Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pakai Permen Kapas dan "Pop Corn", Cara Beda Menikmati Es Serut

Kompas.com - 14/02/2016, 15:12 WIB
Ersianty Peginusa Wardhani

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com – Bila Anda ingin menikmati minuman yang “tidak biasa” di Food Fighters, bisa kunjungi tenant yang bernama Drink by Foodfighters. Tenant ini, menyuguhkan minuman es serut dengan cara penyajian yang unik.

Drink by Foodfighters menyajikan minuman yang menggunakan kolam kecil di bawahnya untuk menopang gelas yang disajikan untuk pengunjung.

Owner dari Food Fighters sendiri, ingin menciptakan signature drinks di sini dengan cara yang berbeda. Dan akhirnya, semua orang yang melihat pasti happy, karena didukung tampilan menarik,” kata Mitha Djawari, Management Food Fighters, Rabu (3/2/2016).

Terdapat minuman yang diberi nama Smokigori yang terinspirasi dari kakigori atau es serut khas Jepang. Namun, ada yang berbeda dari es serut di sini. Mulai dari penggunaan botol yang dibalik dan juga ditambahi efek dari dry ice atau biang es.

Kompas.com/Ersianty Peginusa Wardhani Blue Kakigori
Lalu, ada juga minuman yang sejenis, tetapi cara penyajiannya berbeda karena menggunakan cotton candy atau permen kapas, Namanya Blue Kakigori. Rasanya pun juga berbeda, bila Smokigori dominan rasa asam, sedangkan Blue Kakigori rasa yang didapat lebih manis.

Manis tersebut merupakan olahan dari sirup blue curacao, jelly, rumput laut, es krim, serta ditambahi topping beragam seperti pop corn, Pocky, dan tentunya cotton candy.

Meskipun penyajiannya bisa dikatakan secara terkesan mewah, namun harga yang ditawarkan cukup terjangkau, yakni Rp 35.000 untuk semua jenis kakigori.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

Hotel Story
Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Travel Update
Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Travel Tips
3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

Travel Update
4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

Travel Update
Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Travel Update
10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

Travel Tips
5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

Jalan Jalan
5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

Travel Tips
Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Jalan Jalan
Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Jalan Jalan
Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Jalan Jalan
Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Travel Update
Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Jalan Jalan
Kering sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Kering sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com