Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Catat, Tempat Wisata Malam di Bandung

Kompas.com - 09/08/2020, 14:39 WIB
Nabilla Ramadhian,
Kahfi Dirga Cahya

Tim Redaksi

 

  • Alun-alun Bandung

Alun-alun Bandung berlokasi di Jalan Asia Afrika, Balonggede, Kecamatan Regol, Kota Bandung. Area ini cocok jadi tempat bersantai di malam hari sambil menikmati angin malam.

Baca juga: Wisata ke Taman Bougenville Bandung, dari Trekking hingga Menginap

Rumput buatan yang halus bisa dijadikan sebagai tempat rebahan, atau menikmati bekal piknik bersama teman atau keluarga.

Jika ingin jelajah kuliner, Alun-alun Bandung merupakan tempat yang dikelilingi berbagai kuliner legendaris seperti Warung Kopi Purnama yang sudah ada sejak tahun 1930-an.

Ada juga Wedang Ronde Alkateri yang telah berdiri sejak tahun 1984, Toko Roti Sidodadi sejak tahun 1950-an, bahkan Rasa Bakery and Cafe yang sudah ada sejak 1910-an.

  • D’Dieuland

Tempat wisata ini sudah dibuka kembali sejak 13 Juni 2020. Melalui D’Dieuland, kamu bisa melihat pemandangan Kota Bandung pada malam hari.

Selain menawarkan pemandangan gemerlapnya Bandung, pihak pengelola juga menyediakan spot bersantai, spot foto Instagramable, dan kegiatan outbond untuk anak.

Ddieuland di Lembang, Bandung.Instagram @d.dieuland Ddieuland di Lembang, Bandung.

Salah satu spot foto di D’Dieuland adalah sebuah jembatan yang dihiasi oleh lampu gantung berbentuk unik.

Pada sore menjelang malam, kamu bisa berfoto sambil menikmati pemandangan hamparan perbukitan dan pepohonan. Sementara pada malam hari, kamu juga bisa menikmati sejuknya udara Lembang.

Setiap undakan dalam area D’Dieuland memiliki spot foto Instagramable tersendiri yang tidak kalah menarik jika dilihat pada malam hari. Area pun dipenuhi cahaya sehingga kamu tidak perlu takut jika hasil foto terlihat gelap.

D’Dieuland berlokasi di kawasan wisata Punclut, Kampung Pageurmaneuh, Lembang. Selama new normal, harga tiketnya adalah Rp 15.000 untuk hari biasa dan Rp 20.000 untuk akhir pekan.

Baca juga: Catat, Itinerary Wisata 2 Hari 1 Malam di Lembang Bareng Keluarga

Jam operasionalnya mulai pukul 10:00 – 20:00 WIB pada hari biasa, pukul 09:00 – 22:00 WIB pada Sabtu, dan pukul 09:00 – 21:00 WIB pada Minggu.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Meski Mahal, Transportasi Mewah Berpotensi Dorong Sektor Pariwisata

Meski Mahal, Transportasi Mewah Berpotensi Dorong Sektor Pariwisata

Travel Update
Jakarta Tetap Jadi Pusat MICE Meski Tak Lagi Jadi Ibu Kota

Jakarta Tetap Jadi Pusat MICE Meski Tak Lagi Jadi Ibu Kota

Travel Update
Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Travel Update
Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Travel Update
Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Travel Update
Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com