Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 16/09/2023, 20:40 WIB
Ulfa Arieza

Penulis

Sumber Batik Air

KOMPAS.com - Maskapai penerbangan Batik Air memperbolehkan calon penumpang mengubah jadwal penerbangan atau reschedule tiket. Layanan reschedule tiket Batik Air dapat dilakukan melalui situs resmi, kantor Batik Air, agen perjalanan, dan contact center 24 jam.

Ada sejumlah syarat dan ketentuan yang berlaku saat reschedule tiket Batik Air. Selain itu, calon penumpang akan dikenai biaya perubahan serta selisih harga tiket, jika ada.

Baca juga:

Layanan reschedule tiket pesawat Batik Air ini, untuk mengantisipasi penumpang yang mengalami kondisi darurat sehingga terpaksa mengubah jadwal penerbangannya.

Berikut cara reschedule tiket Batik Air, biaya, serta syarat dan ketentuannya berdasarkan informasi dari situs resmi Batik Air.

Cara reschedule tiket pesawat Batik Air

Maskapai Batik Air di garbarata Bandar Udara Yogyakarta International Airport (YIA) Kapanewon Temon, Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta.DOKUMENTASI HUMAS YIA Maskapai Batik Air di garbarata Bandar Udara Yogyakarta International Airport (YIA) Kapanewon Temon, Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Berikut cara reschedule tiket Batik Air lewat online, berdasarkan informasi dari situs resmi Batik Air

1. Buka situs Batik Air yakni https://www.batikair.com atau bisa melalui situs Lion Air https://www.lionair.co.id/kelola-pemesanan/ubah-jadwal

2. Pilih menu “Manage Booking” yang tertera di bagian atas situs Batik Air

3. Masukan kode booking pemesanan atau Passenger Name Record (PNR) yang terdiri dari enam huruf

4. Masukan nama depan dan nama belakang penumpang sesuai dengan data saat reservasi

5. Jika data sudah sesuai, pilih “Manage Booking”

6. Masukan email dan nomor telepon yang aktif. Jika sudah sesuai, akan terlihat rincian data penerbangan penumpang

7. Setelah data calon penumpang ditampilkan, pilih “Change Flight” untuk mengubah jadwal penerbangan

8. Centang kolom “Flight” yang berisi nomor penerbangan pesawat Batik Air yang akan diubah. Kemudian, pilih tanggal perubahan yang diinginkan pada kolom di sampaing, kemudian pilih “Continue”

9. Selanjutnya, akan muncul jadwal penerbangan yang baru sesuai tanggal yang dipilih. Calon penumpang dapat memilih jam penerbangan baru yang diinginkan, kemudian pilih “Continue”

10. Sistem akan mengkalkulasi biaya perubahan, yang terdiri dari selisih harga tiket lama dengan baru serta biaya adminitrasi perubahan.

11. Jika setuju dengan biaya perubahan tersebut, maka centang “Customer Agreement” dan pilih “Confirm”. Kemudian, akan muncul notifikasi ulang untuk persetujuan sebelum melanjutkan ke menu pembayaran.

12. Kemudian, calon penumpang diarahkan untuk memilih metode pembayaran yang tersedia. Kemudian pilih “Make Payment”

13. Apabila calon sudah melakuan pembayaran tiket baru, maka e-ticket akan dikirim melalui email.

Baca juga:

Halaman:
Sumber Batik Air
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

7 Aktivitas di Taman Kyai Langgeng Magelang, Bisa Lihat Tanaman Langka

7 Aktivitas di Taman Kyai Langgeng Magelang, Bisa Lihat Tanaman Langka

Jalan Jalan
Jelang Hari Batik Nasional, Kunjungi 8 Museum Batik di Indonesia

Jelang Hari Batik Nasional, Kunjungi 8 Museum Batik di Indonesia

Jalan Jalan
5 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pilih Tempat yang Pas

5 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pilih Tempat yang Pas

Travel Tips
5 Jenis Tempat Wisata yang Pas Dikunjungi Saat Cuaca Panas

5 Jenis Tempat Wisata yang Pas Dikunjungi Saat Cuaca Panas

Travel Tips
Asal Usul Nama Lubang Buaya, Lokasi Peristiwa G-30-S Tahun 1965

Asal Usul Nama Lubang Buaya, Lokasi Peristiwa G-30-S Tahun 1965

Jalan Jalan
Antisipasi Antrean Panjang, Ada Buka-Tutup di Gate Masuk KAI Expo 2023

Antisipasi Antrean Panjang, Ada Buka-Tutup di Gate Masuk KAI Expo 2023

Travel Update
Museum Batik Indonesia: Lokasi, Jam Buka, dan Harga Tiket Terkini

Museum Batik Indonesia: Lokasi, Jam Buka, dan Harga Tiket Terkini

Travel Update
3 Kota Ini Jadi Destinasi Favorit dalam KAI Expo 2023, Ada Yogyakarta

3 Kota Ini Jadi Destinasi Favorit dalam KAI Expo 2023, Ada Yogyakarta

Travel Update
Cuaca Sedang Panas, Ini Destinasi Wisata Sekitar Solo yang Pas untuk Ngadem

Cuaca Sedang Panas, Ini Destinasi Wisata Sekitar Solo yang Pas untuk Ngadem

Hotel Story
Monumen Lokomotif Bersejarah Asal Jerman Jadi Wisata Baru di Jember

Monumen Lokomotif Bersejarah Asal Jerman Jadi Wisata Baru di Jember

Travel Update
Pantai Pasir Padi di Pangkalpinang Kian Bersolek, Ada Area Lesehan

Pantai Pasir Padi di Pangkalpinang Kian Bersolek, Ada Area Lesehan

Jalan Jalan
Melihat Sumur Maut di Monumen Pancasila Sakti, Ketahui 4 Hal Ini

Melihat Sumur Maut di Monumen Pancasila Sakti, Ketahui 4 Hal Ini

Jalan Jalan
Harga Tiket Taman Kyai Langgeng Ecopark Magelang, Gratis 6 Wahana 

Harga Tiket Taman Kyai Langgeng Ecopark Magelang, Gratis 6 Wahana 

Jalan Jalan
Antre 7 Jam demi Tiket Kereta Murah di KAI Expo, Ada yang Menyerah

Antre 7 Jam demi Tiket Kereta Murah di KAI Expo, Ada yang Menyerah

Travel Update
Pembelian Tiket KAI Expo 2023 Ditutup Sementara Akibat Padatnya Pengunjung

Pembelian Tiket KAI Expo 2023 Ditutup Sementara Akibat Padatnya Pengunjung

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com