Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Wisata di Tengah Salju? Ini Tips Pentingnya

Kompas.com - 04/10/2015, 16:12 WIB
Wahyu Adityo Prodjo

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com – Desa Rovaniemi di Finladia menawarkan atraksi wisata di bentang alam yang bersalju. Atraksi wisata yang dapat dilakukan adalah bermain dan berseluncur di salju, melihat Aurora Borealis, hingga menginap di tengah salju.

Dengan suhu mencapai minus 30 derajat, cuaca yang dihadapi wisatawan Indonesia di Rovaniemi akan terasa ekstrim. Apalagi wisatawan Indonesia terbiasa tinggal di daerah tropis. Vice Presiden Commercial Dwidayatour, Hendri Yapto kepada KompasTravel memberikan tips bagi wisatawan Indonesia yang ingin berwisata ke Desa Rovaniemi, Finlandia. Tips berikut juga berguna untuk wisatawan Indonesia yang akan melancong ke negara dengan musim dingin.

Perlengkapan

Untuk menghadapi suhu yang ekstrim, wisatawan Indonesia hendaknya membawa perlengkapan yang dapat mencegah panas tubuh keluar. Perlengkapan yang dapat dibawa seperti sarung tangan, kaos kaki kupluk, jaket dengan bahan wol beserta long john bagian bawah untuk celana dan atas untuk badan. Perlengkapan tambahan yang dapat dibawa jaket yang bersifat windproof dan waterproof.

Sabun khusus

Hendri mengatakan salah satu tips yang dapat dilakukan adalah membawa sabun khusus dengan kandungan moisturizer. Dengan sabun tersebut, setelah mandi, kulit dapat tetap halus dan mencegah kulit kering. Karena jika kulit kering, maka bisa pori-pori kulit dapat pecah dan menyebabkan gatal.

Penggunaan air

Setelah beraktivitas, jika ingin mandi, usahakan jangan gunakan air panas. Walaupun mandi dengan air panas terasa nyaman, lebih baik gunakan air yang tidak panas maupun dingin. Suhu di luar ruangan terasa dingin dan ekstrim, jika pake air panas, perubahan suhu akan menyebabkan pori-pori pecah dan kulit akan terasa gatal. Agar aroma tetap segar, gunakan parfum.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Dekat Malioboro, Personel Layanan Shower and Locker Bakal Ditambah Saat Long Weekend

Dekat Malioboro, Personel Layanan Shower and Locker Bakal Ditambah Saat Long Weekend

Travel Update
Museum Batik Indonesia: Lokasi, Jam Buka, dan Harga Tiket Masuk 2024

Museum Batik Indonesia: Lokasi, Jam Buka, dan Harga Tiket Masuk 2024

Hotel Story
3 Destinasi Wisata Unggulan Arab Saudi, Kunjungi Museum Bersejarah

3 Destinasi Wisata Unggulan Arab Saudi, Kunjungi Museum Bersejarah

Travel Tips
Mengenal Subak Jatiluwih yang Akan Dikunjungi Delegasi World Water Forum 

Mengenal Subak Jatiluwih yang Akan Dikunjungi Delegasi World Water Forum 

Jalan Jalan
Area Baduy Dalam Buka Lagi untuk Wisatawan Setalah Perayaan Kawalu 

Area Baduy Dalam Buka Lagi untuk Wisatawan Setalah Perayaan Kawalu 

Travel Update
5 Wisata di Bandung Barat, Ada Danau hingga Bukit

5 Wisata di Bandung Barat, Ada Danau hingga Bukit

Jalan Jalan
Aktivitas Bandara Sam Ratulangi Kembali Normal Usai Erupsi Gunung Ruang 

Aktivitas Bandara Sam Ratulangi Kembali Normal Usai Erupsi Gunung Ruang 

Travel Update
5 Cara Motret Sunset dengan Menggunakan HP

5 Cara Motret Sunset dengan Menggunakan HP

Travel Tips
Harga Tiket Masuk Balong Geulis Cibugel Sumedang

Harga Tiket Masuk Balong Geulis Cibugel Sumedang

Jalan Jalan
Tips Menuju ke Balong Geulis, Disuguhi Pemandangan Indah

Tips Menuju ke Balong Geulis, Disuguhi Pemandangan Indah

Travel Update
Serunya Wisata Kolam Renang di Balong Geulis Sumedang

Serunya Wisata Kolam Renang di Balong Geulis Sumedang

Jalan Jalan
Nekat Sulut 'Flare' atau Kembang Api di Gunung Andong, Ini Sanksinya

Nekat Sulut "Flare" atau Kembang Api di Gunung Andong, Ini Sanksinya

Travel Update
Dua Bandara di Jateng Tak Lagi Berstatus Internasional, Kunjungan Wisata Tidak Terpengaruh

Dua Bandara di Jateng Tak Lagi Berstatus Internasional, Kunjungan Wisata Tidak Terpengaruh

Travel Update
Batal Liburan, Bisa Refund 100 Persen dari Tiket.com

Batal Liburan, Bisa Refund 100 Persen dari Tiket.com

Travel Update
Emirates Ajak Terbang Anak-anak Autisme, Wujud Layanan kepada Orang Berkebutuhan Khusus

Emirates Ajak Terbang Anak-anak Autisme, Wujud Layanan kepada Orang Berkebutuhan Khusus

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com