi dan langsung diantar itu sangat efektif dan menguntungkan,” jelas Gibran di Jakarta, Senin (21/10/2019).

Sebagai pemilik usaha Goola dan Mangkok Ku, Gibran mulai menerapkan konsep grab and go di usaha makanannya agar mudah diantar. Ia melihat bahwa konsep grab and go lebih cepat, tak memakan banyak waktu, praktis dan efisien.

“Jadi konsep grab and go akan diterapkan di Mangkok Ku. Semuanya serba take away, semua pakai aplikasi ojek online, serba cepat pesen antar pesen atar jadi benar benar menjadi konsep yang diterapkan oleh Mangkok Ku," tambahnya.

Gibran mengatakan Mangkok Ku didesain menjadi makanan yang cepat yang bisa dinikmati oleh teman-teman yang kerja di kantor yang jam istirahatnya pendek.

Chef Arnold juga memberikan tips bagi para pengusaha makanan muda yang masih pemula atau mau terjun kedunia bisnis makanan.

Ia mendorong para calon pengusaha untuk memikirkan segala aspek yang ada dalam bisnis makanannnya mulai dari cara memasak, mengelola, dan harus diperhitungkan dengan mantap.

“Jadi terapkan agensi, cara kerja, cara mengelola, kosistensi, dan juga semuanya itu harus ada hitunannya, ada formulanya. Dan makanan di semua outlet harus sama ,” papar Chef Arnold.

Ia juga menyarankan untuk melek teknologi dan memasarkan produk di dunia digital , karena semua aspek hidup sudah dapat diakses di gadget. Masyarakat zaman sekarang pun juga sangat bergantung dengan alat komunikasi itu.

“Digital world bisa dijadikan tools untuk marketing karena semua orang zaman sekarang semua pakai gadget. Dan kalau juga kalau dikomplain diterima dengan baik. Karena masukan yang positif dan negatif adalah masukan yang bisa buat kita untuk maju,” jelasnya.

https://travel.kompas.com/read/2019/10/22/120000227/tips-buka-usaha-makanan-ala-gibran-dan-chef-arnold

Terkini Lainnya

6 Taman untuk Piknik di Jakarta, Liburan Hemat Bujet

6 Taman untuk Piknik di Jakarta, Liburan Hemat Bujet

Jalan Jalan
7 Taman Gratis di Yogyakarta, Datang Sore Hari Saat Tidak Terik

7 Taman Gratis di Yogyakarta, Datang Sore Hari Saat Tidak Terik

Jalan Jalan
Istana Kepresidenan Yogyakarta Dibuka untuk Umum, Simak Caranya

Istana Kepresidenan Yogyakarta Dibuka untuk Umum, Simak Caranya

Travel Update
Jadwal Kereta Cepat Whoosh Mei 2024

Jadwal Kereta Cepat Whoosh Mei 2024

Travel Update
Cara Berkunjung ke Museum Batik Indonesia, Masuknya Gratis

Cara Berkunjung ke Museum Batik Indonesia, Masuknya Gratis

Travel Tips
Amsterdam Ambil Langkah Tegas untuk Atasi Dampak Negatif Overtourism

Amsterdam Ambil Langkah Tegas untuk Atasi Dampak Negatif Overtourism

Travel Update
Perayaan Hari Tri Suci Waisak 2024 di Borobudur, Ada Bhikku Thudong hingga Pelepasan Lampion

Perayaan Hari Tri Suci Waisak 2024 di Borobudur, Ada Bhikku Thudong hingga Pelepasan Lampion

Travel Update
Destinasi Wisata Rawan Copet di Eropa, Ternyata Ada Italia

Destinasi Wisata Rawan Copet di Eropa, Ternyata Ada Italia

Jalan Jalan
Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Travel Update
KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

Travel Update
Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Travel Update
Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Kunjungan Wisatawan ke Kota Batu Naik

Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Kunjungan Wisatawan ke Kota Batu Naik

Travel Update
Bangka Bonsai Festival Digelar Sepekan di Museum Timah Indonesia

Bangka Bonsai Festival Digelar Sepekan di Museum Timah Indonesia

Travel Update
Cara ke Tebing Keraton Bandung Pakai Angkot, Turun di Tahura

Cara ke Tebing Keraton Bandung Pakai Angkot, Turun di Tahura

Jalan Jalan
Kemenparekraf Dorong Parekraf di Bogor Lewat FIFTY, Ada Bantuan Modal

Kemenparekraf Dorong Parekraf di Bogor Lewat FIFTY, Ada Bantuan Modal

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke