Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Cara Membuat Mi Instan Lebih Sehat dan Tetap Lezat

Kompas.com - 12/04/2020, 12:31 WIB
Nabilla Ramadhian,
Silvita Agmasari

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Sejalan dengan namanya, mi instan merupakan bahan makanan yang dapat diolah dengan cepat tanpa memakan waktu lama.

Terkadang, mi instan mungkin menjadi pilihan utama saat kamu tidak memiliki waktu yang cukup untuk memasak.

Mengutip Healthline, mi instan dibuat dengan tepung terigu yang telah diperkaya oleh beberapa nutrisi sintetis seperti zat besi dan vitamin B.

Kendati sebagian besar mi instan rendah kalori, namun menurut Healthline, mereka tidak memiliki nutrisi utama yang mencukupi.

Baca juga: Berapa Jumlah Konsumsi Mi Instan yang Direkomendasikan dalam Seminggu?

Ada pun nutrisi utama yang dimaksud adalah protein, serat, vitamin A, vitamin C, vitamin B12, kalsium, magnesium, dan kalium.

Berbeda dari makanan utuh yang segar, makanan kemasan seperti mi instan tidak memiliki antioksidan dan fitokimia yang cukup yang akan berdampak bagi kesehatan.

Namun, kamu tidak perlu khawatir. Mengutip laman resmi Michigan State University (MSU) Extension, terdapat beberapa cara untuk mengolah mi instan guna menjadikannya sebagai makanan yang sehat.

Ilustrasi mi instan.shutterstock.com/Dudits Ilustrasi mi instan.

Berikut cara yang bisa kamu lakukan agar kamu tetap bisa makan mi instan dan tetap sehat yang telah Kompas.com rangkum, Minggu (12/4/2020):

1. Buang bumbu tambahan

Mi instan datang dengan bumbu tambahan terpisah. Jika ingin lebih sehat, kamu tidak perlu menggunakan bumbu tersebut.

Sebagian besar bumbu tersebut memiliki tingkat natrium yang melebihi apa yang direkomendasikan dalam Dietary Guidelines for American 2015-2020.

Baca juga: Asal Usul Mi Instan, Makanan yang Tercipta karena Rasa Iba

Sebagai gantinya, kamu bisa tambahkan beberapa bumbu yang tidak perlu dimasak terlebih dahulu seperti minyak wijen, pasta miso, kecap, saus ikan, pasta kari Thailand, atau bubuk kari Jepang.

Namun perlu diingat bahwa semangkuk mi instan dengan rasa yang terlalu banyak mungkin tidak membuat hidangan lebih nikmat.

Lihat dahulu kandungan natrium dari bumbu yang kamu pilih.

2. Tambahkan warna dari bahan makanan alami

Semangkuk tepung murni tentu membosankan. Namun, kamu bisa buat mi instan lebih warna-warni tanpa harus mengandalkan sayuran kering yang terdapat dalam kemasan mi.

Ilustrasi mi instan.shutterstock.com/Makistock Ilustrasi mi instan.

Kamu bisa manfaatkan sayuran segar seperti bok choy, atau yang juga dikenal dengan nama sawi sendok. Selain itu, bisa juga dengan selada dan wortel.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Maskapai Ini Punya Penerbangan Bersama Anjing, Harganya Rp 97 Jutaan

Maskapai Ini Punya Penerbangan Bersama Anjing, Harganya Rp 97 Jutaan

Travel Update
Dieng Caldera Race 2024 Digelar mulai 7 Juni 2024

Dieng Caldera Race 2024 Digelar mulai 7 Juni 2024

Travel Update
Cara Berkunjung ke Koryu Space Japan Foundation, Gratis Masuk

Cara Berkunjung ke Koryu Space Japan Foundation, Gratis Masuk

Travel Tips
Traveler Wajib Tahu, Ini Kelebihan E-Paspor ketimbang Paspor Biasa

Traveler Wajib Tahu, Ini Kelebihan E-Paspor ketimbang Paspor Biasa

BrandzView
Puas dengan Pelayanan, 98 Persen Jemaah Ingin Umrah Kembali Bersama Jejak Imani

Puas dengan Pelayanan, 98 Persen Jemaah Ingin Umrah Kembali Bersama Jejak Imani

Travel Update
Deep and Extreme Indonesia 2024 Digelar mulai Kamis Ini di JCC Senayan

Deep and Extreme Indonesia 2024 Digelar mulai Kamis Ini di JCC Senayan

Travel Update
Pertemuan Asosiasi Pemda di Asia Pasifik Digelar Bersama Likupang Tourism Festival 2024

Pertemuan Asosiasi Pemda di Asia Pasifik Digelar Bersama Likupang Tourism Festival 2024

Travel Update
Desainer Indonesia Akan Pamer Kain dan Batik di Italia Bulan Depan

Desainer Indonesia Akan Pamer Kain dan Batik di Italia Bulan Depan

Travel Update
4 Tips Berkunjung ke Pasar Antik Cikapundung, Siapkan Uang Tunai

4 Tips Berkunjung ke Pasar Antik Cikapundung, Siapkan Uang Tunai

Jalan Jalan
Pasar Antik Cikapundung, Tempat Pencinta Barang Lawas di Bandung

Pasar Antik Cikapundung, Tempat Pencinta Barang Lawas di Bandung

Jalan Jalan
KONI Dorong Kota Malang Menjadi Destinasi Sport Tourism

KONI Dorong Kota Malang Menjadi Destinasi Sport Tourism

Travel Update
Koryu Space Japan Foundation: Lokasi, Jam Buka, dan Harga Tiket Masuk

Koryu Space Japan Foundation: Lokasi, Jam Buka, dan Harga Tiket Masuk

Travel Tips
Koryu Space Japan Foundation, Working Space Gratis di Jakarta

Koryu Space Japan Foundation, Working Space Gratis di Jakarta

Travel Update
 Legaran Svarnadvipa di Tanah Datar Sumbar, Pertunjukkan Seni untuk Korban Bencana

Legaran Svarnadvipa di Tanah Datar Sumbar, Pertunjukkan Seni untuk Korban Bencana

Travel Update
Pengalaman ke Hutan Kota Babakan Siliwangi Bandung, Menyejukkan Mata

Pengalaman ke Hutan Kota Babakan Siliwangi Bandung, Menyejukkan Mata

Jalan Jalan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com