Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara ke Benteng Vastenburg di Solo Naik Kereta, Bus, dan Ojek Online

Kompas.com - 10/02/2024, 13:55 WIB
Krisda Tiofani,
Ni Nyoman Wira Widyanti

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Benteng Vastenburg berlokasi Kedung Lumbu, Pasarkliwon, Kota Surakarta, Jawa Tengah.

Bangunan Belanda ini sudah berdiri sejak 1700-an. Saat ini, Benteng Vastenburg dijadikan cagar budaya yang dibuka untuk publik.

Benteng Vastenburg sering kali dijadikan latar festival atau konser, selain menjadi tempat wisata bersejarah di Jawa Tengah.

Kapasitas Benteng Vastenburg mencapai 20.000 orang dan dijadikan lokasi kampanye akhir pasangan calon presiden dan calon wakil presiden nomor urut 03, Ganjar Pranowo dan Mahfud MD.

Baca juga:

Cara ke Benteng Vastenburg Solo dari Stasiun Solo Balapan

Benteng Vastenburg di Solo, dibangun pada 1745. Dulu terdapat permukiman orang Eropa khususnya Belanda di dalam Benteng Vastenburg.KOMPAS.com/YUHARRANI AISYAH Benteng Vastenburg di Solo, dibangun pada 1745. Dulu terdapat permukiman orang Eropa khususnya Belanda di dalam Benteng Vastenburg.

Stasiun terdekat dari Benteng Vastenburg adalah Stasiun Solo Balapan dan Stasiun Purwosari.

Jarak dari Stasiun Solo Balapan ke Benteng Vastenburg kira-kira 2,6 kilometer, sedangkan jarak dari Stasiun Purwosari ke Benteng Vastenburg sekitar 4,8 kilometer.

Dari Stasiun Solo Balapan, kamu bisa jalan kaki sejauh 450 meter menuju RS Triharsi untuk naik Batik Solo Trans.

Batik Solo Trans FD7 akan berhenti di titik ini dan melayani rute RSUD Ngipang-Pasar Klewer-RSUD Ngipang.

Naiklah Batik Solo Trans dengan waktu tempuh kurang lebih 10 menit dan turun di Benteng Vastenburg.

Baca juga:

 
 
 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

A post shared by Kompas Travel (@kompas.travel)

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Jalan Jalan
Kering Sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Kering Sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Travel Update
Arab Saudi Targetkan Lebih dari 2 Juta Kunjungan Turis Indonesia pada 2024

Arab Saudi Targetkan Lebih dari 2 Juta Kunjungan Turis Indonesia pada 2024

Travel Update
7 Hotel Dekat Stasiun Gambir, Mulai Rp 125.000

7 Hotel Dekat Stasiun Gambir, Mulai Rp 125.000

Travel Update
Wisata ke Arab Saudi Kini Bisa Pakai Visa Umrah

Wisata ke Arab Saudi Kini Bisa Pakai Visa Umrah

Travel Update
Promo Pameran Saudi Tourism Authority, Diskon Umrah hingga Rp 3 Juta

Promo Pameran Saudi Tourism Authority, Diskon Umrah hingga Rp 3 Juta

Travel Update
Wisatawan Nekat Kunjungi Tangga Haiku di Hawaii meski Sudah Ditutup

Wisatawan Nekat Kunjungi Tangga Haiku di Hawaii meski Sudah Ditutup

Travel Update
P'Narach Food and View, Resto dengan Konsep Unik di Kabupaten Semarang

P'Narach Food and View, Resto dengan Konsep Unik di Kabupaten Semarang

Jalan Jalan
Bandara di Jepang Ini Tidak Pernah Kehilangan Bagasi Selama 30 Tahun

Bandara di Jepang Ini Tidak Pernah Kehilangan Bagasi Selama 30 Tahun

Travel Update
Air Terjun Dolo: Pesona Alam Lereng Gunung Wilis di Kabupaten Kediri

Air Terjun Dolo: Pesona Alam Lereng Gunung Wilis di Kabupaten Kediri

Jalan Jalan
5 Tempat Wisata Dekat Simpang Lima Semarang, Bukan Cuma Lawang Sewu

5 Tempat Wisata Dekat Simpang Lima Semarang, Bukan Cuma Lawang Sewu

Jalan Jalan
25 Hotel Terbaik di Dunia 2024 Versi TripAdvisor, Ada dari Indonesia

25 Hotel Terbaik di Dunia 2024 Versi TripAdvisor, Ada dari Indonesia

Hotel Story
Barang yang Paling Sering Ditinggal Wisatawan di Bandara, Apa Saja?

Barang yang Paling Sering Ditinggal Wisatawan di Bandara, Apa Saja?

Travel Tips
3 Syarat Wajib Ada di Destinasi MICE, Salah Satunya Venue

3 Syarat Wajib Ada di Destinasi MICE, Salah Satunya Venue

Travel Tips
5 Kolam Renang di Depok, Lengkap dengan Informasi Harga Tiket

5 Kolam Renang di Depok, Lengkap dengan Informasi Harga Tiket

Jalan Jalan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com