Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara ke Aloha PIK 2 Naik Kendaraan Pribadi

Kompas.com - 30/04/2023, 06:10 WIB
Sania Mashabi,
Ni Nyoman Wira Widyanti

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Aloha Pantai Indah Kapuk (PIK) 2 menawarkan pengalaman berwisata kuliner dengan panorama pantai berpasir putih. Lokasinya di Kabupaten Tangerang, Banten, dan mulai beroperasi sejak Jumat (14/4/2023).

"Kalau secara konsep ini kurang lebih kita namakan prime culinary destination (destinasi kuliner utama), dengan konsep Hawaiian vibe itu yang kita bangun sebenernya," kata Operation Deputi Departement Head Aloha, Brian Alfa Yoga kepada Kompas.com, Rabu (26/4/2023).

Baca juga:

Saat ini memasuki area Aloha PIK 2 tidak dikenakan biaya atau gratis, kecuali jika membawa kendaraan pribadi karena akan dikenakan tarif parkir.

Alohak PIK 2 buka mulai pukul 10.00 WIB hingga 22.00 WIB.

Rute ke Aloha PIK 2

Aloha PIK 2, Kabupaten Tangerang, BantenKOMPAS.com/SANIAMASHABI Aloha PIK 2, Kabupaten Tangerang, Banten

Apabila ingin datang ke Aloha PIK 2, wisatawan disarankan menggunakan kendaraan pribadi karena belum ada angkutan umum yang masuk menuju tempat wisata ini.

Untuk diketahui, lokasi Alohak PIK 2 juga dekat dengan tempat wisata lainnya yakni Green Belt PIK 2. Jaraknya 4-6 kilometer (km) dengan durasi perjalanan sekitar 10 menit.

Baca juga:

Rute ke Aloha PIK 2 naik mobil

Wisatawan dari arah Tol Jagorawi, misalnya, bisa mengambil rute arah Tol JORR lalu menuju Jalan Tol Lingkar Luar sejauh sekitar kira-kira 20 km.

Setelah itu, terus berkendara lurus kurang lebih 26 km dan keluar di dekat ruko Leonian Golf Indonesia.

Lurus terus sejauh kurang lebih sembilan km sampai melihat Golf Island PIK di sebelah kanan dan Pagoda Pantjoran PIK, kemudian belok kekiri.

Tetap berkendara lurus sejauh kira-kira sembilan km sampai bertemu Build A Bike Pantai Indah Kapuk di sebelah kiri, kemudian belok ke kanan.

Lurus terus melewati jembatan PIK 2 dan Pantai Pasir Putih. Aloha PIK 2 akan berada di sebelah kanan jalan.

Halaman Berikutnya
Halaman:


Terkini Lainnya

Ketentuan Bhikku Saat Thudong, Boleh Makan Sebelum Pukul 12 Siang

Ketentuan Bhikku Saat Thudong, Boleh Makan Sebelum Pukul 12 Siang

Hotel Story
Memaknai Tradisi Thudong, Lebih dari Sekadar Jalan Kaki

Memaknai Tradisi Thudong, Lebih dari Sekadar Jalan Kaki

Hotel Story
Pameran Deep and Extreme Indonesia 2024 Digelar mulai 30 Mei

Pameran Deep and Extreme Indonesia 2024 Digelar mulai 30 Mei

Travel Update
10 Museum di Solo untuk Libur Sekolah, Ada Museum Radya Pustaka

10 Museum di Solo untuk Libur Sekolah, Ada Museum Radya Pustaka

Jalan Jalan
Tarif Kereta Api Rute Jakarta-Yogyakarta Mei 2024, mulai Rp 260.000

Tarif Kereta Api Rute Jakarta-Yogyakarta Mei 2024, mulai Rp 260.000

Travel Update
Harga Tiket Pesawat Jakarta-Yogyakarta PP Mei 2024, mulai Rp 850.000

Harga Tiket Pesawat Jakarta-Yogyakarta PP Mei 2024, mulai Rp 850.000

Travel Update
Turis Asing Diduga Bikin Sekte Sesat di Bali, Sandiaga: Sedang Ditelusuri

Turis Asing Diduga Bikin Sekte Sesat di Bali, Sandiaga: Sedang Ditelusuri

Travel Update
Ada Pembangunan Eskalator di Stasiun Pasar Senen, Penumpang Bisa Berangkat dari Stasiun Jatinegara

Ada Pembangunan Eskalator di Stasiun Pasar Senen, Penumpang Bisa Berangkat dari Stasiun Jatinegara

Travel Update
Hotel Ibis Styles Serpong BSD CIty Resmi Dibuka di Tangerang

Hotel Ibis Styles Serpong BSD CIty Resmi Dibuka di Tangerang

Hotel Story
10 Mal di Thailand untuk Belanja dan Hindari Cuaca Panas

10 Mal di Thailand untuk Belanja dan Hindari Cuaca Panas

Jalan Jalan
Menparekraf Susun Peta Wisata Berbasis Storytelling di Yogyakarta, Solo, dan Semarang

Menparekraf Susun Peta Wisata Berbasis Storytelling di Yogyakarta, Solo, dan Semarang

Travel Update
Waisak 2024, Menparekraf Targetkan Gaet hingga 300.000 Wisatawan

Waisak 2024, Menparekraf Targetkan Gaet hingga 300.000 Wisatawan

Travel Update
3 Bulan Lagi, Penerbangan Langsung Thailand-Yogyakarta Akan Dibuka

3 Bulan Lagi, Penerbangan Langsung Thailand-Yogyakarta Akan Dibuka

Travel Update
Jelang Waisak 2024, Okupansi Hotel di Area Borobudur Terisi Penuh

Jelang Waisak 2024, Okupansi Hotel di Area Borobudur Terisi Penuh

Hotel Story
iMuseum IMERI FKUI Terima Kunjungan Individu dengan Pemandu

iMuseum IMERI FKUI Terima Kunjungan Individu dengan Pemandu

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com