Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bertahan Setengah Abad, Es Pala Bogor Ini Tetap Diburu Wisatawan

Kompas.com - 25/05/2016, 15:10 WIB
Muhammad Irzal A

Penulis

“Terakhir diperas dari air garam, lalu dijemur biar sari, rasa, dan wanginya muncul,” ujarnya.

Saat dijual, ia menyajikannya dengan air gula racikannya. Ata mengatakan, air gula ini merupakan salah satu kuncinya. Gula pasir diolah menggunakan air, direbus selama 2,5-3 jam dengan racikan garam dan telur ayam agar terasa gurih dan bersih, tetapi tidak mengganggu khasiat pala.

“Dijamin aman tidak sakit perut atau tenggorokan, gulanya diolah tidak sembarang pakai,” tuturnya. Resep tersebut pun sudah turun-temurun dilakukan oleh orangtua sang pelopor usaha tersebut.

Ata mengungkapkan pernah didatangi oleh Rumah Sait PMI Bogor dan peneliti dari Institut Pertanian Bogor untuk diteliti kandungan minumannya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com