Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

16 Desa Wisata Ciamis, Bisa Piknik Sambil Belajar Budaya Sunda

Kompas.com - 18/03/2023, 12:50 WIB
Ulfa Arieza

Penulis

 

6. Desa Wisata Jalatrang

Atraksi wisata di Desa Wisata Jalatrang, Kabupaten CiamisDok. Jadesta Kemenparekraf Atraksi wisata di Desa Wisata Jalatrang, Kabupaten Ciamis

Desa wisata ini mempunyai sejumlah destinasi wisata yaitu wisata edukasi Kampung Bungur, waterboom Sumber Jaya Cipangalun, hutan jati, Sewu Cibungbang, kolam renang Arnaya, dan lainnya.

Pengunjung juga bisa menikmati aneka kuliner khas Sunda di Desa Wisata Jalatrang. Desa wisata ini masuk dalam wilayah Kecamatan Cipaku, Kabupaten Ciamis.

7. Desa Wisata Medanglayang 

Wisata unggulan di Desa Wisata Medanglayang adalah Puncak Jamaki, yakni dataran tinggi. Puncak Jamaki yang memiliki ketinggian 1019 mdpl menyuguhkan pemandangan alam dan perkotaan.

Desa wisata ini masuk dalam wilayah Kecamatan Panumbangan, Kabupaten Ciamis. 

Baca juga: Jawa Barat Fokus Garap Desa Wisata untuk Gaet Turis Asing

Baca juga: 12 Masjid Terbesar di Jawa Barat, Terbaru Ada Al Jabbar

8. Desa Wisata Mekarsari

Wisata unggulan Desa Wisata Mekarsari adalah Bukit Meralaya, yang menyajikan panorama alam dari ketinggian. Desa wisata ini memiliki fasilitas umum seperti gedung pertemuan dan mushola.

Desa Wisata Mekarsari masuk dalam wilayah  Kecamatan Tambaksari, Kabupaten Ciamis.

9. Desa Wisata Panjalu 

Situ Lengkong, salah satu wisata unggulan di Desa Wisata Panjalu, Kabupaten CiamisDok. Jadesta Kemenparekraf Situ Lengkong, salah satu wisata unggulan di Desa Wisata Panjalu, Kabupaten Ciamis

Desa Wisata Panjalu merupakan desa wisata kategori maju di Kabupaten Ciamis. Desa wisata ini memiliki sejumlah atraksi menarik Situ Lengkong yang di tengahnya terdapat Pulau  Nusa Larang.

Pulau di tengah danau ini kerap menjadi destinasi peziarah dari berbagai daerah. Selain itu, pengunjung juga bisa naik kayak mengelilingi danau.

Area Desa Wisata Panjalu dikelilingi oleh tiga gunung sehingga memiliki panorama indah, meliputi Gunung Sawal, Gunung Cakrabuana, dan Gunung Bitung.

10. Desa Wisata Pamalayan

Wisata andalan Desa Wisata Pamalayan adalah Taman Situ Arjan Water Jump. Obyek wisata ini berupa lahan yang digenangi air menyerupai situ dengan kedalaman air 1 sampai dengan 1,5 meter di bantaran Sungai Cileueur dan Sungai Sijantung.

Sejumlah kegiatan di Taman Situ Arjan Water Jump antara lain river tubing dan flying fox. Desa wisata ini masuk dalam wilayah Kecamatan Cijeungjing, Kabupaten Ciamis.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

8 Tips Hindari Barang Bawaan Tertinggal, Gunakan Label yang Mencolok

8 Tips Hindari Barang Bawaan Tertinggal, Gunakan Label yang Mencolok

Travel Tips
Sandiaga Harap Labuan Bajo Jadi Destinasi Wisata Hijau

Sandiaga Harap Labuan Bajo Jadi Destinasi Wisata Hijau

Travel Update
10 Tips Bermain Trampolin yang Aman dan Nyaman, Pakai Kaus Kaki Khusus

10 Tips Bermain Trampolin yang Aman dan Nyaman, Pakai Kaus Kaki Khusus

Travel Tips
Ekspedisi Pertama Penjelajah Indonesia ke Kutub Utara Batal, Kenapa?

Ekspedisi Pertama Penjelajah Indonesia ke Kutub Utara Batal, Kenapa?

Travel Update
Lebaran 2024, Kereta Cepat Whoosh Angkut Lebih dari 200.000 Penumpang

Lebaran 2024, Kereta Cepat Whoosh Angkut Lebih dari 200.000 Penumpang

Travel Update
Milan di Italia Larang Masyarakat Pesan Makanan Malam Hari

Milan di Italia Larang Masyarakat Pesan Makanan Malam Hari

Travel Update
6 Hotel Dekat Beach City International Stadium Ancol, mulai Rp 250.000

6 Hotel Dekat Beach City International Stadium Ancol, mulai Rp 250.000

Hotel Story
4 Hotel Dekat Pantai di Cilacap, Tarif Rp 250.000-an

4 Hotel Dekat Pantai di Cilacap, Tarif Rp 250.000-an

Hotel Story
5 Wisata Air Terjun di Karanganyar, Ada Ngargoyoso dan Jumog

5 Wisata Air Terjun di Karanganyar, Ada Ngargoyoso dan Jumog

Jalan Jalan
Pengalaman ke Desa Wisata Koto Kaciak, Coba Panen Madu Lebah Galo-Galo

Pengalaman ke Desa Wisata Koto Kaciak, Coba Panen Madu Lebah Galo-Galo

Jalan Jalan
BaliSpirit Festival 2024 Targetkan Partisipasi 3.000 Turis Asing

BaliSpirit Festival 2024 Targetkan Partisipasi 3.000 Turis Asing

Travel Update
Sertifikasi Halal di 3.000 Desa Wisata Dipercepat hingga Oktober 2024

Sertifikasi Halal di 3.000 Desa Wisata Dipercepat hingga Oktober 2024

Travel Update
5 Pantai di Cilacap, Cocok Jadi Lokasi Healing dan Surfing

5 Pantai di Cilacap, Cocok Jadi Lokasi Healing dan Surfing

Jalan Jalan
Panduan Lengkap ke Desa Wisata Koto Kaciak, Simak Sebelum Datang

Panduan Lengkap ke Desa Wisata Koto Kaciak, Simak Sebelum Datang

Travel Tips
Traveloka Resmikan Wahana Baru di Kidzania Jakarta, Ada Diskon 25 Persen

Traveloka Resmikan Wahana Baru di Kidzania Jakarta, Ada Diskon 25 Persen

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com