Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Desa Wisata Alahan Panjang di Sumatera Barat, Punya Panorama 5 Danau

KOMPAS.com - Kabupaten Solok, Sumatera Barat, memiliki desa wisata dengan panorama gunung dan danau. Namanya Desa Wisata Alahan Panjang.

Terletak di ketinggian 1.500 meter di atas permukaan laut (mdpl), desa wisata ini menawarkan panorama Gunung Talang yang masih aktif, serta lima danau.

Simak penjelasan tentang Desa Wisata Alahan Panjang, dikutip dari laman resmi Jejaring Desa Wisata (Jadesta), Senin (12/2/2024):

  • Desa Wisata Legok Barong Purwakarta: Daya Tarik, Lokasi, dan Jam Buka
  • Desa Wisata Pulisan, Surganya Wisata Laut di Ujung Sulawesi
  • Desa Wisata Karanganyar di Borobudur, Punya Pesona Alam hingga Kerajinan Gerabah

Daya tarik Desa Wisata Alahan Panjang

Salah satu daya tarik Desa Wisata Alahan Panjang adalah danau. Terdapat lima danau yang bisa dikunjungi di desa ini yaitu Danau Diatas, Dibawah, Danau Talang, Danau Diateh, dan Danau Singkarak.

Setiap danau memiliki daya tarik masing-masing. Danau Diateh, misalnya, disebut memiliki air yang jernih dan area tepi danau yang hijau. 

Adapun Danau Diateh diyakini sebagai punya kembaran yaitu Danau Dibawah. 

Selain danau dan gunung, wisatawan bisa melihat pemandangan hamparan sawah yang dikelola masyarakat setempat. Hasil tani yang ada, di antaranya terong pinus dan markisa.

Wisatawan bisa sembari melepas penat menikmati panorama perbukitan dan danau. Mereka juga bisa berfoto dengan latar pemandangan alam.

Jika ingin menikmati pemandangan lebih lama, wisatawan dapat berkemah di area camping ground yang disediakan, atau menginap di beberapa akomodasi setempat.

  • 5 Aktivitas Wisata Alam di Desa Wisata Batulayang Bogor, Bisa Rafting
  • Desa Wisata Ketingan Sleman, Sensasi Melihat Burung Kuntul Langsung di Sawah
  • Swarnabhumi Harau, Wisata Baru Berlatar Sawah dan Tebing di Sumatera Barat

https://travel.kompas.com/read/2024/02/12/214828327/desa-wisata-alahan-panjang-di-sumatera-barat-punya-panorama-5-danau

Terkini Lainnya

Kasus Covid-19 di Singapura Naik, Tidak ada Larangan Wisata ke Indonesia

Kasus Covid-19 di Singapura Naik, Tidak ada Larangan Wisata ke Indonesia

Travel Update
Museum Kebangkitan Nasional, Saksi Bisu Semangat Pelajar STOVIA

Museum Kebangkitan Nasional, Saksi Bisu Semangat Pelajar STOVIA

Travel Update
World Water Forum 2024 Diharapkan Dorong Percepatan Target Wisatawan 2024

World Water Forum 2024 Diharapkan Dorong Percepatan Target Wisatawan 2024

Travel Update
Tebing di Bali Dikeruk untuk Bangun Hotel, Sandiaga: Dihentikan Sementara

Tebing di Bali Dikeruk untuk Bangun Hotel, Sandiaga: Dihentikan Sementara

Travel Update
Garuda Indonesia dan Singapore Airlines Kerja Sama untuk Program Frequent Flyer

Garuda Indonesia dan Singapore Airlines Kerja Sama untuk Program Frequent Flyer

Travel Update
5 Alasan Pantai Sanglen di Gunungkidul Wajib Dikunjungi

5 Alasan Pantai Sanglen di Gunungkidul Wajib Dikunjungi

Jalan Jalan
Pantai Lakey, Surga Wisata Terbengkalai di Kabupaten Dompu

Pantai Lakey, Surga Wisata Terbengkalai di Kabupaten Dompu

Travel Update
Bali yang Pas untuk Pencinta Liburan Slow Travel

Bali yang Pas untuk Pencinta Liburan Slow Travel

Travel Tips
Turis Asing Beri Ulasan Negatif Palsu ke Restoran di Thailand, Berakhir Ditangkap

Turis Asing Beri Ulasan Negatif Palsu ke Restoran di Thailand, Berakhir Ditangkap

Travel Update
19 Larangan dalam Pendakian Gunung Lawu via Cemara Kandang, Patuhi demi Keselamatan

19 Larangan dalam Pendakian Gunung Lawu via Cemara Kandang, Patuhi demi Keselamatan

Travel Update
Harga Tiket Camping di Silancur Highland, Alternatif Penginapan Murah

Harga Tiket Camping di Silancur Highland, Alternatif Penginapan Murah

Travel Update
Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Silancur Highland di Magelang

Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Silancur Highland di Magelang

Travel Update
Awas Celaka! Ini Larangan di Waterpark...

Awas Celaka! Ini Larangan di Waterpark...

Travel Tips
BOB Downhill 2024, Perpaduan Adrenalin dan Pesona Borobudur Highland

BOB Downhill 2024, Perpaduan Adrenalin dan Pesona Borobudur Highland

Travel Update
Terraz Waterpark Tanjung Batu: Harga Tiket, Lokasi, dan Jam Buka

Terraz Waterpark Tanjung Batu: Harga Tiket, Lokasi, dan Jam Buka

Jalan Jalan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke