Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Itinerary Wisata Seharian di Nglanggeran Yogyakarta, Bisa Bajak Sawah

Kompas.com - 15/03/2021, 12:31 WIB
Nabilla Ramadhian,
Anggara Wikan Prasetya

Tim Redaksi

 

  • Embung Nglanggeran

Setelah mengisi perut, kamu bisa lanjutkan perjalanan ke Embung Nglanggeran yang jaraknya adalah sekitar 2,1 kilometer (km) dari tempat makan tersebut.

Embung pertama di Yogyakarta ini dimanfaatkan warga sebagai sarana pengairan kebun durian dan kelengkeng.

Dari tempat wisata tersebut, kamu bisa menikmati gagahnya Gunung Api Purba dari kejauhan. Meski tidak ada kegiatan wisata lain, hanya melihat pemandangan dan berswafoto ria mungkin sudah memuaskan.

Jika kamu membawa sepeda, kamu bisa gowes mengelilingi embung ditemani oleh segarnya udara di sana.

Harga tiket masuk Embung Nglanggeran adalah Rp 10.000. Jam operasionalnya adalah setiap hari kecuali Jumat pukul 08.00-18.00 WIB.

  • Griya Cokelat Nglanggeran

Sebelum pulang, jangan lupa untuk berkunjung ke Griya Cokelat Nglanggeran dan beli oleh-oleh. Toko ini lokasinya hanya 1,4 kilometer dari Embung Nglanggeran atau 600 meter ke arah selatan dari pintu masuk Gunung Api Purba.

Satu Gelas Cokelat Panas di Griya Cokelat Nglanggeran, Gunungkidul.Kompas.com/Anggara Wikan Prasetya Satu Gelas Cokelat Panas di Griya Cokelat Nglanggeran, Gunungkidul.

Toko tersebut menjual berbagai jenis produk coklat asli Desa Nglanggeran. Selain menjual produk jadi, wisatawan bisa melihat proses pembuatan produknya di sana.

Beberapa produk coklat yang dijual adalah minuman coklat, coklat batangan, bubuk coklat, brownies kering coklat, peyek salut coklat, dan dodol coklat.

Baca juga: Usai Mendaki Gunung Api Purba, Mampir ke Griya Cokelat Nglanggeran

Harga produk di Griya Cokelat Nglanggeran berada pada kisaran hingga Rp 55.000-an. Toko ini buka setiap hari pukul 09.00-16.00 WIB.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jakarta Tetap Jadi Pusat MICE Meski Tak Lagi Jadi Ibu Kota

Jakarta Tetap Jadi Pusat MICE Meski Tak Lagi Jadi Ibu Kota

Travel Update
Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Travel Update
Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Travel Update
Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Travel Update
Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Travel Tips
8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com