Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tentukan Pilihanmu
0 hari menuju
Pemilu 2024
Kompas.com - 07/02/2023, 17:32 WIB

KOMPAS.com - Hokkaido merupakan salah satu pulau bagian utara Jepang yang menawarkan pemandangan indah setiap musimnya.

Seperti saat musim dingin, Hokkaido akan tertutup salju tebal sehingga menawarkan lanskap hamparan salju sejauh mata mamandang.

Baca juga:

Begitu juga saat musim semi, bunga sakura akan mulai bermekaran dan menghiasi taman-taman dengan warna bunga yang indah.

Tapi indahnya bunga-bunga yang bermekaran di Hokkaido tidak hanya bisa dilihat saat musim semi. Ada beberapa bunga yang justru mekar saat memasuki musim panas.

Berikut beberapa lokasi untuk melihat bunga bermekaran di Hokkaido.

Tempat lihat bunga mekar di Hokkaido

1. Ozora dan Takinoue

Moss Pink di Hokkaido, Jepang.Dok. Shutterstock/yamaoyaji Moss Pink di Hokkaido, Jepang.

Ozora dan Takinoue ialah dua kota yang berada di sebelah timur Pulau Hokkaido.

Di sana wisatawan akan menemukan Moss Pink, yaitu padang bunga berwarna merah muda yang mekar mulai pertengahan Mei hingga awal Juli.

Baca juga: Pilihan Resor Ski Baru untuk Keluarga di Hokkaido Jepang

Bunga di Moss Pink nampak serupa dengan bunga sakura, hanya saja bentuknya lebih kecil.

Saat bunga bermekaran, bunga tersebut akan menyelimuti tanah layaknya karpet berwarna merah muda.

2. Takikawa

Nanohana, bunga kuning yang bermekaran di Takikawa.Dok. Shutterstock/Suriya Wattanalee Nanohana, bunga kuning yang bermekaran di Takikawa.

Takikawa ialah salah satu kota yang ada di pusat Hokkaido.

Di sini wisatawan akan menemukan bunga berwarna kuning (nanohana) atau rape blossom bermekaran saat musim semi mulai akhir Mei hingga awal Juni.

Baca juga: Mengenal Jigokudani, “Lembah Neraka” di Hokkaido

Dikutip dari laman CGTN, selain aroma bunga yang harum, nanohana juga dikenal sebagai tanaman komersial yang sangat penting. Salah satu produk hasil olahan nanohana yaitu minyak canola.

3. Shinhidaka

Ilustrasi sakura bermekaran di Hokkaido, Jepang.Dok. Shutterstock/TOMO Ilustrasi sakura bermekaran di Hokkaido, Jepang.

Shinzunai Nijukken, Kota Shinhidaka, merupakan kota yang ada di pusat Hokkaido.

Daerah ini dikenal sebagai jalanan yang dipenuhi oleh jajararan pohon bunga sakura.

Baca juga: 5 Oleh-Oleh Hokkaido yang Dapat Dibeli di Bandara Chitose Baru

Saat musim semi tiba, jalan sepanjang 7 kilometer tersebut akan dipenuhi sekitar 3.000 pohon sakura yang bermekaran.

Pemandangan seperti ini dapat ditemui bila kamu datang sekitar awal hingga pertengahan Mei.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman:
Baca tentang
Sumber CGTN
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Cuti Bersama Nyepi 2023, Masyarakat Diimbau Liburan di Indonesia

Cuti Bersama Nyepi 2023, Masyarakat Diimbau Liburan di Indonesia

Travel Update
Garuda Indonesia Online Travel Fair 2023 Digelar 27 Maret-2 April

Garuda Indonesia Online Travel Fair 2023 Digelar 27 Maret-2 April

Travel Update
Artotel Casa Cikarang Dibuka, Ada Promo Menginap mulai Rp 490.000

Artotel Casa Cikarang Dibuka, Ada Promo Menginap mulai Rp 490.000

Hotel Story
Kata Menparekraf Soal Pencabutan Visa on Arrival WNA Rusia dan Ukraina

Kata Menparekraf Soal Pencabutan Visa on Arrival WNA Rusia dan Ukraina

Travel Update
Cara ke TMII Naik Bus Transjakarta, Berhenti di Pintu 3 

Cara ke TMII Naik Bus Transjakarta, Berhenti di Pintu 3 

Travel Tips
Mulai dari Perth hingga Ningaloo Reef, Berikut Destinasi Wisata Eksotis Australia Barat yang Wajib Disambangi

Mulai dari Perth hingga Ningaloo Reef, Berikut Destinasi Wisata Eksotis Australia Barat yang Wajib Disambangi

BrandzView
Jam buka dan Harga Tiket Masuk TMII 2023

Jam buka dan Harga Tiket Masuk TMII 2023

Travel Tips
Pendakian Gunung Andong Ditutup Selama Ramadhan 2023

Pendakian Gunung Andong Ditutup Selama Ramadhan 2023

Travel Update
40 Ucapan Selamat Menunaikan Ibadah Puasa Ramadhan 2023 yang Bermakna 

40 Ucapan Selamat Menunaikan Ibadah Puasa Ramadhan 2023 yang Bermakna 

Travel Update
Gardu Pandang Ketep Magelang, Dahsyatnya Merapi sampai Indahnya Panorama 2 Gunung

Gardu Pandang Ketep Magelang, Dahsyatnya Merapi sampai Indahnya Panorama 2 Gunung

Jalan Jalan
Spot Sunset Jakarta, Menikmati Matahari Terbenam di Halte Bundaran HI

Spot Sunset Jakarta, Menikmati Matahari Terbenam di Halte Bundaran HI

Jalan Jalan
Naik 87 Persen, Angkasa Pura I Layani 4,8 Juta Penumpang per Februari 2023

Naik 87 Persen, Angkasa Pura I Layani 4,8 Juta Penumpang per Februari 2023

Travel Update
Museum Basoeki Abdullah: Lokasi, Jam Buka, Harga Tiket, dan Fasilitas

Museum Basoeki Abdullah: Lokasi, Jam Buka, Harga Tiket, dan Fasilitas

Jalan Jalan
10 Wisata Tersembunyi di Ubud, Ada Pura hingga Museum

10 Wisata Tersembunyi di Ubud, Ada Pura hingga Museum

Jalan Jalan
Menara Langit Merapi di Gardu Pandang Ketep Sudah Bisa Dikunjungi Wisatawan

Menara Langit Merapi di Gardu Pandang Ketep Sudah Bisa Dikunjungi Wisatawan

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+