Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kenapa Kursi Pesawat Berwarna Biru?

Kompas.com - 29/12/2019, 14:02 WIB
Nabilla Ramadhian,
Ni Luh Made Pertiwi F.

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Jika kamu perhatikan, sebagian besar kursi pesawat memiliki warna biru. Apabila kamu berpikir bahwa hal tersebut sengaja untuk menyamakan warna langit atau lautan yang akan kamu lihat melalui kaca pesawat, maka kamu salah besar.

Baca juga: Waktu Terbaik untuk Memesan Harga Tiket Pesawat Domestik dan Hotel Paling Murah

Ada beberapa alasan mengapa kursi pesawat memiliki warna biru. Pendiri dan CEO Nanak Flights, Rishi Kapoor, mengatakan kepada Reader’s Digest, bahwa warna biru dipilih agar para awak kabin pesawat lebih mudah membersihkan kursi jika ada noda.

Warna biru dapat menyamarkan noda

Waktu yang tersisa di antara jam terbang tidak memungkinkan bagi para awak kabin untuk membersihkan pesawat. Oleh karena itu, maskapai penerbangan akan memilih warna dan kain yang memiliki daya tahan lama.

Menurut Kapoor, warna biru pada kursi pesawat dapat menyamarkan noda lebih baik dibandingkan dengan warna lain. Noda seakan berbaur dengan warna biru kain.

Dengan begitu, maskapai penerbangan tidak harus mengganti kain pada kursi pesawat secara berkala.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com