Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Taman Rekreasi Anak di Sekitar Yogyakarta, Solo, dan Semarang

Kompas.com - 23/07/2019, 17:19 WIB
Nur Rohmi Aida,
Wahyu Adityo Prodjo

Tim Redaksi

KOMPAS.com -  Mengajak si kecil liburan, salah satu tempat yang bisa digunakan adalah dengan mengunjungi Taman Rekreasi Anak.

Di tempat semacam ini, anak-anak bisa bermain-main dengan wahana-wahana yang tersedia.

Untuk kamu yang tinggal di area sekitar Solo-Jogja-Semarang, berikut ini beberapa Taman Rekreasi Anak yang bisa Kamu kunjungi saat liburan bersama si kecil:

1. Menikmati Taman Rekreasi Anak di Saloka Park

Panorama Saloka Theme Park seluas 18 hektar yang terlihat dari Cakrawala.Kompas.com/Anggara Wikan Prasetya Panorama Saloka Theme Park seluas 18 hektar yang terlihat dari Cakrawala.

Saloka Park merupakan taman rekreasi terbesar yang ada di Jawa Tengah. Saloka Park berlokasi di Jalan Fatmawati No.154, Gumuksari, Lopait, Kec. Tuntang, Semarang, Jawa Tengah.

Lokasi tempat ini cukup strategis, berada di tepi jalan raya arah ke Semarang. Saloka Park menyediakan beragam sarana bermain yang ada di ruang terbuka.

Beberapa permainan yang bisa dinikmati di sini antara lain kincir angin, rumah hantu, taman bermain air dan masih banyak lagi lainnya.

Berada di Saloka Park, pengunjung juga bisa menikmati pemandangan Rowo Pening yang terlihat dari tempat ini.

Untuk harga tiket ke Taman Rekreasi Anak Saloka Park sekitar Rp 120.000 tiket terusan saat hari biasa, dan Rp 150.000 saat weekend. Pengunjung hanya cukup membayar sekali untuk bermain sepuasnya

Baca juga: Resmi Dibuka, Inilah Taman Rekreasi Tematik Terbesar di Jawa Tengah

2. Bermain Bagai di Negri Impian Atlantic Dreamland

Atlantic Dreamland Salatigahttp://dreamlandsalatiga.com/ Atlantic Dreamland Salatiga

Taman rekreasi untuk bermain anak-anak Atlantic Dreamland berlokasi di Jalan Soekarno Hatta, Kecamatan Argomulyo, Kabupaten Salatiga, Jawa Tengah.

Atlantic Dreamland menawarkan beberapa pilihan wahana bermain anak yang mengasyikkan, diantaranya adalah waterboom, boom boom car, jet coaster, flying fox, theater, roller coaster mini, ATV, dan lainnya.

Untuk harga tiket bermain di Dreamland cukup terjangkau, ada pilihan harga tiket per permainan, ada pula tiket terusan yang berkisar Rp 50.000

3. Naik Kincir Angin Ikonik di Sindu Kusuma Edupark

Flying Chairhttp://kusuma-edupark.com/ Flying Chair
Tempat Rekreasi ini berada di Sleman Yogyakarta. Tempat wisata bermain anak ini diresmikan sekitar 20 Desember 2014 lalu.

Yang paling populer dari tempat wisata Sindu Kusuma Edupark dan menjadi ikon dari tempat ini adalah hadirnya kincir angin yang cukup cantik.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Dua Bandara di Jateng Tak Lagi Berstatus Internasional, Kunjungan Wisata Tidak Terpengaruh

Dua Bandara di Jateng Tak Lagi Berstatus Internasional, Kunjungan Wisata Tidak Terpengaruh

Travel Update
Batal Liburan, Bisa Refund 100 Persen dari Tiket.com

Batal Liburan, Bisa Refund 100 Persen dari Tiket.com

Travel Update
Emirates Ajak Terbang Anak-anak Autisme, Wujud Layanan kepada Orang Berkebutuhan Khusus

Emirates Ajak Terbang Anak-anak Autisme, Wujud Layanan kepada Orang Berkebutuhan Khusus

Travel Update
Harga Tiket Masuk Terbaru di Scientia Square Park Tangerang

Harga Tiket Masuk Terbaru di Scientia Square Park Tangerang

Jalan Jalan
Ada 16 Aktivitas Seru di Scientia Square Park untuk Anak-anak

Ada 16 Aktivitas Seru di Scientia Square Park untuk Anak-anak

Jalan Jalan
Sungailiat Triathlon 2024 Diikuti 195 Peserta, Renang Tertunda dan 7 Peserta Sempat Dievakuasi

Sungailiat Triathlon 2024 Diikuti 195 Peserta, Renang Tertunda dan 7 Peserta Sempat Dievakuasi

Travel Update
Cara Akses Menuju ke Pendopo Ciherang Sentul

Cara Akses Menuju ke Pendopo Ciherang Sentul

Jalan Jalan
YIA Bandara Internasional Satu-satunya di Jateng-DIY, Diharapkan Ada Rute ke Bangkok

YIA Bandara Internasional Satu-satunya di Jateng-DIY, Diharapkan Ada Rute ke Bangkok

Travel Update
Harga Tiket Masuk dan Menginap di Pendopo Ciherang Sentul Bogor

Harga Tiket Masuk dan Menginap di Pendopo Ciherang Sentul Bogor

Jalan Jalan
Pendopo Ciherang, Restoran Tepi Sungai dengan Penginapan

Pendopo Ciherang, Restoran Tepi Sungai dengan Penginapan

Jalan Jalan
Cara Urus Visa Turis ke Arab Saudi, Lengkapi Syaratnya

Cara Urus Visa Turis ke Arab Saudi, Lengkapi Syaratnya

Travel Update
Pendaki Penyulut 'Flare' di Gunung Andong Terancam Di-'blacklist' Seumur Hidup

Pendaki Penyulut "Flare" di Gunung Andong Terancam Di-"blacklist" Seumur Hidup

Travel Update
10 Tempat Wisata Indoor di Jakarta, Cocok Dikunjungi Saat Cuaca Panas

10 Tempat Wisata Indoor di Jakarta, Cocok Dikunjungi Saat Cuaca Panas

Jalan Jalan
Rute Transportasi Umum dari Cawang ke Aeon Deltamas

Rute Transportasi Umum dari Cawang ke Aeon Deltamas

Travel Tips
Australia Kenalkan Destinasi Wisata Selain Sydney dan Melbourne

Australia Kenalkan Destinasi Wisata Selain Sydney dan Melbourne

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com