Viral Foto Diskon Hotel sampai 75 Persen, Seberapa Murah Penginapan Bintang 5 di Bali?

Kompas.com - 18/03/2020, 21:33 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com – Beberapa waktu lalu sempat viral foto tangkapan layar mengenai harga hotel bintang 3 – 5 di Bali yang terbilang cukup murah.

Baca juga: Four Seasons Jimbaran Bali Bantah Jadi Tempat Menginap Pasien Corona

Ada yang memberi diskon dari Rp 7 jutaan menjadi lebih kurang Rp 900.000, hingga diskon dari harga Rp 8 jutaan menjadi lebih kurang Rp 2 jutaan per malam.

Kendati demikian, setelah Kompas.com mencoba konfirmasi ke salah satu jaringan hotel yang termasuk dalam tangkapan layar tersebut, rupanya promo yang ditunjukkan bukan promo resmi dari hotel.

Baca juga: Saatnya Liburan ke Bali, Hotel-hotel Tawarkan Promo dan Tarif Lebih Murah

Juru bicara dari jaringan hotel tersebut menuturkan bahwa promo tersebut berasal dari pihak ketiga yaitu travel agent.

Lantas, sebenarnya seberapa murah harga hotel di Bali? Kompas.com mencoba menelusuri harga hotel-hotel bintang 5 di Bali untuk periode pemesanan di bulan Maret 2020.

Warna cokelat dan hitam Anantara Seminyak Bali Resort di Bali karya Studio TonTonwww.arsitag.com Warna cokelat dan hitam Anantara Seminyak Bali Resort di Bali karya Studio TonTon

Dari situs pencarian penginapan Wego dan Trivago yang diakses Rabu (18/3/2020), Kompas.com menemukan beberapa hotel bintang 5 dengan harga murah untuk periode menginap dua malam.

Namun perlu dicatat bahwa harga promo belum termasuk pajak dan bisa berubah.

Menurut laman Wego, Padma Resort Legian menurunkan harga kamar Deluxe Room dari Rp 2.347.000 menjadi Rp 1.876.000 per malam.

Saat Kompas.com mencoba menghubungi pihak hotel, harga yang ditawarkan adalah domestic rate yaitu Rp 2.351.666 per malam.

Sementara untuk dua malam menjadi Rp 4.203.332. Jika kamu memesan melalui Wego, harga untuk dua malam menjadi Rp 3.752.000.

Halaman Selanjutnya
Halaman:


Video Pilihan

Rekomendasi untuk anda
26th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Terupa Festival di Bali, Tampilkan Puluhan Karya Seni NFT

Terupa Festival di Bali, Tampilkan Puluhan Karya Seni NFT

Travel Update
15 Tempat Wisata Dekat Malioboro Yogyakarta untuk Liburan Murah

15 Tempat Wisata Dekat Malioboro Yogyakarta untuk Liburan Murah

Jalan Jalan
13 Kosakata Bahasa Bali Punya Arti Beda dari Daerah Lain, Jangan Salah

13 Kosakata Bahasa Bali Punya Arti Beda dari Daerah Lain, Jangan Salah

Jalan Jalan
1 Hari di Desa Wisata Kampuang Minang Nagari Sumpu, Coba Pakaian Tradisional

1 Hari di Desa Wisata Kampuang Minang Nagari Sumpu, Coba Pakaian Tradisional

Itinerary
Jawa Timur Sumbang Wakil Terbanyak di Anugerah Desa Wisata

Jawa Timur Sumbang Wakil Terbanyak di Anugerah Desa Wisata

Travel Update
10 Hotel Dekat Kota Tua, Harga di Bawah Rp 400.000

10 Hotel Dekat Kota Tua, Harga di Bawah Rp 400.000

Jalan Jalan
5 Fakta Lomba Balap Karung, Ada Sejak Zaman Belanda 

5 Fakta Lomba Balap Karung, Ada Sejak Zaman Belanda 

Jalan Jalan
7 Aktivitas Menarik di Desa Wisata Kampuang Minang Nagari Sumpu

7 Aktivitas Menarik di Desa Wisata Kampuang Minang Nagari Sumpu

Jalan Jalan
Balikpapan akan Punya Wisata Susur Teluk dengan Kapal Pinisi

Balikpapan akan Punya Wisata Susur Teluk dengan Kapal Pinisi

Travel Update
Keliling Sukabumi Naik Bus Si Ratu, Bisa Lihat Panorama Pantai

Keliling Sukabumi Naik Bus Si Ratu, Bisa Lihat Panorama Pantai

Jalan Jalan
Pendapatan Wisata Danau Kelimutu Meningkat Jadi Rp 645 Juta

Pendapatan Wisata Danau Kelimutu Meningkat Jadi Rp 645 Juta

Travel Update
Jadi Tempat Wisata, Pemkot Lhokseumawe Lanjutkan Penataan Pedestrian Pantai Jagu

Jadi Tempat Wisata, Pemkot Lhokseumawe Lanjutkan Penataan Pedestrian Pantai Jagu

Travel Update
Sejarah Lomba Makan Kerupuk, Ada Kisah Perjuangan Masa Perang 

Sejarah Lomba Makan Kerupuk, Ada Kisah Perjuangan Masa Perang 

Jalan Jalan
Wisatawan di Kota Batu Tumpah Ruah Menyaksikan Karnaval 1.000 Banteng

Wisatawan di Kota Batu Tumpah Ruah Menyaksikan Karnaval 1.000 Banteng

Jalan Jalan
Desa Wisata Kampung Minang Nagari Sumpu, Tawarkan Wisata Budaya dan Kearifan Lokal

Desa Wisata Kampung Minang Nagari Sumpu, Tawarkan Wisata Budaya dan Kearifan Lokal

Jalan Jalan
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.