Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Wisata Kuliner hingga Situs Bersejarah di Mojokerto, Ini Tempatnya!

Kompas.com - 26/06/2016, 22:07 WIB
Wahyu Adityo Prodjo

Penulis

Selain sate kambing, Anda bisa menyantap gulai kambing, kambing guling, sop kambing dan nasi kebuli. Kedai Sate Bangil Bang Soleh buka dari pukul 09.00 WIB dan tutup pada pukul 22.00 WIB.

HARI KEDUA

1. Kompleks Makan Troloyo

Hari kedua di Mojokerto, cobalah untuk berwisata religi ke Komplek pemakaman Troloyo di Dusun Sidodadi, Desa Sentonorejo, Trowulan, Mojokerto yang terletak kurang lebih 15 km sebelah barat kota Mojokerto. Kompleks pemakaman Troloyo merupakan komplek pemakaman Islam Kuno di Kota Kerajaan Majapahit.

Makam kuno Troloyo, berdasarkan catatan Balai Pelestarian Peninggalan Purbakala (BP3) Jatim, sebelumnya adalah tempat peristirahatan bagi para pedagang Muslim yang datang untuk menyebarkan ajaran Islam kepada Prabu Brawijaya V dan para pengikutnya. Keberadaan makam kuno Islam ini adalah bukti bahwa sejak zaman Majapahit telah hidup komunitas Muslim di dalam jantung Kerajaan Majapahit.

Di sana, Anda bisa melihat sejumlah makam-makam kuno yang dipercaya masyarakat seperti makam Syekh Jumadil Kubro, Syekh Abdul Qodir Jailani Sini, Syekh Maulana Skah, dan Syekh Maulana Ibrahim. Selain itu, juga makam Walisongo, makam Sunan Ngudung, makam Putri Kencono Wungu, dan Anjasmoro.

2. Wisata Candi Brahu

Mojokerto dikenal sebagai kota peninggalan Kerajaan Majapahit melalui bangunan-bangunan candi. Salah satu yang bisa dikunjungi saat berada di Mojokerto, Jawa Timur adalah Candi Brahu di Dukuh Jambu Mente, Desa Bejijong, Kecamatan Trowulan, Mojokerto.

Candi Brahu merupakan candi terbesar di Trowulan. Anda bisa melihat candi dengan konstruksi batu bata yang berada di lahan sekitar satu hektar lebih yang berbatasan dengan ladang tebu dan jagung milik warga.

Candi yang berfungsi sebagai tempat pemujaan tersebut tingginya 25 meter dengan kaki candi seluas 18 meter x 22,5 meter. Akses transportasi untuk mencapai Candi Brahu adalah dari jalan raya Mojokerto-Jombang, ada jalan kecil masuk sepanjang 1,8 kilometer ke Candi Brahu.

3. Depot Anda & Soto Ayam Khoiri

Menjelang sore hari, Anda bisa bersiap-siap untuk makan. Ada pilihan kuliner di Jalan Bhayangkara, Kota Mojokerto seperti Depot Anda dan Soto Ayam Khoiri.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

Hotel Story
Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Travel Update
Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Travel Tips
3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

Travel Update
4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

Travel Update
Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Travel Update
10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

Travel Tips
5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

Jalan Jalan
5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

Travel Tips
Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Jalan Jalan
Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Jalan Jalan
Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Jalan Jalan
Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Travel Update
Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Jalan Jalan
Kering sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Kering sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com