Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Ke Mana Turis China Berlibur saat Libur Imlek?

Gelombang wisatawan China pada Imlek 2019 tercatat paling banyak berkunjung ke Thailand. Situs pemesanan akomodasi, Airbnb mencatat ada kenaikan pemesanan 100 persen pada musim Imlek oleh wisatawan China.

"Terkenal akan keramahan, masyarakat Thailand semangat yang terdepan untuk wisata. Airbnb berfokus mempromosikan bentuk pariwisata yang lebih sehat yang bekerlanjutan. Memberdayakan komunitas masyarakat lokal Thailand dan membantu mendorong kegiatan ekonomi ke dalam komunitas dan lingkungan yang oleh tuan rumah kami disebut rumah," kata kepala kebijakan publik Airbnb Asia Tenggara Mich Goh.

Tren wisata wisatawan China juga tidak hanya di Bangkok, meskipun Bangkok masih menjadi tujuan utama. Saat ini wisatawan China banyak menjelajah kota sekunder seperti Chon Buri, Hua Hin, Rayong, Saraburi, dan Ayutthaya.

Airbnb juga mencatat 80 persen pemesan hotel adalah wisatawan China millennial, kelahiran 1980-1990. Wisatawan keluarga juga menjadi kunci penting, karena hampir 60 persen pemesanan yang dilakukan oleh tamu China saat Imlek adalah kelompok yang terdiri dari tiga orang wisatawan atau lebih.

Sedangkan aktivitas yang paling banyak dipesan di Airbnb oleh wisatawan China saat Imlek adalah adalah kelas memasak dan tur bersepeda di lingkungan yang terpencil.

Di seluruh dunia, wisatawan China tercatat melakukan perjalanan ke 1.048 kota di 111 negara dan wilayah selama liburan Tahun Baru Imlek.

https://travel.kompas.com/read/2019/02/21/080400127/ke-mana-turis-china-berlibur-saat-libur-imlek-

Terkini Lainnya

Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Jalan Jalan
Kering Sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Kering Sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Travel Update
Arab Saudi Targetkan Lebih dari 2 Juta Kunjungan Turis Indonesia pada 2024

Arab Saudi Targetkan Lebih dari 2 Juta Kunjungan Turis Indonesia pada 2024

Travel Update
7 Hotel Dekat Stasiun Gambir, Mulai Rp 125.000

7 Hotel Dekat Stasiun Gambir, Mulai Rp 125.000

Travel Update
Wisata ke Arab Saudi Kini Bisa Pakai Visa Umrah

Wisata ke Arab Saudi Kini Bisa Pakai Visa Umrah

Travel Update
Promo Pameran Saudi Tourism Authority, Diskon Umrah hingga Rp 3 Juta

Promo Pameran Saudi Tourism Authority, Diskon Umrah hingga Rp 3 Juta

Travel Update
Wisatawan Nekat Kunjungi Tangga Haiku di Hawaii meski Sudah Ditutup

Wisatawan Nekat Kunjungi Tangga Haiku di Hawaii meski Sudah Ditutup

Travel Update
P'Narach Food and View, Resto dengan Konsep Unik di Kabupaten Semarang

P'Narach Food and View, Resto dengan Konsep Unik di Kabupaten Semarang

Jalan Jalan
Bandara di Jepang Ini Tidak Pernah Kehilangan Bagasi Selama 30 Tahun

Bandara di Jepang Ini Tidak Pernah Kehilangan Bagasi Selama 30 Tahun

Travel Update
Air Terjun Dolo: Pesona Alam Lereng Gunung Wilis di Kabupaten Kediri

Air Terjun Dolo: Pesona Alam Lereng Gunung Wilis di Kabupaten Kediri

Jalan Jalan
5 Tempat Wisata Dekat Simpang Lima Semarang, Bukan Cuma Lawang Sewu

5 Tempat Wisata Dekat Simpang Lima Semarang, Bukan Cuma Lawang Sewu

Jalan Jalan
25 Hotel Terbaik di Dunia 2024 Versi TripAdvisor, Ada dari Indonesia

25 Hotel Terbaik di Dunia 2024 Versi TripAdvisor, Ada dari Indonesia

Hotel Story
Barang yang Paling Sering Ditinggal Wisatawan di Bandara, Apa Saja?

Barang yang Paling Sering Ditinggal Wisatawan di Bandara, Apa Saja?

Travel Tips
3 Syarat Wajib Ada di Destinasi MICE, Salah Satunya Venue

3 Syarat Wajib Ada di Destinasi MICE, Salah Satunya Venue

Travel Tips
5 Kolam Renang di Depok, Lengkap dengan Informasi Harga Tiket

5 Kolam Renang di Depok, Lengkap dengan Informasi Harga Tiket

Jalan Jalan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke