Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Inilah Delapan Pantai Terindah di Sumbar

Kompas.com - 15/08/2014, 11:27 WIB

Dengan berjalan kaki wisatawan dapat menyaksikan panorama alam sekeliling pulau yang begitu memanjakan mata. Maka tidak salah kalau Pulau Pagang ini disebut sebagai salah satu Pantai terindah di Sumatera Barat.

6. Pantai Bungus

Pantai ini terletak dekat dengan Kota Padang, hanya berjarak kurang dari 1 jam kita bisa ke pantai ini. Yang membuat pantai ini indah karena letaknya di teluk, sehingga garis pantai kita bisa nikmati. Akan lebih indah jika kita paragliding dan menikmati keindahan pantai dari atas udara.

BARRY KUSUMA Pantai Pisang Kecil dan Pisang Besar di Sumatera Barat.
7. Pantai Pisang Kecil dan Pisang Besar

Untuk bisa maksimal menikmati pantai ini caranya dengan menaiki bukit yang dekat dengan Pantai Air Manis. Di sini tampak jelak keindahan pantai dan pulau yang berada di kawasan ini. Pantai ini merupakan tempat favorit saya, karena sambil menikmati pantai kita bisa memotret para teman-teman yang paragliding di daerah ini.

8. Pantai Pemutusan

Pantai Pemutusan di Pulau Pemutusan ini diharapkan akan menjadi daerah tujuan wisata unggulan di Provinsi Sumatera Barat. Pulau ini terletak di sebelah barat. Untuk menuju pulau ini memakan waktu 60 menit dari Pulau Pisang dengan mesin 45 PK.

BARRY KUSUMA Pantai Pemutusan di Sumatera Barat.
Potensi wisata bawah laut di kawasan wisata bahari pantai barat Kota Padang adalah kawasan ekosistem terumbu karang yang terdapat hampir di setiap pulau, di antaranya di Pulau Gosong.

Selain dari terumbu karang berbagai jenis ikan karang/ikan-ikan hias juga sangat menarik untuk dinikmati oleh wisatawan. Di perairan Kota Padang ditemukan 21 jenis ikan kepe-kepe yang didominasi oleh Chaetodon trifascialis. Lokasi-Iokasi penyelaman yang sudah mulai dipasarkan kepada wisatawan. (BARRY KUSUMA)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com