Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Tips Packing untuk Liburan Singkat, Hindari Bawa Barang Tak Penting

Kompas.com - 28/02/2024, 10:03 WIB
Zeta Zahid Yassa,
Ni Nyoman Wira Widyanti

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Packing atau berkemas untuk liburan singkat bisa jadi hal yang menantang, terutama jika kamu ingin koper tetap ringan, tapi ternyata ada banyak barang yang kamu mau bawa. 

Berikut adalah beberapa tips yang dapat membantumu dalam packing untuk liburan singkat:

Baca juga:

Tips packing untuk liburan singkat

1. Hindari bawa barang yang tidak diperlukan

Ilustrasi koper. PEXELS/KINDEL MEDIA Ilustrasi koper.

Dilansir dari Real Simple, Rabu (28/2/2024), ada beberapa barang yang sebaiknya kamu tinggalkan di rumah. 

Sebisa mungkin hindari membawa barang-barang yang bisa didapat atau sudah tersedia di destinasi, misalnya handuk, peralatan mandi, atau alat tulis. 

Namun, sebelumnya cek terlebih dahulu apakah destinasi yang dituju menyediakan barang-barang tersebut. 

Baca juga: 

2. Siapkan daftar

Ilustrasi packingUNSPLASH/SARAH BROWN Ilustrasi packing

Menyiapkan daftar termasuk hal umum yang dilakukan saat packing

Dikutip dari InStyle, daftar tersebut sebaiknya berisi barang-barang penting yang perlu dibawa, antara lain pakaian sesuai kebutuhan, peralatan mandi tertentu, dan obat-obatan pribadi.

Baca juga: Awas Kutu Busuk, Hindari Meletakkan Koper di Atas Kasur Hotel

Halaman Berikutnya
Halaman:


Terkini Lainnya

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

Hotel Story
Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Travel Update
Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Travel Tips
3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

Travel Update
4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

Travel Update
Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Travel Update
10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

Travel Tips
5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

Jalan Jalan
5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

Travel Tips
Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Jalan Jalan
Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Jalan Jalan
Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Jalan Jalan
Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Travel Update
Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Jalan Jalan
Kering sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Kering sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com