Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

20 Tempat Wisata di Sukabumi, Main ke Curug hingga Mandi Air Panas

Kompas.com - Diperbarui 22/08/2022, 09:35 WIB
Ulfa Arieza ,
Nabilla Tashandra

Tim Redaksi

Obyek wisata air terjun di Kabupaten Sukabumi antara lain berada di kawasan Ciletuh Palabuhan Ratu UNESCO Global Geopark (CPUGGp). Mayoritas curug di Kabupaten Sukabumi masih alami dan asri sehingga banyak menjadi incaran wisatawan.

6. Curug Cimarinjung

Curug setinggi 60 meter ini berada di kawasan Ciletuh Palabuhan Ratu UNESCO Global Geopark (CPUGGp), seperti dikutip dari Kompas.com (26/11/2020).

Daya tarik dari air terjun ini adalah tebing berwarna cokelat kemerahan yang dihiasi oleh lumut hijau. Jadi, wisatawan bisa berfoto dengan latar belakang air terjun yang dikelilingi tebing cokelat kemerahan itu.

Aliran air terjun yang teras dipit oleh tebing-tebing tinggi. Selain itu, wisatawan bisa berfoto-foto di bebatuan besar yang mengelilingi kolam air terjun.

Baca juga: Geopark Ciletuh Akan Punya 7 Jalur Wisata, Apa Saja?

7. Curug Puncak Manik

Curug ini juga masih berada di kawasan kawasan Geopark Ciletuh. Namun, jalurnya cukup menantang karena pengunjung harus menempuh 1.000 anak tangga guna menuju ke lokasi curug.

Curug Puncak Manik merupakan salah satu air terjun terbesar yang memiliki dinding batu tertinggi di kawasan Geopark Ciletuh.

Tempat wisata ini memiliki dua aliran air terjun dan kolam yang cukup dalam. Karenanya, wisatawan yang hendak berenang sebaiknya tidak mendekat ke tengah kolam.

Baca juga: Geopark Ciletuh Sukabumi: Lokasi, Rute, dan Jam Buka

8. Curug Awang

Curug Awang di area Geopark Ciletuh, salah satu tempat wisata di Sukabumi.SHUTTERSTOCK/Herdik Herlambang Curug Awang di area Geopark Ciletuh, salah satu tempat wisata di Sukabumi.

Curug Awang kerap disebut menyerupai air terjun Niagara. Pasalnya, air terjun ini mengalir dari tebing batu lebar setinggi 40 meter.

Baca juga: Catat, Jadwal Baru KA Pangrango Bogor - Sukabumi PP

Sebaiknya, berkunjung pada saat musim hujan karena debit airnya lebih deras. Obyek wisata ini berada juga berada di Geopark Ciletuh.

9. Curug Sodong

Curug Sodong kerap disebut sebagai air terjun kembar atau air terjun pengantin. Sebab, curug ini memiliki dua aliran air terjun yang letaknya bersebelahan.

Baca juga: 5 Wisata Curug atau Air Terjun di Bogor, Banyak yang Masih Asli

Meski tingginya hanya sekitar 20 meter, namun debit air yang dimiliki oleh Curug Sodong terbilang cukup deras. Curug Sodong juga masih berada di kawasan Geopark Ciletuh.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Travel Tips
8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

Travel Tips
Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Travel Update
8 Tips Hindari Barang Bawaan Tertinggal, Gunakan Label yang Mencolok

8 Tips Hindari Barang Bawaan Tertinggal, Gunakan Label yang Mencolok

Travel Tips
Sandiaga Harap Labuan Bajo Jadi Destinasi Wisata Hijau

Sandiaga Harap Labuan Bajo Jadi Destinasi Wisata Hijau

Travel Update
10 Tips Bermain Trampolin yang Aman dan Nyaman, Pakai Kaus Kaki Khusus

10 Tips Bermain Trampolin yang Aman dan Nyaman, Pakai Kaus Kaki Khusus

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com