Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ladies Trip Citilink Berikan Tawaran Khusus untuk Penumpang Perempuan

Kompas.com - 19/11/2019, 18:00 WIB
Yana Gabriella Wijaya,
Kahfi Dirga Cahya

Tim Redaksi


JAKARTA, KOMPAS.com - Citilink menawarkan kenyamanan ekstra bagi para penumpang perempuan lewat Ladies Trip Citilink.

Dalam program ini, para penumpang perempuan mendapatkan beberapa previledge khusus seperti mulai gratis ekstra bagasi hingga 5 kg, pilih duduk di khusus hingga mendapatkan diskon.

Baca juga: Rute Baru Citilink Bakal Gaet Turis Malaysia dan Australia

"Ladies Trip adalah salah satu produk khusus untuk member Garuda Miles Citilink yang diciptakan untuk memberikan kenyamanan lebih bagi perempuan," kata VP Corporate Secretary & CSR Resty Kusandarina saat dihubingi Kompas.com, Selasa (19/11/2019).

Salah satu hal yang menarik dari Ladies Trip Citilink adalah fitur pink seat

"Fitur pink seat adalah fitur di mana member (perempuan) bisa melihat lokasi tempat duduk penumpang sesama perempuan dalam flight tersebut," katanya.

Fitur ini dianggap dapat membuat penumpang perempuan merasa nyaman karena bisa memilih seat  di samping penumpang perempuan lainnya.

Baca juga: Citilink Mulai Terbang dari Denpasar ke Perth dan Kuala Lumpur

Tak itu saja, keuntungan lain dari Ladies Trip Citilink adalah diskon tiket sampai 30 persen, diskon Greenzone, Pre Book Meals 25 persen hingga gratis ektras bagasi hingga 5 kilogram.

"Benefitnya mendapat diskon tiket sampai dengan 30 persen (1 pax diskon 10 persen, 2 pax diskon 20 persen, ≥3 pax diskon 30 persen), gratis pilih kursi regular," katanya.

Sejak diluncurkan pada 21 April 2019, program Ladies Trip Citilink disebut mendapatkan respon positif dari penumpang perempuan.

Tak sedikit member perempuan Citilink menggunakan program ini untuk penerbangannya.

Perlu diingat, karena khusus perempuan, maka pemesanan pun hanya bisa dilakukan penumpang perempuan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kemenuh Butterfly Park Bali Punya Wahana Seru

Kemenuh Butterfly Park Bali Punya Wahana Seru

Jalan Jalan
Kemenuh Butterfly Park Bali: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Kemenuh Butterfly Park Bali: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Jalan Jalan
Kapal Wisata Terbakar di Labuan Bajo, Wisatawan Diimbau Hati-hati Pilih Kapal

Kapal Wisata Terbakar di Labuan Bajo, Wisatawan Diimbau Hati-hati Pilih Kapal

Travel Update
5 Tips Traveling Saat Heatwave, Apa Saja yang Harus Disiapkan

5 Tips Traveling Saat Heatwave, Apa Saja yang Harus Disiapkan

Travel Tips
Penerbangan Bertambah, Sandiaga: Tiket Pesawat Mahal Sudah Mulai Tertangani

Penerbangan Bertambah, Sandiaga: Tiket Pesawat Mahal Sudah Mulai Tertangani

Travel Update
Pencabutan Status Bandara Internasional Tidak Pengaruhi Kunjungan Turis Asing

Pencabutan Status Bandara Internasional Tidak Pengaruhi Kunjungan Turis Asing

Travel Update
Bagaimana Cara agar Tetap Dingin Selama Heatwave

Bagaimana Cara agar Tetap Dingin Selama Heatwave

Travel Tips
Gedung Pakuan di Bandung: Lokasi, Jam Buka, dan Tiket Masuk

Gedung Pakuan di Bandung: Lokasi, Jam Buka, dan Tiket Masuk

Travel Update
Jogging with View di Waduk Tandon Wonogiri yang Berlatar Perbukitan

Jogging with View di Waduk Tandon Wonogiri yang Berlatar Perbukitan

Jalan Jalan
7 Tips Berkemah di Pantai agar Tidak Kepanasan, Jangan Pakai Tenda di Gunung

7 Tips Berkemah di Pantai agar Tidak Kepanasan, Jangan Pakai Tenda di Gunung

Travel Tips
Berlibur ke Bangkok, Pilih Musim Terbaik untuk Perjalanan Anda

Berlibur ke Bangkok, Pilih Musim Terbaik untuk Perjalanan Anda

Travel Tips
Cuaca Panas Ekstrem, Thailand Siapkan Wisata Pagi dan Malam

Cuaca Panas Ekstrem, Thailand Siapkan Wisata Pagi dan Malam

Travel Update
Pantai Kembar Terpadu di Kebumen, Tempat Wisata Edukasi Konservasi Penyu Tanpa Biaya Masuk

Pantai Kembar Terpadu di Kebumen, Tempat Wisata Edukasi Konservasi Penyu Tanpa Biaya Masuk

Travel Update
Siaga Suhu Panas, Petugas Patroli di Pantai Bangka Belitung

Siaga Suhu Panas, Petugas Patroli di Pantai Bangka Belitung

Travel Update
Cara ke Museum Batik Indonesia Naik Transjakarta dan LRT

Cara ke Museum Batik Indonesia Naik Transjakarta dan LRT

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com