Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Tempat Wisata Gunung Salak di Aceh Utara Bakal Tutup untuk Pembangunan Jembatan

ACEH UTARA, KOMPAS.com - Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Provinsi Aceh akan menutup total sementara akses ke tempat wisata Gunung Salak, Kabupaten Aceh Utara, pada 6-7 Desember 2021.

Penutupan selama dua hari tersebut disebabkan adanya pembangunan jembatan rangka baja di lokasi yang kerap longsor di kawasan itu.

Adapun jalanan itu menghubungkan Kabupaten Bener Meriah dan Kabupaten Aceh Utara.

Dalam surat yang salinannya diterima Kompas.com dengan nomor 630/777/2021 dan ditandatangani oleh Kepala Dinas PUPR Aceh, Mawardi, disebutkan bahwa pembangunan jembatan dilakukan pada kilometer 41.

“Kami mohon maaf pada semua pengguna jalan,” tulisnya, Sabtu (4/1/2021).

Surat itu juga minta pengamanan arus kepada Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto.

  • Semua Tempat Wisata di Aceh Utara Buka Saat Libur Nataru
  • Museum Samudera Pasai di Aceh Utara Tetap Buka Saat Libur Nataru
  • Cut Meutia Jadi Nama Desa Wisata di Aceh Utara
  • Surga Pencinta Durian di Desa Gunci Aceh Utara, Harganya Murah

Sementara itu, Kepala Satuan Polisi Lalu Lintas AKP Viva Fibriana Sari, saat dihubungi terpisah, menyebutkan timnya sudah menyiagakan petugas di lokasi.

Spanduk dan banner sosialisasi tentang penutupan lokasi pembangunan jembatan itu juga sudah disebar di sejumlah titik dalam kawasan tempat wisata itu.

Dia berharap, masyarakat bisa memahami adanya pembangunan tersebut.

Setelah jembatan rampung, maka akses jalan ke kawasan wisata itu diharapkan semakin baik dan semakin mudah dilalui wisatawan.

“Kami harap masyarakat memakluminya. Ini untuk kemudahan masyarakat yang berwisata atau pun masyarakat dua kabupaten yaitu Bener Meriah dan Aceh Utara yang kerap melintas di jalanan itu. Setelah rampung jembatan, segera kita buka lagi jalan tersebut,” pungkas AKP Viva.

https://travel.kompas.com/read/2021/12/04/181300327/tempat-wisata-gunung-salak-di-aceh-utara-bakal-tutup-untuk-pembangunan

Terkini Lainnya

Ada Promo Masuk Ancol Gratis mulai 1 Juni 2024, Simak Syaratnya

Ada Promo Masuk Ancol Gratis mulai 1 Juni 2024, Simak Syaratnya

Travel Update
Maskapai Ini Punya Penerbangan Bersama Anjing, Harganya Rp 97 Jutaan

Maskapai Ini Punya Penerbangan Bersama Anjing, Harganya Rp 97 Jutaan

Travel Update
Dieng Caldera Race 2024 Digelar mulai 7 Juni 2024

Dieng Caldera Race 2024 Digelar mulai 7 Juni 2024

Travel Update
Cara Berkunjung ke Koryu Space Japan Foundation, Gratis Masuk

Cara Berkunjung ke Koryu Space Japan Foundation, Gratis Masuk

Travel Tips
Traveler Wajib Tahu, Ini Kelebihan E-Paspor ketimbang Paspor Biasa

Traveler Wajib Tahu, Ini Kelebihan E-Paspor ketimbang Paspor Biasa

BrandzView
Puas dengan Pelayanan, 98 Persen Jemaah Ingin Umrah Kembali Bersama Jejak Imani

Puas dengan Pelayanan, 98 Persen Jemaah Ingin Umrah Kembali Bersama Jejak Imani

Travel Update
Deep and Extreme Indonesia 2024 Digelar mulai Kamis Ini di JCC Senayan

Deep and Extreme Indonesia 2024 Digelar mulai Kamis Ini di JCC Senayan

Travel Update
Pertemuan Asosiasi Pemda di Asia Pasifik Digelar Bersama Likupang Tourism Festival 2024

Pertemuan Asosiasi Pemda di Asia Pasifik Digelar Bersama Likupang Tourism Festival 2024

Travel Update
Desainer Indonesia Akan Pamer Kain dan Batik di Italia Bulan Depan

Desainer Indonesia Akan Pamer Kain dan Batik di Italia Bulan Depan

Travel Update
4 Tips Berkunjung ke Pasar Antik Cikapundung, Siapkan Uang Tunai

4 Tips Berkunjung ke Pasar Antik Cikapundung, Siapkan Uang Tunai

Jalan Jalan
Pasar Antik Cikapundung, Tempat Pencinta Barang Lawas di Bandung

Pasar Antik Cikapundung, Tempat Pencinta Barang Lawas di Bandung

Jalan Jalan
KONI Dorong Kota Malang Menjadi Destinasi Sport Tourism

KONI Dorong Kota Malang Menjadi Destinasi Sport Tourism

Travel Update
Koryu Space Japan Foundation: Lokasi, Jam Buka, dan Harga Tiket Masuk

Koryu Space Japan Foundation: Lokasi, Jam Buka, dan Harga Tiket Masuk

Travel Tips
Koryu Space Japan Foundation, Working Space Gratis di Jakarta

Koryu Space Japan Foundation, Working Space Gratis di Jakarta

Travel Update
 Legaran Svarnadvipa di Tanah Datar Sumbar, Pertunjukkan Seni untuk Korban Bencana

Legaran Svarnadvipa di Tanah Datar Sumbar, Pertunjukkan Seni untuk Korban Bencana

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke