Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rayu-merayu dan Basoeki Abdullah

Kompas.com - 29/09/2015, 19:51 WIB
Sepasang lukisan itu (beberapa dihadirkan berupa cetak digital repro lukisan aslinya) sama sekali berbeda dengan lukisan lain Basoeki pada 1981, ketika ia menggambar sang raja dan ratu dengan garis-garis ”seadanya”, hanya menggambar wajah. Pada dua lukisan terakhir, sapuan cat minyak yang tegas dan minimal justru lebih menghadirkan kekuatan Basoeki menghidupkan lukisan potretnya.

Basoeki melukis pasangan Ferdinand dan Imelda Marcos sejak 1977, tetapi lukisan tercantik Imelda Marcos dilukis sang maestro pada 1981. Begitu pula lukisan Ferdinand Marcos dilukis pada 1981. Pun lukisan potret terbaik Sultan Hassanal Bolkiah. Ketiga lukisan itu sama-sama hanya melukis wajah, kekuatan utama Basoeki. Ketiga lukisan yang sama-sama tidak menghadirkan garis anatomi tubuh, yang seperti memang bukan kekuatan Basoeki.

Basoeki dan pahlawan

Indonesia punya maestro lainnya, S Soedjojono, yang tak hanya disebut-sebut sebagai ”bapak seni lukis modern Indonesia”, tetapi juga seorang kritikus seni yang ”kejam” mengomentari lukisan Basoeki Abdullah. Basoeki adalah pelukis naturalis, khususnya pelukis potret, yang sangat piawai, dielu-elukan oleh publik Indonesia dan mancanegara. Namun, Soedjojono justru menyebut Basoeki ”cuma” pelukis Mooi Indie yang kebarat-baratan, cuma punya ”kebagusan”, tetapi tanpa roh. Basoeki juga berjarak dari Affandi, maestro ekspresionis yang pernah ditolaknya menjadi murid karena dianggap tak berbakat.

”Perang dingin” ketiganya didamaikan oleh Ciputra. Sang kolektor lukisan ketiga maestro itu mempertemukan Basoeki, Soedjojono, dan Affandi pada 1989, dan dokumentasi ”perdamaian” itu pun dihadirkan dalam pameran yang berlangsung di Museum Nasional pada 21-30 September itu. Lukisan ketiga maestro juga disandingkan di sana.

Namun, tudingan Soedjojono bahwa Basoeki cuma seorang ”Mooi Indie” telanjur tercatat linimasa sejarah seni rupa Indonesia. Mungkin itulah sebab Mikke dan Bambang menyandingkan dokumentasi ”perdamaian” Basoeki, Soedjojono, dan Affandi dengan belasan cetak digital lukisan para pahlawan karya Basoeki—yang ternyata lekat diingat.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Travel Update
Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Travel Update
Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Travel Tips
8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

Travel Tips
Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Travel Update
8 Tips Hindari Barang Bawaan Tertinggal, Gunakan Label yang Mencolok

8 Tips Hindari Barang Bawaan Tertinggal, Gunakan Label yang Mencolok

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com