Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

UNESCO Umumkan 21 Situs Warisan Dunia Terbaru

Kompas.com - 20/07/2016, 20:27 WIB
Yosia Margaretta

Penulis

5. Archaeological Site of Philippi (Macedonia)

Archaeological Site of Philippi adalah salah satu permukiman terbesar di wilayah Balkan. Didirikan pada 356 sebelum masehi oleh King Philip II, kota ini berkembang sebagai little Rome dengan pembentukan Kekaisaran Romawi setelah pertempuran pada tahun 42 Masehi. Salah satu situs paling terkenal adalah The Theater, sebuah amfiteater di ruang terbuka.

6. Gorham’s Cave Complex (Gibraltar)

Situs ini berada di sebelah tenggara Rock of Gibraltar, terbuat dari fenomena alam sekitar 55-15.000 tahun yang lalu. Tebing curam ini berisi empat gua yang menyimpan bukti arkeologi dan panteologi yang membuktikan eksistensi penduduk Neanderthal.

Selain tebing-tebing yang berdiri tinggi, hamparan air laut yang biru akan memberikan pemandangan yang indah untuk Anda. Penelitian di Gorham’s Cave Complex telah memberikan kontribusi besar terhadap perdebatan tentang evolusi manusia.

7. Nan Madol (Mikronesia)

Nan Madol adalah rangkaian 99 pulau buatan yang terletak di lepas di pantai tenggara Pohnpei. Selain masuk dalam Situs Warisan Dunia, situs ini juga masuk dalam World Heritage in Danger atau Situs Warisan Terancam Punah karena ancaman pendangkalan saluran air yang akan memperlambat pertumbuhan hutan bakau di sekelilingnya. Hal itu diprediksi bisa merusak bangunan-bangunan yang ada. Situs ini terletak di Pulau Temwen, Negara Federasi Mikronesia.

8. Pampulha Modern Ensemble (Brasil)

The Pampulha adalah taman kota berkonsep modern yang dibangun pada 1940 di Belo Horizonte, Minas Gerais, Brasil. Bangunan yang dirancang oleh arsitek Oscar Niemeyer dan seniman-seniman inovatif ini bukalah sekadar taman kota biasa.

Tempat ini dilengkapi danau buatan, pusat budaya, dan tempat rekreasi, seperti kasino, ruang serbaguna, The Golf Yacht Club, dan juga gereja. Di sini Anda bisa melihat Pampulha dibangun dengan pengaruh tradisi lokal, tetapi dengan prinsip arsitektur yang modern.

9. Stecci Medieval Tombstones Graveyards (Montenegro)

Stecci sebagian besar terbuat dari ukiran dari batu kapur. Ada beragam motif dekoratif dan prasasti yang mewakili ciri khas abad pertengahan Eropa serta tradisi lokal yang khas. Situs ini mengantongi dua kriteria dari UNESCO, salah satunya adalah peristiwa atau tradisi hidup.

10. The Architectural Work of Le Corbusier (Argentina, Belgia, Perancis, Jerman, India, Jepang, Swiss)

17 situs ini terletak di tujuh negara, yaitu Argentina, Belgia, Perancis, Jerman, India, Jepang, dan Swiss. Dibangun selama setengah abad, Le Corbusier, sang arsitek bertujuan untuk menemukan "bahasa arsitektur" lewat bangunan-bangunan ini.

11. The Persian Qanat (Iran)

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pengalaman ke Pasar Kreatif Jawa Barat, Tempat Nongkrong di Bandung

Pengalaman ke Pasar Kreatif Jawa Barat, Tempat Nongkrong di Bandung

Jalan Jalan
Libur Panjang Waisak 2024, KAI Operasikan 20 Kereta Api Tambahan

Libur Panjang Waisak 2024, KAI Operasikan 20 Kereta Api Tambahan

Travel Update
Pasar Kreatif Jawa Barat: Daya Tarik, Jam Buka, dan Tiket Masuk

Pasar Kreatif Jawa Barat: Daya Tarik, Jam Buka, dan Tiket Masuk

Travel Update
Berkunjung ke Pantai Nangasule di Sikka, NTT, Ada Taman Baca Mini

Berkunjung ke Pantai Nangasule di Sikka, NTT, Ada Taman Baca Mini

Jalan Jalan
10 Wisata Malam di Semarang, Ada yang 24 Jam

10 Wisata Malam di Semarang, Ada yang 24 Jam

Jalan Jalan
Tanggapi Larangan 'Study Tour', Menparekraf: Boleh asal Tersertifikasi

Tanggapi Larangan "Study Tour", Menparekraf: Boleh asal Tersertifikasi

Travel Update
Ada Rencana Kenaikan Biaya Visa Schengen 12 Persen per 11 Juni

Ada Rencana Kenaikan Biaya Visa Schengen 12 Persen per 11 Juni

Travel Update
Kasus Covid-19 di Singapura Naik, Tidak ada Larangan Wisata ke Indonesia

Kasus Covid-19 di Singapura Naik, Tidak ada Larangan Wisata ke Indonesia

Travel Update
Museum Kebangkitan Nasional, Saksi Bisu Semangat Pelajar STOVIA

Museum Kebangkitan Nasional, Saksi Bisu Semangat Pelajar STOVIA

Travel Update
World Water Forum 2024 Diharapkan Dorong Percepatan Target Wisatawan 2024

World Water Forum 2024 Diharapkan Dorong Percepatan Target Wisatawan 2024

Travel Update
Tebing di Bali Dikeruk untuk Bangun Hotel, Sandiaga: Dihentikan Sementara

Tebing di Bali Dikeruk untuk Bangun Hotel, Sandiaga: Dihentikan Sementara

Travel Update
Garuda Indonesia dan Singapore Airlines Kerja Sama untuk Program Frequent Flyer

Garuda Indonesia dan Singapore Airlines Kerja Sama untuk Program Frequent Flyer

Travel Update
5 Alasan Pantai Sanglen di Gunungkidul Wajib Dikunjungi

5 Alasan Pantai Sanglen di Gunungkidul Wajib Dikunjungi

Jalan Jalan
Pantai Lakey, Surga Wisata Terbengkalai di Kabupaten Dompu

Pantai Lakey, Surga Wisata Terbengkalai di Kabupaten Dompu

Travel Update
Bali yang Pas untuk Pencinta Liburan Slow Travel

Bali yang Pas untuk Pencinta Liburan Slow Travel

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com