Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Itinerary Weekend di Medan, 1 Hari Jelajah Sejarah sampai Makan Durian

Kompas.com - 15/01/2020, 15:08 WIB
Yuharrani Aisyah,
Ni Luh Made Pertiwi F.

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Medan tak hanya populer akan tempat wisata kuliner, namun juga sejarah dan budaya.

Baca juga: 6 Jenis Martabak di Medan, Sudah Pernah Coba Semua?

Liburan akhir pekan di Medan, kamu cukup jalan kaki di satu kawasan. Sudah bisa berkunjung ke beberapa tempat bersejarah.

Tak lupa sempatkan juga untuk menjajal durian khas Medan. Itinerary weekend seharian di Medan berikut dapat kamu jadikan referensi.

1. Kantor Pos Besar Medan

Kantor Pos Besar Medan via shutterstockSHUTTERSTOCK Kantor Pos Besar Medan via shutterstock

Kantor Pos Besar, bangunan lawas yang telah eksis semenjak tahun 1911-an. Sering kali menjadi latar berfoto pelancong saat berwisata di Medan.

Tak heran, gedung ini memang punya gaya layaknya bangunan kolonial bahkan masih terawat hingga kini.

Kamu dapat berfoto di depan gedung atau berkunjung ke dalam, menyaksikan kemegahan arsitektur zaman dahulu.

Kantor Pos Besar Medan berada di Jalan Pos Nomor 1, Kesawan, Kecamatan Medan Barat. Buka setiap hari Senin-Sabtu pukul 07.30-22.00, Minggu pukul 09.00-14.00.

2. Merdeka Walk Medan

Kurang lebih 5 menit berjalan kaki dari Kantor Pos Besar Medan, kamu akan menemukan Merdeka Walk.

Berada di tengah kota dan buka 24 jam, menjadikan pusat kuliner ini patut disinggahi.

Tersedia banyak tempat makan di sini. Menjajakan kuliner tradisional Indonesia sampai kopi kekinian pun ada.

Baca juga: Makanan Khas Medan, Ini 5 Kuliner Legendaris Medan Wajib Coba

Halaman Berikutnya
Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Naik Whoosh, Dapat Diskon dan Gratis Masuk 12 Tempat Wisata di Bandung

Naik Whoosh, Dapat Diskon dan Gratis Masuk 12 Tempat Wisata di Bandung

Travel Update
7 Hotel Dekat Bandara Ngurah Rai Bali, Ada yang Jaraknya 850 Meter

7 Hotel Dekat Bandara Ngurah Rai Bali, Ada yang Jaraknya 850 Meter

Hotel Story
6 Taman untuk Piknik di Jakarta, Liburan Hemat Bujet

6 Taman untuk Piknik di Jakarta, Liburan Hemat Bujet

Jalan Jalan
7 Taman Gratis di Yogyakarta, Datang Sore Hari Saat Tidak Terik

7 Taman Gratis di Yogyakarta, Datang Sore Hari Saat Tidak Terik

Jalan Jalan
Istana Kepresidenan Yogyakarta Dibuka untuk Umum, Simak Caranya

Istana Kepresidenan Yogyakarta Dibuka untuk Umum, Simak Caranya

Travel Update
Jadwal Kereta Cepat Whoosh Mei 2024

Jadwal Kereta Cepat Whoosh Mei 2024

Travel Update
Cara Berkunjung ke Museum Batik Indonesia, Masuknya Gratis

Cara Berkunjung ke Museum Batik Indonesia, Masuknya Gratis

Travel Tips
Amsterdam Ambil Langkah Tegas untuk Atasi Dampak Negatif Overtourism

Amsterdam Ambil Langkah Tegas untuk Atasi Dampak Negatif Overtourism

Travel Update
Perayaan Hari Tri Suci Waisak 2024 di Borobudur, Ada Bhikku Thudong hingga Pelepasan Lampion

Perayaan Hari Tri Suci Waisak 2024 di Borobudur, Ada Bhikku Thudong hingga Pelepasan Lampion

Travel Update
Destinasi Wisata Rawan Copet di Eropa, Ternyata Ada Italia

Destinasi Wisata Rawan Copet di Eropa, Ternyata Ada Italia

Jalan Jalan
Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Travel Update
KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

Travel Update
Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Travel Update
Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Kunjungan Wisatawan ke Kota Batu Naik

Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Kunjungan Wisatawan ke Kota Batu Naik

Travel Update
Bangka Bonsai Festival Digelar Sepekan di Museum Timah Indonesia

Bangka Bonsai Festival Digelar Sepekan di Museum Timah Indonesia

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com