Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Itinerary 2 Hari 1 Malam di Bandung, Nikmati Alam Sambil Hunting Foto

Kompas.com - 04/03/2022, 20:12 WIB
Desi Intan Sari,
Ni Nyoman Wira Widyanti

Tim Redaksi

Hari Kedua

Wisata alam di Curug Maribaya 

Sehabis beristirahat semalam di The Lodge Maribaya, saatnya wisatawan liburan di Kabupaten Bandung Barat. 

Dekat The Lodge Maribaya terdapat air terjun atau Curug Maribaya yang terletak di Kampung Cikondang Lamajang Pangalengan, Cibodas, Lembang, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat. 

Wisatawan perlu menempuh perjalanan sejauh 16,5 km dalam waktu hampir satu jam untuk sampai di tempat wisata alam ini.

Tersedia jembatan di atas air terjun yang bisa digunakan wisatawan untuk menikmati pemandangan aliran airnya dari dekat, serta bisa dijadikan tempat berfoto. 

Selain melihat air terjun, ada juga pemandian air panas di dekat curug yang bisa dikunjungi wisatawan.

Tiket masuk ke lokasi wisata mulai dari Rp 20.000 saja per orang. 

Baca juga: 7 Oleh-oleh Kekinian Bandung, Ada Berbagai Jenis Cake dan Kopi

Berfoto di Dago Dreampark 

Sekitar 6,7 km dari Curug Maribaya, wisatawan bisa menemukan tempat wisata Dago Dreampark. Lama perjalanan dari curug hampir 30 menit. 

Dago Dreampark cocok dikunjungi wisatawan yang suka berburu foto Instagramable

Terdapat beragam spot foto yang kebanyakan bertema fantasi, di antaranya Aladdin Carpet, Sky Tree, Magic Selfie, dan Jembatan Kupu-kupu. 

Jika sudah puas berfoto, wisatawan bisa menjajal setiap wahana yang tersedia, mulai dari Hover Kart sampai Go-kart. Para pencinta tantangan bisa juga mengambil paket outbound untuk menguji adrenalin. 

Alamatnya ada di Dago Giri Km. 2.2 Mekarwangi, Pagerwangi, Lembang, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat. 

Untuk tiket masuk di Dago Dreampark per orangnya mulai dari Rp 30.000. Tarif bisa lebih murah jika datang bersama rombongan.

Jam bukanya mulai pukul 09.00 WIB sampai 17.00 WIB. 

Baca juga: Itinerary Seharian di Lembang dan Sekitarnya, Wisata ke Tempat ala Luar Negeri

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Travel Update
Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Travel Update
Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Travel Tips
8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

Travel Tips
Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Travel Update
8 Tips Hindari Barang Bawaan Tertinggal, Gunakan Label yang Mencolok

8 Tips Hindari Barang Bawaan Tertinggal, Gunakan Label yang Mencolok

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com