Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Merasakan Gaya Hidup Serba Cepat di Pusat Kota Jepang

Kompas.com - 14/10/2014, 14:48 WIB
Christina Andhika Setyanti

Penulis

"Orang Jepang itu selalu minum kopi atau teh.  Mereka jarang minum air putih," ujar Ellie. "Kopi dan teh diminum setiap saat, untuk pengganti air putih," sambungnya.

Kehadiran vending machine ini tentunya memudahkan mereka untuk bisa menikmati minuman kesukaan mereka. Tentunya tanpa perlu menunggu sang barista cafe meracik minumannya atau menunggu antrean yang menghabiskan waktu.

4. Sushi

Makanan khas Jepang yang satu ini juga menjadi salah satu bukti kepraktisan dan gaya hidup serba cepat masyarakat Jepang.

KOMPAS.COM/CHRISTINA ANDHIKA SETYANTIsushi

Makanan ini terlihat sangat mewah dan cantik, namun ternyata proses pembuatannya tak butuh waktu lama. Saya dan rombongan berkesempatan untuk belajar membuat sushi di sebuah sekolah sushi ternama di Tokyo.

Sang chef ahli, mengajarkan kami untuk memotong daging ikan mentah dan membuat nigiri sushi. Setelah membasuh tangan dengan lima tahap pembersihan, tangannya dengan lincah memotong ikan tipis-tipis dan membentuk nasi menjadi bentuk lonjong teratur. Mereka membentuk bola nasi seukuran 20 gr dengan tujuh tahap.

Yang menakjubkan, ketujuh langkah ini dilakukan dalam hitungan detik saja. Namun,mereka harus menahan kecepatannya ketika mengajarkan kami membuat makanan populer ini.

"Saikou (bagus sekali)," kata salah satu chef ketika kami berhasil membentuk sushi dengan baik.

Jika sudah ahli seperti mereka, dalam waktu beberapa menit saja, 10 buah sushi pasti sudah terhidang di dalam kotak bekal makan siang. Selain tak butuh waktu lama untuk membuatnya, sushi juga tergolong makanan yang praktis dan habis dalam satu kali santap. Tak ketinggalan, potongan sushi yang sehat, enak, dan praktis ini juga bisa mengenyangkan perut Anda.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Travel Tips
8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

Travel Tips
Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Travel Update
8 Tips Hindari Barang Bawaan Tertinggal, Gunakan Label yang Mencolok

8 Tips Hindari Barang Bawaan Tertinggal, Gunakan Label yang Mencolok

Travel Tips
Sandiaga Harap Labuan Bajo Jadi Destinasi Wisata Hijau

Sandiaga Harap Labuan Bajo Jadi Destinasi Wisata Hijau

Travel Update
10 Tips Bermain Trampolin yang Aman dan Nyaman, Pakai Kaus Kaki Khusus

10 Tips Bermain Trampolin yang Aman dan Nyaman, Pakai Kaus Kaki Khusus

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com