Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

5 Keuntungan Menginap di Hotel Kawasan Bandara

JAKARTA, KOMPAS.com - Hotel yang terletak di kawasan bandara seringkali dilewatkan oleh wisatawan sebagai pilihan akomodasi. Padahal, sebenarnya menginap di hotel kawasan bandara memiliki banyak keuntungan.

Berikut adalah keuntungan menginap di hotel bandara, siapa tahu bisa menjadi pertimbangan lain kali berkunjung ke suatu daerah:

1. Waktu Check In dan Check Out 24 jam

Ada banyak hotel di kawasan bandara yang memberlakukan tarif 24 jam. Jadi tidak ada aturan check in pukul 14.00 dan check out pukul 12.00. Ketika sampai di hotel dini hari, berarti Anda bisa dapat masuk dan check out esok dini hari.

2. Antar Jemput Terminal Gratis

Hampir semua hotel di kawasan bandara punya antar jemput ke terminal bandara gratis. Bahkan ada hotel yang berada di dalam gerdung terminal. Semakin menghemat waktu di jalan untuk menyambung penerbangan selanjutnya.

3. Bisa Jadi Lebih Murah

Saat musim puncak liburan, tarif hotel kawasan bandara bisa lebih murah jika dibanding dengan tarif hotel di dekat obyek wisata atau di tengah kota. Kembali lagi, biasanya hotel di kawasan bandara juga menyediakan kendaraan antar jemput gratis ke pusat kota.

4. Staf yang Berpengalaman

Umumnya staf hotel di kawasan bandara akan lebih fasih berbahasa internasional. Lantaran tamu di hotel kawasan bandara rata-rata memang tamu mancanegara.

Jadi bagi yang takut akan kendala bahasa saat di negara lain, hotel kawasan bandara bisa menjadi alternatif.

5. Lebih Mudah Mencari Makan

Rata-rata bandara internasional buka 24 jam. Dalam artian jika lapar saat tengah malam sampai dini hari, lebih mudah untuk membeli makanan. Tanpa perlu repot memesan layanan antar kamar yang terkenal mahal.

https://travel.kompas.com/read/2018/10/02/201000527/5-keuntungan-menginap-di-hotel-kawasan-bandara

Terkini Lainnya

Hari Ini, Pameran Saudi Tourism Authority Digelar di Kota Kasablanka

Hari Ini, Pameran Saudi Tourism Authority Digelar di Kota Kasablanka

Travel Update
5 Kampung Wisata di Surabaya, Ada Kampung Arab

5 Kampung Wisata di Surabaya, Ada Kampung Arab

Jalan Jalan
Kadispar Bali Soal Syuting Pick Me Trip: Boleh Promosi Wisata, Asal Ikut Regulasi

Kadispar Bali Soal Syuting Pick Me Trip: Boleh Promosi Wisata, Asal Ikut Regulasi

Travel Update
5 Tempat Belanja Oleh-oleh di Solo, Jawa Tengah, Awas Kalap

5 Tempat Belanja Oleh-oleh di Solo, Jawa Tengah, Awas Kalap

Jalan Jalan
Hotel Accor Tawarkan Paket Menginap dan Tiket Java Jazz Festival 2024

Hotel Accor Tawarkan Paket Menginap dan Tiket Java Jazz Festival 2024

Travel Update
5 Kota dengan Potensi Wisata MICE Tertinggi di Indonesia Menurut PHRI

5 Kota dengan Potensi Wisata MICE Tertinggi di Indonesia Menurut PHRI

Travel Update
 Angkringan Puncak Bibis, Angkringan dengan Sentuhan Modern

Angkringan Puncak Bibis, Angkringan dengan Sentuhan Modern

Hotel Story
630 Jemaah Umrah Berlebaran di Tanah Suci bersama Ustazah Oki Setiana Dewi

630 Jemaah Umrah Berlebaran di Tanah Suci bersama Ustazah Oki Setiana Dewi

Travel Update
Pemerintah Kota Bangkok Keluarkan Peringatan Panas Ekstrem

Pemerintah Kota Bangkok Keluarkan Peringatan Panas Ekstrem

Travel Update
Gunung Everest, Atap Dunia yang Penuh Sampah

Gunung Everest, Atap Dunia yang Penuh Sampah

Travel Update
Angkringan Timbangan Tebu di Yogyakarta yang Hits dan Wajib Dikunjungi

Angkringan Timbangan Tebu di Yogyakarta yang Hits dan Wajib Dikunjungi

Jalan Jalan
JAB Fest Kombinasikan Seni dan Literasi, Dipercaya Dongkrak Wisatawan Minat Khusus di DIY

JAB Fest Kombinasikan Seni dan Literasi, Dipercaya Dongkrak Wisatawan Minat Khusus di DIY

Travel Update
8 Oleh-oleh Khas Gorontalo, Ada Kopi hingga Kain

8 Oleh-oleh Khas Gorontalo, Ada Kopi hingga Kain

Jalan Jalan
Rencana Pemindahan Lukisan Mona Lisa, Apa Masih di Louvre?

Rencana Pemindahan Lukisan Mona Lisa, Apa Masih di Louvre?

Travel Update
5 Pusat Oleh-oleh di Makassar, Bawa Pulang Makanan atau Kerajinan Tangan

5 Pusat Oleh-oleh di Makassar, Bawa Pulang Makanan atau Kerajinan Tangan

Jalan Jalan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke