Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

20 Kota Termahal untuk Sewa Airbnb

Kompas.com - 31/07/2018, 20:20 WIB
Silvita Agmasari,
Sri Anindiati Nursastri

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Airbnb menjadi aternatif sewa akomodasi wisatawan di zaman digital. Kini penyewaan kamar, rumah, atau apartemen dari Airbnb bersaing dengan hotel, hostel, dan homestay konvensional.

Namun, tidak selamanya menyewa Airbnb berarti lebih murah dari akomodasi konvensional.

Bloombergmerilis harga sewa akomodasi di Airbnb. Ada 20 kota yang disebut sebagai kota dengan penyewaan akomodasi Airbnb termahal di dunia. Dengan rata-rata harga sewa Airbnb harian dapat mencapai lebih dari Rp 2 jutaan per malam.

Di mana saja kotanya?

1. Miami, Florida, AS (205 dollar AS setara Rp 2.870.000 )

2. Boston, Massachusetts, AS (195 dollar AS setara Rp 2.730.000)

3. Reykjavik, Islandia(194 dollar AS setara Rp 2.716.000 )

4. Tel Aviv, Israel (188 dollar AS setara Rp 2.632.000 )

5. Dubai, Uni Emirat Arab (185 dollar AS setara Rp 2.590.000 )

6. Los Angeles, California, AS (180 dollar AS setara Rp 2.520.000)

7. Amsterdam, Belanda (178 dollar AS setara Rp 2.492.000 )

8. San Francisco, California, AS (178 dollar AS setara Rp 2.492.000)

9. Yerusalem (175 dollar AS setara Rp 2.450.000 )

10. Sydney, Australia (175 dollar AS setara Rp 2.450.000)

11. Riyadh, Arab Saudi (171 dollar AS setara Rp 2.394.000)

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com