Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 "Cheesetart" Asal Jepang yang Sedang Hits di Jakarta

Kompas.com - 09/04/2017, 20:03 WIB

BreadLife

Masih asal Jepang, gerai artisan bakery yakni BreadLife juga meluncurkan produk baru yakni Baked Cheese Tart. Mousse keju menjadi isian tart panggang yang garing dan gurih.

Head of Marketing Research & Development BreadLife, Andrew mengklaim bisa jadi inilah cheesetart pertama di Indonesia yang memiliki sertifikat halal Majelis Ulama Indonesia (MUI).

"Baked Cheese Tart dari BreadLife mungkin jadi yang pertama yang bersertifikasi halal dari MUI," tutur Andrew di sela-sela peluncuran Baked Cheese Tart di BreadLife Mal Central Park, Jakarta Barat, Jumat (31/3/2017).

Harga yang ditawarkan BreadLife cukup ramah di kantong. Untuk sekotak Baked Cheese Tart isi lima, pengunjung hanya perlu merogoh kocek Rp 60.000. Jika beli satuan, harganya Rp 15.000.

Selengkapnya baca Inikah Baked Cheese Tart Bersertifikat Halal Pertama di Indonesia?

Uncle Tetsu

Selain cheesetart, satu lagi panganan keju yang "diboyong" dari Jepang adalah Japanese Cotton Cheese Cake. Pelopor panganan ini adalah gerai Uncle Tetsu, yang baru membuka cabang di Mal Central Park.

"Uncle Tetsu adalah salah satu pelopor Japanese Cotton Cheese Cake, dan sekarang sudah buka 11 gerai yang tersebar di seluruh dunia. Terkenal dengan perpaduan cream cheese dan butter untuk menciptakan cake lembut, manis, dan gurih," tutur Manager Uncle Tetsu Indonesia, Richard Aditya Nugraha pada acara pembukaan gerai Uncle Tetsu di Mal Central Park, Jakarta, Sabtu (8/4/2017).

Kompas.com/Silvita Agmasari Japanese cotton cheese cake, kue khas dari gerai Uncle Tetsu.

Ada dua cara menyantap Japanese Cotton Cheese Cake dari Uncle Tetsu. Pertama adalah langsung dimakan selagi hangat dengan cara memanaskan di microwave selama 30-60 detik. Cara kedua adalah disantap usai didiamkan di lemari pendingin. Japanese Cotton Cheese Cake dari Uncle Tetsu dihargai Rp 80.000 per loyang.

Selengkapnya baca Apa Rasanya Japanese Cotton Cheese Cake dari Uncle Tetsu?

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Dua Bandara di Jateng Tak Lagi Berstatus Internasional, Kunjungan Wisata Tidak Terpengaruh

Dua Bandara di Jateng Tak Lagi Berstatus Internasional, Kunjungan Wisata Tidak Terpengaruh

Travel Update
Batal Liburan, Bisa Refund 100 Persen dari Tiket.com

Batal Liburan, Bisa Refund 100 Persen dari Tiket.com

Travel Update
Emirates Ajak Terbang Anak-anak Autisme, Wujud Layanan kepada Orang Berkebutuhan Khusus

Emirates Ajak Terbang Anak-anak Autisme, Wujud Layanan kepada Orang Berkebutuhan Khusus

Travel Update
Harga Tiket Masuk Terbaru di Scientia Square Park Tangerang

Harga Tiket Masuk Terbaru di Scientia Square Park Tangerang

Jalan Jalan
Ada 16 Aktivitas Seru di Scientia Square Park untuk Anak-anak

Ada 16 Aktivitas Seru di Scientia Square Park untuk Anak-anak

Jalan Jalan
Sungailiat Triathlon 2024 Diikuti 195 Peserta, Renang Tertunda dan 7 Peserta Sempat Dievakuasi

Sungailiat Triathlon 2024 Diikuti 195 Peserta, Renang Tertunda dan 7 Peserta Sempat Dievakuasi

Travel Update
Cara Akses Menuju ke Pendopo Ciherang Sentul

Cara Akses Menuju ke Pendopo Ciherang Sentul

Jalan Jalan
YIA Bandara Internasional Satu-satunya di Jateng-DIY, Diharapkan Ada Rute ke Bangkok

YIA Bandara Internasional Satu-satunya di Jateng-DIY, Diharapkan Ada Rute ke Bangkok

Travel Update
Harga Tiket Masuk dan Menginap di Pendopo Ciherang Sentul Bogor

Harga Tiket Masuk dan Menginap di Pendopo Ciherang Sentul Bogor

Jalan Jalan
Pendopo Ciherang, Restoran Tepi Sungai dengan Penginapan

Pendopo Ciherang, Restoran Tepi Sungai dengan Penginapan

Jalan Jalan
Cara Urus Visa Turis ke Arab Saudi, Lengkapi Syaratnya

Cara Urus Visa Turis ke Arab Saudi, Lengkapi Syaratnya

Travel Update
Pendaki Penyulut 'Flare' di Gunung Andong Terancam Di-'blacklist' Seumur Hidup

Pendaki Penyulut "Flare" di Gunung Andong Terancam Di-"blacklist" Seumur Hidup

Travel Update
10 Tempat Wisata Indoor di Jakarta, Cocok Dikunjungi Saat Cuaca Panas

10 Tempat Wisata Indoor di Jakarta, Cocok Dikunjungi Saat Cuaca Panas

Jalan Jalan
Rute Transportasi Umum dari Cawang ke Aeon Deltamas

Rute Transportasi Umum dari Cawang ke Aeon Deltamas

Travel Tips
Australia Kenalkan Destinasi Wisata Selain Sydney dan Melbourne

Australia Kenalkan Destinasi Wisata Selain Sydney dan Melbourne

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com