Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Wisata di Swiss, Lokasi Syuting Crash Landing on You

Kompas.com - 18/02/2020, 17:55 WIB
Yana Gabriella Wijaya,
Yuharrani Aisyah

Tim Redaksi

Di malam hari, ia menyajikan makan malam yang sehat dan akomodasi semalam di pondok. Pemandangan Danau Brienz dan pegunungan sangat menakjubkan saat matahari terbit di Bättenalp.

Kamu juga bisa melihat paralayang yang terjun dari atas bukit. Jika kamu ingin memacu adrenalinmu bisa ikut mencoba paralayang dengan didampingi orang yang sudah profesional di sana.

Juga siapkan baterai kameramu agar bisa mengambil gambar yang instagramable. Spot foto yang indah dan cantik tersebar di seluruh sudut desa.

Kamu tidak perlu kuatir dengan makanan dan hotel. Hotel dan restoran di sana tersebar dan dikelola oleh penduduk lokal yang ramah. 

2. Jembatan Panorama Sigriswil

Jembatan ini terletak di kawasan Sigriswil tepatnya di Raftstrasse 31-33, 3655 Sigriswil, Swiss.

Jembatan dengan panjang 340 meter dan tinggi 180 meter ini merupakan jembatan gantung yang wajib di kunjungi.

Baca juga: Jembatan Barelang, “Golden Gate” Indonesia Peninggalan BJ Habibie

Bukan hanya tatanan jembatannya yang keren, namun pemandangannya juga sangat cantik.

Di bawah jembatan terdapat pohon yang berwarna kuning, hijau, coklat dan jingga. Sanggat cocok bagi kamu yang suka berfoto dengan suasana alam.

Dari jembatan ini kamu bisa melihat Danau Thun dan Bernese Alps. Kamu akan ditemani oleh pemandu wisata yang akan menjelaskan sejarah dan keunikan dari jembatan ini, tenaga alam, teknologi dan lain-lain.

Kamu juga akan ditunjukan rumah makan terdekat dari jembatan ini.

Untuk menikmati berjalan di Jembatan Panorama Sigriswil kamu harus membayar tiket masuk. Jembatan ini berjarak sekitar 30 Km dari desa Iseltwald.

3. Jembatan Münsterbrücke, Zürich

Jembatan di Munsterbucke. SHUTTERSTOCK/CANADASTOCK Jembatan di Munsterbucke.

Jembatan Münsterbrücke yang terletak di Zürich memiliki keindahan tersendiri. Bagi kamu yang suka dengan sejarah, kota tua khas Eropa, dan gedung-gedung yang tua kamu bisa datang ke sini.

Münsterbrücke adalah jembatan penyeberangan di atas Limmat di kota Zürich, Swiss. Jembatan ini terdaftar dalam inventori kekayaan budaya Swiss yang signifikansi nasional dan regional.

Baca juga: Menikmati Salju Gunung Titlis di Swiss

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Travel Tips
8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

Travel Tips
Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Travel Update
8 Tips Hindari Barang Bawaan Tertinggal, Gunakan Label yang Mencolok

8 Tips Hindari Barang Bawaan Tertinggal, Gunakan Label yang Mencolok

Travel Tips
Sandiaga Harap Labuan Bajo Jadi Destinasi Wisata Hijau

Sandiaga Harap Labuan Bajo Jadi Destinasi Wisata Hijau

Travel Update
10 Tips Bermain Trampolin yang Aman dan Nyaman, Pakai Kaus Kaki Khusus

10 Tips Bermain Trampolin yang Aman dan Nyaman, Pakai Kaus Kaki Khusus

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com