Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Wisata Sleman Terbaru, Ada Lokasi Syuting Film "KKN di Desa Penari"

Kompas.com - 20/11/2023, 15:28 WIB
Ulfa Arieza

Penulis

KOMPAS.com - Apakah kamu berencana liburan akhir tahun ke Yogyakarta? Jika iya, jangan lupa untuk mengunjungi sejumlah wisata di Kabupaten Sleman, Yogyakarta.

Ada sejumlah obyek wisata Sleman terbaru yang menarik untuk dikunjungi. Menariknya, ada salah satu lokasi yang menjadi lokasi syuting film KKN di Desa Penari yang sempat viral pada 2022.

Baca juga:

Berikut rekomendasi obyek wisata Sleman terbaru seperti dihimpun Kompas.com.

1. Obelix Village 

Suasana malam di Obelix Village, Sleman, Yogyakarta.KOMPAS.com/ANGGARA WIKAN PRASETYA Suasana malam di Obelix Village, Sleman, Yogyakarta.

Obelix Village merupakan obyek wisata keluarga bertema perdesaan yang baru buka pada 15 Oktober 2022. Lokasinya berada di Krandon, Pandowoharjo, Kecamatan Sleman, Kabupaten Sleman. 

Dikutip dari Kompas.com (27/1/2023), destinasi wisata ini dilengkapi dengan berbagai fasilitas, seperti restoran, kolam ikan, flower garden, fasilitas berkuda, dan river deck atau spot foto di tepi sungai, dan sebagainya.

Pengunjung juga bisa menemukan mini zoo dengan berbagai koleksi satwa, seperti burung, kuda, bebek, angsa, merak,kambing, kelinci, ular, dan sebagainya. Tiket masuk Obelix Village adalah Rp 20.000 per orang untuk berkeliling di semua area Obelix Village.

2. Heha Forest 

Spot foto fi HeHa Forest, wisata baru di Yogyakarta yang menawarkan sensasi berada di tengah hutan dengan beragam spot foto InstagrambleDok. HeHa Forest Spot foto fi HeHa Forest, wisata baru di Yogyakarta yang menawarkan sensasi berada di tengah hutan dengan beragam spot foto Instagramble

HeHa Forest merupakan obyek wisata bertema alam yang menawarkan suasana hutan yang dilengkapi dengan beragam spot foto Instagramable di kaki Gunung Merapi. Obyek wisata ini baru buka pada 17 April 2023. 

Spot foto ikonik di HeHa Forest adalah Bridge Me to The Moon, di mana pengunjung bisa berfoto dekat dengan replika bulan purnama dari sebuah jembatan. Selain itu, ada spot foto Gate of Fantasy, Evergreen Park, Bunny Zone, Teletubbies Dome, Forest Falls, dan Bamboo Tower.

Selain foto, pengunjung bisa mengikuti jeep Lava Tour Merapi dan menyantap aneka kuliner di Forest Resto. Jika mengajak anak-anak, mereka bisa bermain dengan 100 ekor kelinci di Bunny Zone.

Lokasinya berada di Jalan Kaliurang Km 22 Banteng, Hargobinangun, Kecamatan Pakem, Kabupaten Sleman. Harga tiket masuk HeHa Forest sebesar Rp 20.000 per orang, tetapi belum termasuk sejumlah spot foto berbayar.

Baca juga:

 
 
 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Kompas Travel (@kompas.travel)

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Thailand Permudah Visa, Upaya Tarik Turis dan Pelajar Asing

Thailand Permudah Visa, Upaya Tarik Turis dan Pelajar Asing

Travel Update
Semasa Piknik 2024, Perputaran Ekonomi Ditargetkan hingga Rp 17 Miliar

Semasa Piknik 2024, Perputaran Ekonomi Ditargetkan hingga Rp 17 Miliar

Travel Update
Protokol Keamanan dan Keselamatan di Destinasi Super Prioritas Akan Diterapkan, Cegah Kecelakaan Wisata

Protokol Keamanan dan Keselamatan di Destinasi Super Prioritas Akan Diterapkan, Cegah Kecelakaan Wisata

Travel Update
Pemerintah Upayakan 3 Penerbangan Langsung dari Luar Negeri ke Labuan Bajo

Pemerintah Upayakan 3 Penerbangan Langsung dari Luar Negeri ke Labuan Bajo

Travel Update
Pasar Cimol Gedebage di Bandung: Lokasi, Daya Tarik, dan Jam Buka

Pasar Cimol Gedebage di Bandung: Lokasi, Daya Tarik, dan Jam Buka

Travel Update
Datang ke Deep and Extreme Indonesia 2024, Ada Apa Saja?

Datang ke Deep and Extreme Indonesia 2024, Ada Apa Saja?

Travel Update
Dubai Luncurkan Visa untuk Kreator Konten, Ini Syarat dan Cara Buatnya

Dubai Luncurkan Visa untuk Kreator Konten, Ini Syarat dan Cara Buatnya

Travel Update
Cara Beli Tiket Masuk DXI 2024, Bisa Online dan Offline

Cara Beli Tiket Masuk DXI 2024, Bisa Online dan Offline

Travel Tips
Promo Cashback dan Diskon di Deep and Extreme Indonesia 2024

Promo Cashback dan Diskon di Deep and Extreme Indonesia 2024

Travel Update
Deep and Extreme Indonesia 2024: Lokasi, Jam Buka, dan Tiket Masuk

Deep and Extreme Indonesia 2024: Lokasi, Jam Buka, dan Tiket Masuk

Travel Update
Perubahan Iklim Disebut Belum Tentu Berdampak pada Turbulensi Pesawat

Perubahan Iklim Disebut Belum Tentu Berdampak pada Turbulensi Pesawat

Travel Update
Ada Promo Masuk Ancol Gratis mulai 1 Juni 2024, Simak Syaratnya

Ada Promo Masuk Ancol Gratis mulai 1 Juni 2024, Simak Syaratnya

Travel Update
Maskapai Ini Punya Penerbangan Bersama Anjing, Harganya Rp 97 Jutaan

Maskapai Ini Punya Penerbangan Bersama Anjing, Harganya Rp 97 Jutaan

Travel Update
Dieng Caldera Race 2024 Digelar mulai 7 Juni 2024

Dieng Caldera Race 2024 Digelar mulai 7 Juni 2024

Travel Update
Cara Berkunjung ke Koryu Space Japan Foundation, Gratis Masuk

Cara Berkunjung ke Koryu Space Japan Foundation, Gratis Masuk

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com