Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tempat Terbaik Melihat Bunga Sakura di Korea

Kompas.com - 22/03/2018, 10:00 WIB
Muhammad Irzal Adiakurnia,
Wahyu Adityo Prodjo

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Musum semi telah tiba, saatnya berburu bunga sakura yang bermekaran. Korea menjadi salah satu destinasi favorit melihat bunga-bunga cantik tersebut.

Mengutip siaran tertulis dari Korea Tourism Organization (KTO) yang diterima KompasTravel, Selasa (21/3/2018), KTO telah merangkum beberapa tempat terbaik untuk menikmati mekarnya bunga sakura di Korea tahun ini.

Bunga sakura akan mulai bersemi pada 25 Maret 2018 medatang, di Pulau Jeju. Pulau yang jadi salah satu rujukan wisata di Korea tersebut jadi salah satu spot terbaik melihat sakura.

Pulau ini juga jadi lokasi pertama mekarnya bunga sakura di Korea, yaitu mulai 25 Maret, hingga puncaknya diperkirakan 1 April 2018.

Berlanjut ke daerah Seoul, wisatawan bisa melihat bunga sakura mulai di Yeouiseo-ro, di Yeouido, lalu juga di Taman Namsan area jalan lingkar). Di lokasi ini, mekarnya bunga sakira diperkirakan mulai 3 April 2018.

 

Tempat terbaik melihat bunga sakura di sekitar Seoul juga ada di Istana Changgyeonggung dan danau Seokchonhosu yang mengelilingi Lotte World.

Waktu puncak mekarnya bunga sakura di Seoul dan sekitarnya diperkirakan sepanjang 10-17 April 2018. Saat itu suhu di sana lebih hangat dari sebelumnya, sehingga bunga bisa mekar maksimal.

Hit spot untuk menikmati bunga sakura di Korea terdapat di daerah tepi sungai Yeojwacheon di Jinhae, Kota Changwon, dan jalan bunga sakura di kuil Ssangyesa Simni, Hadong. Kedua tempat tersebut berada di provinsi Gyeongnam, Korea.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tips Jogging with View di Waduk Tandon Wonogiri, Jangan Kesiangan

Tips Jogging with View di Waduk Tandon Wonogiri, Jangan Kesiangan

Travel Tips
Tips Atas Bengkak Selama Perjalanan Udara, Minum hingga Peregangan

Tips Atas Bengkak Selama Perjalanan Udara, Minum hingga Peregangan

Travel Tips
Harga Tiket Wisata Pantai di Bantul Terkini, Parangtritis hingga Pandansimo

Harga Tiket Wisata Pantai di Bantul Terkini, Parangtritis hingga Pandansimo

Travel Update
Ada Pungli di Curug Ciburial Bogor, Sandiaga: Perlu Ditindak Tegas

Ada Pungli di Curug Ciburial Bogor, Sandiaga: Perlu Ditindak Tegas

Travel Update
Menparekraf Bantah Akan Ada Pungutan Dana Pariwisata kepada Wisatawan

Menparekraf Bantah Akan Ada Pungutan Dana Pariwisata kepada Wisatawan

Travel Update
Sandiaga Dukung Sanksi Tegas untuk Penyulut 'Flare' di Gunung Andong

Sandiaga Dukung Sanksi Tegas untuk Penyulut "Flare" di Gunung Andong

Travel Update
Waktu Terbaik untuk Beli Tiket Pesawat agar Murah, Jangan Mepet

Waktu Terbaik untuk Beli Tiket Pesawat agar Murah, Jangan Mepet

Travel Tips
Taman Burung-Anggrek di Papua: Lokasi dan Harga Tiket Masuk

Taman Burung-Anggrek di Papua: Lokasi dan Harga Tiket Masuk

Travel Update
5 Air Terjun di Probolinggo, Ada Air Terjun Tertinggi di Jawa

5 Air Terjun di Probolinggo, Ada Air Terjun Tertinggi di Jawa

Jalan Jalan
4 Festival di Hong Kong untuk Dikunjungi pada Mei 2024

4 Festival di Hong Kong untuk Dikunjungi pada Mei 2024

Jalan Jalan
Kemenuh Butterfly Park Bali Punya Wahana Seru

Kemenuh Butterfly Park Bali Punya Wahana Seru

Jalan Jalan
Kemenuh Butterfly Park Bali: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Kemenuh Butterfly Park Bali: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Jalan Jalan
Kapal Wisata Terbakar di Labuan Bajo, Wisatawan Diimbau Hati-hati Pilih Kapal

Kapal Wisata Terbakar di Labuan Bajo, Wisatawan Diimbau Hati-hati Pilih Kapal

Travel Update
5 Tips Traveling Saat Heatwave, Apa Saja yang Harus Disiapkan

5 Tips Traveling Saat Heatwave, Apa Saja yang Harus Disiapkan

Travel Tips
Penerbangan Bertambah, Sandiaga: Tiket Pesawat Mahal Sudah Mulai Tertangani

Penerbangan Bertambah, Sandiaga: Tiket Pesawat Mahal Sudah Mulai Tertangani

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com