Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Aktivitas Art Jakarta 2023, Nikmati Ratusan Karya Seni Ciamik

Kompas.com - 18/11/2023, 13:01 WIB
Faqihah Muharroroh Itsnaini,
Anggara Wikan Prasetya

Tim Redaksi

3. Ajak anak belajar seni 

Bagi yang membawa anak-anak, bisa datang ke area PLAY by UOB Indonesia. Area ini dirancang khusus untuk area bermain bagi anak-anak, mengasah kreativitas, kepekaan, dan imajinasi melalui beragam kegiatan.

Play tahun ini dikomisikan kepada Farhan Siki,pemenang UOB Indonesia Painting of the Year 2022, untuk menggagas ruang interaktif “Plant a Tree, Plant a Life” yang dinamis di mana anak-anak dapat mengenal seni rupa dengan bermain-main dan berimajinasi.

"Tujuannya untuk mengedukasi anak-anak agar sejak dini mencintai lingkungan, terutama menggunakan barang bekas yang ada di rumah, bisa digunakan dengan membentuk benda seni," ujar Farhan Siki. 

Baca juga: SCBD Park, Tempat Nongkrong Baru Nuansa Korea di Jakarta Selatan

Anak-anak dapat berkreasi sepuasnya di area tersebut. Perlengkapan dan peralatan seperti gunting, kertas, pewarna juga sudah tersedia gratis. Setelahnya, karya anak-anak bisa dipajang di sana. 

4. Ikut diskusi seni rupa

Kamu bisa mengikuti diskusi seni di AJ Talk, sebuah wadah dialog antara pakar, pemerhati, seniman, kolektor, dan kurator, untuk berbagi pengalaman dan pengetahuan kepada pengunjung.

Perhelatan Art Jakarta 2023 yang digelar 17-19 November 2023 di JIEXPO Kemayoran, Jakarta Utara, menampilkan 68 galeri lintas negaraKOMPAS.com/FAQIHAH MUHARROROH ITSNAINI Perhelatan Art Jakarta 2023 yang digelar 17-19 November 2023 di JIEXPO Kemayoran, Jakarta Utara, menampilkan 68 galeri lintas negara

Setiap tahunnya, Art Jakarta selalu menghadirkan jajaran nama ekspertise terkemuka untuk ikut dalam perbincangan ini. Informasi jadwal AJ Talk bisa diketahui di media sosial dan katalog Art Jakarta 2023 di pintu masuk. 

Beberapa agendanya mulai dari peluncuran buku Vice Versa oleh fotografer Indra Leonardi, Illuminations oleh kritikus Carla Bianpoen, dan Skena 2000> oleh kurator/penulis Farah Wardani.

Baca juga: Bus Wisata Jakarta Atap Terbuka Sudah Beroperasi Lagi, Ini Rutenya

Lalu, diskusi tentang buku yang menelusuri perjalanan seni pelukis abstrak Nunung WS; diskusi tentang karya-karya pemenang UOB Indonesia Painting of the Year.

Ada pula diskusi tentang kreativitas bersama Evan Wijaya (desainer grafis), Agatha Carolina (arsitek, desainer interior), dan Katarina Monika (creative director). 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

6 Taman untuk Piknik di Jakarta, Liburan Hemat Bujet

6 Taman untuk Piknik di Jakarta, Liburan Hemat Bujet

Jalan Jalan
7 Taman Gratis di Yogyakarta, Datang Sore Hari Saat Tidak Terik

7 Taman Gratis di Yogyakarta, Datang Sore Hari Saat Tidak Terik

Jalan Jalan
Istana Kepresidenan Yogyakarta Dibuka untuk Umum, Simak Caranya

Istana Kepresidenan Yogyakarta Dibuka untuk Umum, Simak Caranya

Travel Update
Jadwal Kereta Cepat Whoosh Mei 2024

Jadwal Kereta Cepat Whoosh Mei 2024

Travel Update
Cara Berkunjung ke Museum Batik Indonesia, Masuknya Gratis

Cara Berkunjung ke Museum Batik Indonesia, Masuknya Gratis

Travel Tips
Amsterdam Ambil Langkah Tegas untuk Atasi Dampak Negatif Overtourism

Amsterdam Ambil Langkah Tegas untuk Atasi Dampak Negatif Overtourism

Travel Update
Perayaan Hari Tri Suci Waisak 2024 di Borobudur, Ada Bhikku Thudong hingga Pelepasan Lampion

Perayaan Hari Tri Suci Waisak 2024 di Borobudur, Ada Bhikku Thudong hingga Pelepasan Lampion

Travel Update
Destinasi Wisata Rawan Copet di Eropa, Ternyata Ada Italia

Destinasi Wisata Rawan Copet di Eropa, Ternyata Ada Italia

Jalan Jalan
Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Travel Update
KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

Travel Update
Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Travel Update
Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Kunjungan Wisatawan ke Kota Batu Naik

Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Kunjungan Wisatawan ke Kota Batu Naik

Travel Update
Bangka Bonsai Festival Digelar Sepekan di Museum Timah Indonesia

Bangka Bonsai Festival Digelar Sepekan di Museum Timah Indonesia

Travel Update
Cara ke Tebing Keraton Bandung Pakai Angkot, Turun di Tahura

Cara ke Tebing Keraton Bandung Pakai Angkot, Turun di Tahura

Jalan Jalan
Kemenparekraf Dorong Parekraf di Bogor Lewat FIFTY, Ada Bantuan Modal

Kemenparekraf Dorong Parekraf di Bogor Lewat FIFTY, Ada Bantuan Modal

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com