Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Syarat Naik Gunung Merbabu untuk Anak Usia 17 Tahun ke Bawah

Salah satu syaratnya ialah berupa kartu identitas asli. Kasubag TU Balai Taman Nasional Gunung Merbabu (BTNGMb) Johan Setiawan mengatakan, syarat ini diperlukan guna mendapat kode pendaki, sekaligus mengantisipasi kejadian tidak terduga.

"Jadi identitas itu digunakan untuk pendaftaran, agar dapat kuota pendaki," kata Johan kepada Kompas.com, Senin (9/1/2023).

Usai mendapat kode pendaki, pengunjung akan langsung teregister dalam manifestasi pendaki Gunung Merbabu.

"Sehingga kalau ada apa-apa, identitas nya valid, bukan identitas semu, seperti yang terjadi sebelumnya kan banyak sekali versi identitas semu, jadi kalau terjadi apa-apa sulit mengenali identitas nya," papar Johan.

Syarat mendaki Gunung Merbabu untuk anak

Adapun syarat dokumen bagi calon pendaki usia di bawah 17 tahun ini mencakup:
tahun

- Usia di atas 17 tahun

Wajib melampirkan kartu identitas, bisa berupa KTP (Kartu Tanda Penduduk), SIM (Surat Izin Mengemudi), KITAS (Kartu Izin Tinggal Terbatas), atau paspor, untuk memperoleh kode pendaki.

- Usia 14-17 tahun

Wajib melampirkan kartu pelajar, atau KIA (kartu identitas anak), atau kartu santri, atau paspor, ataupun KITAS.

Lalu menyerahkan Surat Pernyataan orangtua bermaterai (dapat diunduh di https://booking.tngunungmerbabu.org/app/index.php/news/sop), yang diserahkan kepada petugas pada saat akan memulai pendakian.

- Usia 4-13 tahun

Melampirkan KIA untuk memperoleh kode pendaki, dan wajib didampingi orang tua saat melakukan pendakian.

https://travel.kompas.com/read/2023/01/09/193100727/syarat-naik-gunung-merbabu-untuk-anak-usia-17-tahun-ke-bawah

Terkini Lainnya

Tips Menuju ke Balong Geulis, Disuguhi Pemandangan Indah

Tips Menuju ke Balong Geulis, Disuguhi Pemandangan Indah

Travel Update
Serunya Wisata Kolam Renang di Balong Geulis Sumedang

Serunya Wisata Kolam Renang di Balong Geulis Sumedang

Jalan Jalan
Nekat Sulut 'Flare' atau Kembang Api di Gunung Andong, Ini Sanksinya

Nekat Sulut "Flare" atau Kembang Api di Gunung Andong, Ini Sanksinya

Travel Update
Dua Bandara di Jateng Tak Lagi Berstatus Internasional, Kunjungan Wisata Tidak Terpengaruh

Dua Bandara di Jateng Tak Lagi Berstatus Internasional, Kunjungan Wisata Tidak Terpengaruh

Travel Update
Batal Liburan, Bisa Refund 100 Persen dari Tiket.com

Batal Liburan, Bisa Refund 100 Persen dari Tiket.com

Travel Update
Emirates Ajak Terbang Anak-anak Autisme, Wujud Layanan kepada Orang Berkebutuhan Khusus

Emirates Ajak Terbang Anak-anak Autisme, Wujud Layanan kepada Orang Berkebutuhan Khusus

Travel Update
Harga Tiket Masuk Terbaru di Scientia Square Park Tangerang

Harga Tiket Masuk Terbaru di Scientia Square Park Tangerang

Jalan Jalan
Ada 16 Aktivitas Seru di Scientia Square Park untuk Anak-anak

Ada 16 Aktivitas Seru di Scientia Square Park untuk Anak-anak

Jalan Jalan
Sungailiat Triathlon 2024 Diikuti 195 Peserta, Renang Tertunda dan 7 Peserta Sempat Dievakuasi

Sungailiat Triathlon 2024 Diikuti 195 Peserta, Renang Tertunda dan 7 Peserta Sempat Dievakuasi

Travel Update
Cara Akses Menuju ke Pendopo Ciherang Sentul

Cara Akses Menuju ke Pendopo Ciherang Sentul

Jalan Jalan
YIA Bandara Internasional Satu-satunya di Jateng-DIY, Diharapkan Ada Rute ke Bangkok

YIA Bandara Internasional Satu-satunya di Jateng-DIY, Diharapkan Ada Rute ke Bangkok

Travel Update
Harga Tiket Masuk dan Menginap di Pendopo Ciherang Sentul Bogor

Harga Tiket Masuk dan Menginap di Pendopo Ciherang Sentul Bogor

Jalan Jalan
Pendopo Ciherang, Restoran Tepi Sungai dengan Penginapan

Pendopo Ciherang, Restoran Tepi Sungai dengan Penginapan

Jalan Jalan
Cara Urus Visa Turis ke Arab Saudi, Lengkapi Syaratnya

Cara Urus Visa Turis ke Arab Saudi, Lengkapi Syaratnya

Travel Update
Pendaki Penyulut 'Flare' di Gunung Andong Terancam Di-'blacklist' Seumur Hidup

Pendaki Penyulut "Flare" di Gunung Andong Terancam Di-"blacklist" Seumur Hidup

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke