Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Kain Sasirangan, Kain Khas Suku Banjar dari Abad ke-12

KOMPAS.com - Kain sasirangan adalah kain tradisional suku Banjar di Kalimantan Selatan. 

Nama kain sasirangan berasal dari kata menyirang lantaran cara pembuatannya yang meliputi proses menjelujur menggunakan perintangan dan pewarnaan. 

Berdasarkan keterangan resmi dari Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) yang diterima Kompas.com, Kamis (2/9/2021), kain sasirangan berasal dari abad ke -12.

  • Suku Banjar, Suku Terbesar di Kalimantan Selatan
  • 4 Tempat Ini Tak Boleh Dilewatkan Saat Berwisata di Kalimantan Selatan
  • Trayek DAMRI Banjarmasin-Samarinda Bakal Lewat Tol Palaran-Samboja, Harga Rp 250.000

Kain tersebut konon memiliki kemampuan mengobati dan melindungi seseorang dari roh-roh jahat. Hal tersebut memengaruhi warna pada kain sasirangan.

Misalnya, apabila kain tersebut digunakan dalam pengobatan penyakit kuning, maka warna kain tersebut dibuat kuning. 

Adapun warna pada kain sasirangan berasal dari pewarna alami, di antaranya dari kunyit, jahe, biji buah gandaria, dan kulit rambutan. 

Dalam kunjungannya ke Kalimantan Selatan, Menteri Pariwisata Sandiaga Uno menyebut kain sasirangan berpotensi membangkitkan perekonomian Banjarmasin di Kalimantan Selatan.

Ia menambahkan bahwa pembuatan kain tersebut juga cukup rumit.

"Kita harus fokus, saya yakin produk ekonomi kreatif di Kalimantan Selatan ini adalah (kain) sasirangan. Kita lihat Kalimantan Selatan, ingat (kain) sasirangan, ingat Banjarmasin Selatan ingat (kain) sasirangan," ucapnya.

  • Itinerary Kulineran di Banjarmasin 4 Hari 3 Malam, Bisa Secara Virtual
  • Ini Kuliner Khas Ramadhan di Banjarmasin
  • Patung Bekantan, Ikon Baru Kota Banjarmasin

Dilansir dari Kompas.com, Sabtu (28/8/2021), suku Banjar tersebar hampir di seluruh wilayah Kalimantan Selatan. 

Suku tersebut merupakan perpaduan dari suku-suku asli dan pendatang, antara lain Melayu dan Jawa. Sementara suku asli Kalimantan adalah Dayak Maanyan, Lawangan, Ukit, dan Ngaju. 

https://travel.kompas.com/read/2021/09/04/171138827/kain-sasirangan-kain-khas-suku-banjar-dari-abad-ke-12

Terkini Lainnya

Tips Menuju ke Balong Geulis, Disuguhi Pemandangan Indah

Tips Menuju ke Balong Geulis, Disuguhi Pemandangan Indah

Travel Update
Serunya Wisata Kolam Renang di Balong Geulis Sumedang

Serunya Wisata Kolam Renang di Balong Geulis Sumedang

Jalan Jalan
Nekat Sulut 'Flare' atau Kembang Api di Gunung Andong, Ini Sanksinya

Nekat Sulut "Flare" atau Kembang Api di Gunung Andong, Ini Sanksinya

Travel Update
Dua Bandara di Jateng Tak Lagi Berstatus Internasional, Kunjungan Wisata Tidak Terpengaruh

Dua Bandara di Jateng Tak Lagi Berstatus Internasional, Kunjungan Wisata Tidak Terpengaruh

Travel Update
Batal Liburan, Bisa Refund 100 Persen dari Tiket.com

Batal Liburan, Bisa Refund 100 Persen dari Tiket.com

Travel Update
Emirates Ajak Terbang Anak-anak Autisme, Wujud Layanan kepada Orang Berkebutuhan Khusus

Emirates Ajak Terbang Anak-anak Autisme, Wujud Layanan kepada Orang Berkebutuhan Khusus

Travel Update
Harga Tiket Masuk Terbaru di Scientia Square Park Tangerang

Harga Tiket Masuk Terbaru di Scientia Square Park Tangerang

Jalan Jalan
Ada 16 Aktivitas Seru di Scientia Square Park untuk Anak-anak

Ada 16 Aktivitas Seru di Scientia Square Park untuk Anak-anak

Jalan Jalan
Sungailiat Triathlon 2024 Diikuti 195 Peserta, Renang Tertunda dan 7 Peserta Sempat Dievakuasi

Sungailiat Triathlon 2024 Diikuti 195 Peserta, Renang Tertunda dan 7 Peserta Sempat Dievakuasi

Travel Update
Cara Akses Menuju ke Pendopo Ciherang Sentul

Cara Akses Menuju ke Pendopo Ciherang Sentul

Jalan Jalan
YIA Bandara Internasional Satu-satunya di Jateng-DIY, Diharapkan Ada Rute ke Bangkok

YIA Bandara Internasional Satu-satunya di Jateng-DIY, Diharapkan Ada Rute ke Bangkok

Travel Update
Harga Tiket Masuk dan Menginap di Pendopo Ciherang Sentul Bogor

Harga Tiket Masuk dan Menginap di Pendopo Ciherang Sentul Bogor

Jalan Jalan
Pendopo Ciherang, Restoran Tepi Sungai dengan Penginapan

Pendopo Ciherang, Restoran Tepi Sungai dengan Penginapan

Jalan Jalan
Cara Urus Visa Turis ke Arab Saudi, Lengkapi Syaratnya

Cara Urus Visa Turis ke Arab Saudi, Lengkapi Syaratnya

Travel Update
Pendaki Penyulut 'Flare' di Gunung Andong Terancam Di-'blacklist' Seumur Hidup

Pendaki Penyulut "Flare" di Gunung Andong Terancam Di-"blacklist" Seumur Hidup

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke