Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lokasi Syuting DOTS, Tempat Song-Song Couple Jatuh Cinta...

Kompas.com - 31/10/2017, 17:50 WIB
Silvita Agmasari

Penulis

Sumber asia361

JAKARTA, KOMPAS.com - Pasangan selebiriti asal Korea Selatan, Song Hye Kyo dan Song Joong Ki resmi menikah Selasa (31/10/2017). Kisah cinta pasangan yang akrab disebut Song-Song Couple ini dimulai dari cinta lokasi sebuah serial drama Descendants of the Sun.

Keduanya berperan sebagai sepasang kekasih di serial drama tersebut. Siapa sangka dari peran, keduanya lantas menjalin cinta di kehidupan nyata dan berujung pernikahan.

Dalam serial drama tersebut, ada beberapa lokasi syuting indah. Kebanyakan berada di Yunani dan Korea Selatan.

(Baca juga : Lee Jong Suk, Duta Baru Promosi Pariwisata Korea)

Didukung latar syuting yang indah dan kisah yang romantis memang berpotensi membuat siapa pun jatuh cinta. Inilah lokasi tempat syuting serial Descendants of the Sun, yang bisa jadi tempat Song Song Couple jatuh cinta:

1. Tambang batubara Hanbo di Taebek

Tambang batubara yang terbengkalai di Taebek, Provinsi Gangwon, Korea Selatan menjadi lokasi kamp negara fiksi Uruk di serial Descendants of the Sun.

(Baca juga : Berita Foto: Melancong ke Korea? Kunjungi Jeju Folk Village)

Saat ini dikabarkan bahwa pemangku kebijakan lokal sedang bekerja sama dengan Korea Tourism Organization untuk membangun ulang lokasi syuting agar dapat menjadi destinasi wisata.

2. Pantai Navagio di Yunani

Pantai Navagio yang terkenal juga sebagai Pantai Kapal Terbengkalai berada di lepas pantai Zakynthos, Yunani. Pulau tersebut dinamai sesuai kapal penyelundup yang karam di kapal tersebut. Hingga akhirnya kapal tesebut menjadi objek kartu pos di tahun 1982, dan membuat pantai ini terkenal. Lokasi ini menjadi lokasi syuting tempat cinta Shi Jin dan Mo Yoen dalam serial DOTS bersemi.

3. Monastery of Panagia Skopiotissa, Yunani

Biara dari abad ke 15 ini berada di atas Gunung Skopos, Pulau Zakynthos di Yunani. Menjadi lokasi syuting kamp militer darurat di serial DOTS. Selain indah biara ini juga cocok menggambarkan reruntuhan perang karena bangunan sudah tak utuh.

Padang Pasir Gomati di Yunani, salah satu lokasi syuting serial Descendants of the Sun.asia361 Padang Pasir Gomati di Yunani, salah satu lokasi syuting serial Descendants of the Sun.

4. Padang Pasir Gomati, Yunani

Terkenal juga dengan nama Sahara of Lemnos, Padang Pasir Gomati digambarkan oleh serial DOTS sebagai negara fiksi Uruk. Ada juga kota Myrina di Yunani yang digambarkan sebagai negara Uruk.

5. Samtan Art Mine

Usai berhenti beroperasi, tambang batubara di Jeongseon-gun, Samtan Art Mine dipergunakan sebagai galeri seni dan museum. Masih ada beberapa artefak tambang yang akhirnya digunakan sebagai latar syuting DOTS.

Pantai Navagio, Yunani menjadi salah satu lokasi syuting serial Descendants of the Sun.asia361 Pantai Navagio, Yunani menjadi salah satu lokasi syuting serial Descendants of the Sun.

6. Arachova, Yunani

Kota indah dengan lembah hijau ini menjadi lokasi kencan Shi Jin dan Mo Yeon. Kota ini memang cocok untuk memberi atmosfer romantis.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

Hotel Story
Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Travel Update
Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Travel Tips
3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

Travel Update
4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

Travel Update
Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Travel Update
10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

Travel Tips
5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

Jalan Jalan
5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

Travel Tips
Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Jalan Jalan
Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Jalan Jalan
Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Jalan Jalan
Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Travel Update
Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Jalan Jalan
Kering sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Kering sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com