Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Menikah Sekaligus Bulan Madu? Cek 5 Tempat Rekomendasi Berikut

Kompas.com - 25/07/2017, 08:04 WIB
Silvita Agmasari

Penulis

 

JAKARTA, KOMPAS.com - Sentra pemasaran akomodasi online, Airbnb, tak hanya menawarkan akomodasi untuk berwisata. Banyak properti di Airbnb yang dimanfaatkan sebagai lokasi resepsi pernikahan.

Berdasarkan data internal Airbnb, pertumbuhan Wish List dengan kata kunci 'Wedding' ternyata melonjak cukup tinggi hingga 108 persen. Untuk itu Airbnb merilis beberapa daftar lokasi resepsi pernikahan di dalam maupun luar negeri, yang juga dapat menjadi alternatif sebagai tempat bulan madu kedua mempelai dan tempat liburan untuk para tamu.

Dari rilis yang diterima KompasTravel, berikut daftarnya.

1. Ubud, Indonesia

Villa di Atas Awan menawarkan privasi dengan panorama pegunungan di Ubud, Bali, yang terkenal tenang dan sejuk. Nuansa pernikahan rustic dengan unsur kayu dan hijaunya rumput cocok untuk lokasi ini.

2. Goa, India

Jika memilih lokasi pernikahan yang eksotis, Goa di India dapat menjadi pilihan. Dengan nama Stunning Hilltop Retreat, terdapat ini tiga vila di properti pribadi dekat dengan hutan. Tempat ini memiliki kolam renang serta lantai dansa luar ruang.

3. Prefektur Yamanashi, Jepang

Menikah dengan pemandangan Gunung Fuji menjadi tawaran menarik untuk Private Garden Reef di Prefektur Yamanashi, Jepang. Rumah kaca nan mungil menambah cantik latar hari pernikahan.

Airbnb di Prefektur Yamanashi, Jepang.Dok. Airbnb Airbnb di Prefektur Yamanashi, Jepang.

4. Jeju, Korea Selatan

Akomodasi satu ini tak kalah unik, dengan dinding yang disusun dari bebatuan alami dan menghadap laut serta hutan bambu. Dengan nama Blindwhale, akomodasi ini adalah rumah batu tradisional yang telah berdiri selama kurang lebih satu abad. Berada di salah satu desa paling bersejarah di Jeju yakni Jocheon, Korea Selatan.

5. Selandia Baru

Menikah bak di negeri dongeng ditawarkan di Entire Castle Hire yang terletak di Nelson, Selandia Baru. Akomodasi layaknya kastil batu ini dikelilingi oleh perkebunan anggur, pantai, dan pegunungan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Dua Bandara di Jateng Tak Lagi Berstatus Internasional, Kunjungan Wisata Tidak Terpengaruh

Dua Bandara di Jateng Tak Lagi Berstatus Internasional, Kunjungan Wisata Tidak Terpengaruh

Travel Update
Batal Liburan, Bisa Refund 100 Persen dari Tiket.com

Batal Liburan, Bisa Refund 100 Persen dari Tiket.com

Travel Update
Emirates Ajak Terbang Anak-anak Autisme, Wujud Layanan kepada Orang Berkebutuhan Khusus

Emirates Ajak Terbang Anak-anak Autisme, Wujud Layanan kepada Orang Berkebutuhan Khusus

Travel Update
Harga Tiket Masuk Terbaru di Scientia Square Park Tangerang

Harga Tiket Masuk Terbaru di Scientia Square Park Tangerang

Jalan Jalan
Ada 16 Aktivitas Seru di Scientia Square Park untuk Anak-anak

Ada 16 Aktivitas Seru di Scientia Square Park untuk Anak-anak

Jalan Jalan
Sungailiat Triathlon 2024 Diikuti 195 Peserta, Renang Tertunda dan 7 Peserta Sempat Dievakuasi

Sungailiat Triathlon 2024 Diikuti 195 Peserta, Renang Tertunda dan 7 Peserta Sempat Dievakuasi

Travel Update
Cara Akses Menuju ke Pendopo Ciherang Sentul

Cara Akses Menuju ke Pendopo Ciherang Sentul

Jalan Jalan
YIA Bandara Internasional Satu-satunya di Jateng-DIY, Diharapkan Ada Rute ke Bangkok

YIA Bandara Internasional Satu-satunya di Jateng-DIY, Diharapkan Ada Rute ke Bangkok

Travel Update
Harga Tiket Masuk dan Menginap di Pendopo Ciherang Sentul Bogor

Harga Tiket Masuk dan Menginap di Pendopo Ciherang Sentul Bogor

Jalan Jalan
Pendopo Ciherang, Restoran Tepi Sungai dengan Penginapan

Pendopo Ciherang, Restoran Tepi Sungai dengan Penginapan

Jalan Jalan
Cara Urus Visa Turis ke Arab Saudi, Lengkapi Syaratnya

Cara Urus Visa Turis ke Arab Saudi, Lengkapi Syaratnya

Travel Update
Pendaki Penyulut 'Flare' di Gunung Andong Terancam Di-'blacklist' Seumur Hidup

Pendaki Penyulut "Flare" di Gunung Andong Terancam Di-"blacklist" Seumur Hidup

Travel Update
10 Tempat Wisata Indoor di Jakarta, Cocok Dikunjungi Saat Cuaca Panas

10 Tempat Wisata Indoor di Jakarta, Cocok Dikunjungi Saat Cuaca Panas

Jalan Jalan
Rute Transportasi Umum dari Cawang ke Aeon Deltamas

Rute Transportasi Umum dari Cawang ke Aeon Deltamas

Travel Tips
Australia Kenalkan Destinasi Wisata Selain Sydney dan Melbourne

Australia Kenalkan Destinasi Wisata Selain Sydney dan Melbourne

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com