Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Hal Inspirasi Film Frozen 2, dari Norwegia sampai Suku Sami

Kompas.com - 21/11/2019, 08:00 WIB
Albert Supargo,
Silvita Agmasari

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.comFrozen, film animasi milik Disney yang rilis pada tahun 2013. Film ini tercatat sebagai film animasi Disney paling laris sepanjang sejarah. Film ini menceritakan kisah pertualangan Anna, Kristoff, dan Olaf menelusuri daerah dingin beku untuk mencari Elsa sang ratu Kerajaan Arendelle.

Dalam pembuataannya, Frozen terinspirasi dari berbagai hal. Kebudayaan, tempat dan kesenian tertentu. Dikutip dari beberapa sumber, berikut empat hal yang menginspirasi film Frozen:

Fenomena Northen Light yang terjadi dibeberapa daerah beriklim dinginDok. www.traveller.com.au Fenomena Northen Light yang terjadi dibeberapa daerah beriklim dingin

1. Beberapa daerah di Norwegia

Dikutip dari situs berita khusu Disney www.insidethemagic.net, art director dari Frozen sempat bercerita tentang asal muasal Kerajaan Arendelle ciptaan mereka.

Animasi Frozen ternyata terinspirasi dari kondisi alam di Norwegia. Mereka sempat mengunjungi Norwegia agar dapat mengambarkan suasana dingin yang nyata.

Beberapa teori fans menyatakan, Kerajaan Arendelle terinspirasi dari Kota Arendal yang berada di Selatan Norwegia. Hal ini terjadi dikarenakan banyaknya kesamaan antara Kerjaan Arendelle dan Kota Arendal, seperti gaya bangunan dan budaya masyarakat.

Baca juga: Kota di Film Frozen II Ada di Dunia Nyata, Ini Lokasinya

Bukan cuman itu, beberapa daerah lain juga memiliki kemiripan dengan scene di film Frozen, seperti : Trøndelag, Romsdal, dan Hedmark.

Baca juga: Frozen II Terinspirasi 6 Tempat Indah di Islandia

Coral motif dalam Kesenian Rosemailing SHUTTERSTOCK/CLAUDIA CARLSEN Coral motif dalam Kesenian Rosemailing


2. Kesenian Rosemaling

Dikutip dari www.insidethemagic.net, Rosemaling secara harfiah berarti "lukisan dekoratif". Kesenian ini mampir ada di setiap scene pada film frozen.

Hampir setiap permukaan memiliki semacam lukisan dekoratif atau pola di atasnya, mulai dari dinding hingga pakaian. Detail kecil inilah yang membuat animasi Frozen terasa indah dan hidup.

Biasanya kamu bisa menemukan kesenian satu ini di pakaian tradisional Suku Sami. Beberapa motif juga dapat kamu temukan di perlatan makan tradisional Norwegia. 

Kristoff dan Sven konon terinspirasi dari suku ini...

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Travel Update
Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Travel Update
Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Travel Update
Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Travel Tips
8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

Travel Tips
Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com