Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dinas Pariwisata NTB Akan Tingkatkan Potensi Pariwisata Tambora

Kompas.com - 11/04/2015, 13:50 WIB
Wahyu Adityo Prodjo

Penulis

DOMPU, KOMPAS.com - Peristiwa meletusnya Gunung Tambora memiliki daya tarik tersendiri bagi para wisatawan. Hal itu diakui menjadi fokus pengembangan kawasan wisata oleh Dinas Pariwisata Nusa Tenggara Barat.

"Kalau ini (Tambora) kan new destination yang bisa dikembangkan dan didesain untuk wisatawan minat khusus. Ada jalur pendakian di Dompu dan di Bima," kata Muhammad Faozal, Kepala Dinas Pariwisata NTB di Doro Ncanga, Sabtu (11/4/2015).

Para calon pendaki Gunung Tambora dapat memilih jalur sesuai minat dan wisata yang ditawarkan di masing-masing jalur pendakian. "Titik pendakian di jalur Ndoro Ncanga bisa digunakan. Kalau mau yang ekstrem bisa lewat Pancasila," katanya.

Pariwisata di sekitar Gunung Tambora pun tak kalah indah. Fauzal juga menuturkan akan mengintegrasikan wisata di wilayah Nusa Tenggara Barat, khususnya Tambora. "Pulau Satonda bisa dicapai dari dekat Tambora, cuma 10 menit. Dari (pantai) Senggigi 6 jam," ungkapnya.

KOMPAS.com / FIKRIA HIDAYAT Pulau Satonda dengan danau air asin di tengahnya tak jauh dari Gunung tambora, Dompu, Nusa Tenggara Barat, 23 Maret 2015. Danau terbentuk akibat tsunami yang tercipta dari letusan Gunung Tambora pada tahun 1815.
Kembali ke jalur pendakian Gunung Tambora, Faozal mengatakan juga perlu memperhatikan infrastruktur yang mendukung. "Jalan menuju Doro Ncanga sudah bagus. Tempat parkir perlu. Konektivitas antar daerah juga masih harus ditingkatkan," ucapnya.

Gunung Tambora telah memasuki umur abad letusan yang pernah menggelapkan dunia. Harian Kompas turut menyemarakkan peringatan tersebut dengan menyelenggarakan acara Tambora Challenge.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Naik Whoosh, Dapat Diskon dan Gratis Masuk 12 Tempat Wisata di Bandung

Naik Whoosh, Dapat Diskon dan Gratis Masuk 12 Tempat Wisata di Bandung

Travel Update
7 Hotel Dekat Bandara Ngurah Rai Bali, Ada yang Jaraknya 850 Meter

7 Hotel Dekat Bandara Ngurah Rai Bali, Ada yang Jaraknya 850 Meter

Hotel Story
6 Taman untuk Piknik di Jakarta, Liburan Hemat Bujet

6 Taman untuk Piknik di Jakarta, Liburan Hemat Bujet

Jalan Jalan
7 Taman Gratis di Yogyakarta, Datang Sore Hari Saat Tidak Terik

7 Taman Gratis di Yogyakarta, Datang Sore Hari Saat Tidak Terik

Jalan Jalan
Istana Kepresidenan Yogyakarta Dibuka untuk Umum, Simak Caranya

Istana Kepresidenan Yogyakarta Dibuka untuk Umum, Simak Caranya

Travel Update
Jadwal Kereta Cepat Whoosh Mei 2024

Jadwal Kereta Cepat Whoosh Mei 2024

Travel Update
Cara Berkunjung ke Museum Batik Indonesia, Masuknya Gratis

Cara Berkunjung ke Museum Batik Indonesia, Masuknya Gratis

Travel Tips
Amsterdam Ambil Langkah Tegas untuk Atasi Dampak Negatif Overtourism

Amsterdam Ambil Langkah Tegas untuk Atasi Dampak Negatif Overtourism

Travel Update
Perayaan Hari Tri Suci Waisak 2024 di Borobudur, Ada Bhikku Thudong hingga Pelepasan Lampion

Perayaan Hari Tri Suci Waisak 2024 di Borobudur, Ada Bhikku Thudong hingga Pelepasan Lampion

Travel Update
Destinasi Wisata Rawan Copet di Eropa, Ternyata Ada Italia

Destinasi Wisata Rawan Copet di Eropa, Ternyata Ada Italia

Jalan Jalan
Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Travel Update
KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

Travel Update
Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Travel Update
Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Kunjungan Wisatawan ke Kota Batu Naik

Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Kunjungan Wisatawan ke Kota Batu Naik

Travel Update
Bangka Bonsai Festival Digelar Sepekan di Museum Timah Indonesia

Bangka Bonsai Festival Digelar Sepekan di Museum Timah Indonesia

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com