Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bercerita Kopi di Terminal 3 Bandara Soekarno Hatta

Kompas.com - 10/12/2016, 14:25 WIB
Silvita Agmasari

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - PT Angkasa Pura II bersama Kompas.com mengadakan acara Cerita Kopi di Terminal 3, Bandara Soekarno Hatta, Jumat (9/12/2016). Cerita Kopi menghadirkan pameran fotografi, workshop, dan pembagian kopi gratis yang didukung Roti 'O bagi para penumpang yang menunggu penerbangan di Terminal 3, Bandara Soekarno Hatta.

"Minum kopi adalah aktivitas yang dilakukan penumpang untuk menunggu penerbangan. Maka dari itu di Terminal 3 banyak terdapat kedai kopi. Tema kopi diambil juga karena kopi sedang in," kata PR Manager AP2, Yado Yarismano saat ditemui di acara Cerita Kopi di Terminal Tiga, Jumat (9/12/2016).

Yado mengatakan bahwa Cerita Kopi di Terminal Tiga juga merupakan rangkaian untuk mempublikasikan Teriminal 3 Bandara Soekarno Hatta ke khalayak ramai.

Cerita Kopi di Terminal 3 diselenggarakan dari pukul 16.00-18.00. Hadir pula pengajar dari Indonesia Coffee Academy, Aris Kadarisman untuk memberikan materi terkait kopi dan pembagian 600 cangkir kopi secara percuma kepada para penumpang yang sedang menunggu.

Kompas.com/Silvita Agmasari Cerita Kopi di Terminal Tiga Bandara Soekarno Hatta

Menariknya, para penumpang juga diajak untuk berpartisipasi dalam lomba foto dengan mengunggah foto di Cerita Kopi Terminal 3 ke akun Instagram. Dua orang pemenang akan mendapatkan voucher belanja senilai Rp 250.000.

Antusiasme para penumpang tampak dengan antrean yang cukup panjang untuk mendapatkan kopi gratis di Terminal 3 dan belajar cara mengolah biji kopi asli menjadi secangkir kopi yang nikmat dengan teknik manual brewing. 

"Sebelum acara ini, kami juga mengadakan acara Amazing Race, film pendek Terminal Tiga, dan Cerita Kopi di Terminal 3 adalah aktivasi dari segi komunikasi di akhir tahun. Lebih interaktif dengan konsumer dengan menyediakan kopi agar lebih santai," kata Yado.

Terminal 3 Bandara Soekarno Hatta resmi beroperasi bulan Agustus 2016. Berbagai fasilitas disediakan untuk memberi kemudahan bagi penumpangnya termasuk mesin self check in, mekanisme penyortiran barang, wifi gratis, digital parking, dan automated pessenger mover system. Dalam satu tahun, Terminal Tiga Bandara Soekarno Hatta dapat menampung 25 juta penumpang. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Berkunjung ke Pantai Nangasule di Sikka, NTT, Ada Taman Baca Mini

Berkunjung ke Pantai Nangasule di Sikka, NTT, Ada Taman Baca Mini

Jalan Jalan
10 Wisata Malam di Semarang, Ada yang 24 Jam

10 Wisata Malam di Semarang, Ada yang 24 Jam

Jalan Jalan
Tanggapi Larangan 'Study Tour', Menparekraf: Boleh asal Tersertifikasi

Tanggapi Larangan "Study Tour", Menparekraf: Boleh asal Tersertifikasi

Travel Update
Ada Rencana Kenaikan Biaya Visa Schengen 12 Persen per 11 Juni

Ada Rencana Kenaikan Biaya Visa Schengen 12 Persen per 11 Juni

Travel Update
Kasus Covid-19 di Singapura Naik, Tidak ada Larangan Wisata ke Indonesia

Kasus Covid-19 di Singapura Naik, Tidak ada Larangan Wisata ke Indonesia

Travel Update
Museum Kebangkitan Nasional, Saksi Bisu Semangat Pelajar STOVIA

Museum Kebangkitan Nasional, Saksi Bisu Semangat Pelajar STOVIA

Travel Update
World Water Forum 2024 Diharapkan Dorong Percepatan Target Wisatawan 2024

World Water Forum 2024 Diharapkan Dorong Percepatan Target Wisatawan 2024

Travel Update
Tebing di Bali Dikeruk untuk Bangun Hotel, Sandiaga: Dihentikan Sementara

Tebing di Bali Dikeruk untuk Bangun Hotel, Sandiaga: Dihentikan Sementara

Travel Update
Garuda Indonesia dan Singapore Airlines Kerja Sama untuk Program Frequent Flyer

Garuda Indonesia dan Singapore Airlines Kerja Sama untuk Program Frequent Flyer

Travel Update
5 Alasan Pantai Sanglen di Gunungkidul Wajib Dikunjungi

5 Alasan Pantai Sanglen di Gunungkidul Wajib Dikunjungi

Jalan Jalan
Pantai Lakey, Surga Wisata Terbengkalai di Kabupaten Dompu

Pantai Lakey, Surga Wisata Terbengkalai di Kabupaten Dompu

Travel Update
Bali yang Pas untuk Pencinta Liburan Slow Travel

Bali yang Pas untuk Pencinta Liburan Slow Travel

Travel Tips
Turis Asing Beri Ulasan Negatif Palsu ke Restoran di Thailand, Berakhir Ditangkap

Turis Asing Beri Ulasan Negatif Palsu ke Restoran di Thailand, Berakhir Ditangkap

Travel Update
19 Larangan dalam Pendakian Gunung Lawu via Cemara Kandang, Patuhi demi Keselamatan

19 Larangan dalam Pendakian Gunung Lawu via Cemara Kandang, Patuhi demi Keselamatan

Travel Update
Harga Tiket Camping di Silancur Highland, Alternatif Penginapan Murah

Harga Tiket Camping di Silancur Highland, Alternatif Penginapan Murah

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com