Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Oleh-oleh Kerajinan Khas Bali, Ada Topeng sampai Sabun

Kompas.com - 11/09/2021, 16:04 WIB
Aziza Zahwa Layla Madjid,
Anggara Wikan Prasetya

Tim Redaksi

KOMPAS.com- Ketika berwisata, oleh-oleh menjadi hal yang tidak boleh dilupakan untuk keluarga atau teman di rumah.

Tidak hanya membawa berbagai macam makanan khas. Kamu juga dapat membawa kerajinan tangan khas dari daerah yang kamu kunjungi.

Salah satu destinasi wisata yang punya beragam oleh-oleh untuk dibawa pulang adalah Bali. Itu karena Pulau Dewata punya banyak hasil kerajinannya yang beragam.

Baca juga: Koral Restaurant Bali, Restoran Terindah di Dunia 2021 Versi TripAdvisor

Mulai dari kerajinan kayu, rotan, bambu, batok kelapa, hingga lukisan dan wewangian, semua ada di sana.

Berikut Kompas.com rangkum 5 kerajinan tangan khas Bali yang bisa kamu jadikan oleh-oleh:

1. Kerajinan batok kelapa

Di tangan para perajin Bali yang lihai, batok kelapa pun bisa disulap menjadi berbagai peralatan rumah tangga, aksesori, dan kendi. Tidak jarang kerajinan batok kelapa yang dijual memiliki berbagai macam motif.

Ukiran batok kelapa yang dijual sebagai oleh-oleh di toko oleh-oleh atau pasar seni di Bali.SHUTTERSTOCK / Have a nice day Photo Ukiran batok kelapa yang dijual sebagai oleh-oleh di toko oleh-oleh atau pasar seni di Bali.

Untuk membeli kerajinan batok kelapa, kamu bisa mengunjungi daerah Tampaksiring, Gianyar. Kamu juga dapat melihat langsung proses pembuatan kerajinan.

Selain Tampaksiring, ada pula sentra kerajinan batok kelapa di Banjar Sarimertha, Desa Negari, Klungkung.

2. Topeng ukir khas Bali

Berkunjung ke Bali, kamu akan melihat banyak seni ukir dalam berbagai bentuk. Mulai dari patung, ornamen, hingga topeng yang sering dijadikan hiasan ruangan.

ILUSTRASI - Topeng Bali, suvenir khas Desa Tenganan, Kabupaten Karangasem, Bali.BARRY KUSUMA ILUSTRASI - Topeng Bali, suvenir khas Desa Tenganan, Kabupaten Karangasem, Bali.

Kamu bisa membeli topeng ukir khas Bali untuk dijadikan oleh-oleh. Topeng ukir Bali memiliki banyak macam bentuk dan ekspresi, mulai dari wajah manusia hingga makhluk spiritual.

Tidak hanya unik, proses pembuatan topeng ukir Bali juga tidak mudah. Para prajin harus mengukir ekspresi wajah pada topeng-topeng tersebut dengan teliti. Topeng ukir Bali dapat dibeli di berbagai pasar seni dan toko oleh-oleh Pulau Dewata.

3. Art Cycle

Kerajinan satu ini menggunakan bahan dasar yang sangat unik, yaitu ban mobil atau truk bekas.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Maskapai Ini Punya Penerbangan Bersama Anjing, Harganya Rp 97 Jutaan

Maskapai Ini Punya Penerbangan Bersama Anjing, Harganya Rp 97 Jutaan

Travel Update
Dieng Caldera Race 2024 Digelar mulai 7 Juni 2024

Dieng Caldera Race 2024 Digelar mulai 7 Juni 2024

Travel Update
Cara Berkunjung ke Koryu Space Japan Foundation, Gratis Masuk

Cara Berkunjung ke Koryu Space Japan Foundation, Gratis Masuk

Travel Tips
Traveler Wajib Tahu, Ini Kelebihan E-Paspor ketimbang Paspor Biasa

Traveler Wajib Tahu, Ini Kelebihan E-Paspor ketimbang Paspor Biasa

BrandzView
Puas dengan Pelayanan, 98 Persen Jemaah Ingin Umrah Kembali Bersama Jejak Imani

Puas dengan Pelayanan, 98 Persen Jemaah Ingin Umrah Kembali Bersama Jejak Imani

Travel Update
Deep and Extreme Indonesia 2024 Digelar mulai Kamis Ini di JCC Senayan

Deep and Extreme Indonesia 2024 Digelar mulai Kamis Ini di JCC Senayan

Travel Update
Pertemuan Asosiasi Pemda di Asia Pasifik Digelar Bersama Likupang Tourism Festival 2024

Pertemuan Asosiasi Pemda di Asia Pasifik Digelar Bersama Likupang Tourism Festival 2024

Travel Update
Desainer Indonesia Akan Pamer Kain dan Batik di Italia Bulan Depan

Desainer Indonesia Akan Pamer Kain dan Batik di Italia Bulan Depan

Travel Update
4 Tips Berkunjung ke Pasar Antik Cikapundung, Siapkan Uang Tunai

4 Tips Berkunjung ke Pasar Antik Cikapundung, Siapkan Uang Tunai

Jalan Jalan
Pasar Antik Cikapundung, Tempat Pencinta Barang Lawas di Bandung

Pasar Antik Cikapundung, Tempat Pencinta Barang Lawas di Bandung

Jalan Jalan
KONI Dorong Kota Malang Menjadi Destinasi Sport Tourism

KONI Dorong Kota Malang Menjadi Destinasi Sport Tourism

Travel Update
Koryu Space Japan Foundation: Lokasi, Jam Buka, dan Harga Tiket Masuk

Koryu Space Japan Foundation: Lokasi, Jam Buka, dan Harga Tiket Masuk

Travel Tips
Koryu Space Japan Foundation, Working Space Gratis di Jakarta

Koryu Space Japan Foundation, Working Space Gratis di Jakarta

Travel Update
 Legaran Svarnadvipa di Tanah Datar Sumbar, Pertunjukkan Seni untuk Korban Bencana

Legaran Svarnadvipa di Tanah Datar Sumbar, Pertunjukkan Seni untuk Korban Bencana

Travel Update
Pengalaman ke Hutan Kota Babakan Siliwangi Bandung, Menyejukkan Mata

Pengalaman ke Hutan Kota Babakan Siliwangi Bandung, Menyejukkan Mata

Jalan Jalan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com