Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Darajat Pass Garut: Harga Tiket, Jam Buka, dan Fasilitas 

Kompas.com - 06/09/2023, 19:40 WIB
Ulfa Arieza

Penulis

 

KOMPAS.com - Darajat Pass merupakan salah satu obyek wisata yang populer di Kabupaten Garut. Tempat wisata keluarga ini menawarkan pemandian air panas, waterpark, restoran, outbond, dan penginapan dengan nuansa pegunungan yang asri. 

Setiap pengunjung yang datang, akan disambut dengan panorama indah serta udara sejuk khas pegunungan, berdasarkan informasi dari website resminya. Dari pusat Kota Garut, obyek wisata ini dapat dijangkau sekitar 1 jam berkendara dengan jarak 23 kilometer (km).

Baca juga:

Jika ingin berkunjung, alamatnya berada di Jalan Darajat Km. 14, Kampung Bedeng, Desa Karyamekar Kecamatan Pasirwangi, Kabupaten Garut, Jawa Barat. Sebelum berkunjung, simak dulu informasi harga tiket, jam buka, dan aktivitas di Darajat Pass Garut berikut ini.

Harga tiket Darajat Pass Garut 

Darajat Passvisitgarut.garutkab.go.id Darajat Pass

Harga tiket masuk Darajat Pass Garut adalah Rp 30.000 per orang pada Senin-Jumat (weekday).

Sementara, harga tiket Darajat Pass Garut pada Sabtu, Minggu (weekend), dan libur nasional adalah Rp 30.000 untuk anak usia 3-10 tahun dan Rp 35.000 untuk dewasa.

Menariknya, harga tiket tersebut sudah termasuk fasilitas kolam pemandian air panas dan waterpark. Namun, belum mencakup fasilitas berbayar di dalamnya dan penginapan.

Baca juga:

Jam buka Darajat Pass Garut 

Obyek wisata ini buka setiap hari selama 24 jam, berdasarkan informasi dari website resminya. Jadi, wisatawan bisa menikmati suasana malam hari di Darajat Pass Garut.

Jika ingin menginap, tersedia berbagai tipe penginapan, seperti bungalow dan villa. Sebagai catatan, harga tiket dan jam buka Darajat Pass Garut dapat berubah sewaktu-waktu.

 
 
 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Kompas Travel (@kompas.travel)

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kasus Covid-19 di Singapura Naik, Tidak ada Larangan Wisata ke Indonesia

Kasus Covid-19 di Singapura Naik, Tidak ada Larangan Wisata ke Indonesia

Travel Update
Museum Kebangkitan Nasional, Saksi Bisu Semangat Pelajar STOVIA

Museum Kebangkitan Nasional, Saksi Bisu Semangat Pelajar STOVIA

Travel Update
World Water Forum 2024 Diharapkan Dorong Percepatan Target Wisatawan 2024

World Water Forum 2024 Diharapkan Dorong Percepatan Target Wisatawan 2024

Travel Update
Tebing di Bali Dikeruk untuk Bangun Hotel, Sandiaga: Dihentikan Sementara

Tebing di Bali Dikeruk untuk Bangun Hotel, Sandiaga: Dihentikan Sementara

Travel Update
Garuda Indonesia dan Singapore Airlines Kerja Sama untuk Program Frequent Flyer

Garuda Indonesia dan Singapore Airlines Kerja Sama untuk Program Frequent Flyer

Travel Update
5 Alasan Pantai Sanglen di Gunungkidul Wajib Dikunjungi

5 Alasan Pantai Sanglen di Gunungkidul Wajib Dikunjungi

Jalan Jalan
Pantai Lakey, Surga Wisata Terbengkalai di Kabupaten Dompu

Pantai Lakey, Surga Wisata Terbengkalai di Kabupaten Dompu

Travel Update
Bali yang Pas untuk Pencinta Liburan Slow Travel

Bali yang Pas untuk Pencinta Liburan Slow Travel

Travel Tips
Turis Asing Beri Ulasan Negatif Palsu ke Restoran di Thailand, Berakhir Ditangkap

Turis Asing Beri Ulasan Negatif Palsu ke Restoran di Thailand, Berakhir Ditangkap

Travel Update
19 Larangan dalam Pendakian Gunung Lawu via Cemara Kandang, Patuhi demi Keselamatan

19 Larangan dalam Pendakian Gunung Lawu via Cemara Kandang, Patuhi demi Keselamatan

Travel Update
Harga Tiket Camping di Silancur Highland, Alternatif Penginapan Murah

Harga Tiket Camping di Silancur Highland, Alternatif Penginapan Murah

Travel Update
Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Silancur Highland di Magelang

Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Silancur Highland di Magelang

Travel Update
Awas Celaka! Ini Larangan di Waterpark...

Awas Celaka! Ini Larangan di Waterpark...

Travel Tips
BOB Downhill 2024, Perpaduan Adrenalin dan Pesona Borobudur Highland

BOB Downhill 2024, Perpaduan Adrenalin dan Pesona Borobudur Highland

Travel Update
Terraz Waterpark Tanjung Batu: Harga Tiket, Lokasi, dan Jam Buka

Terraz Waterpark Tanjung Batu: Harga Tiket, Lokasi, dan Jam Buka

Jalan Jalan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com