Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

BERITA FOTO: Melihat Barang Pribadi Grace Kelly di Makau, dari Gaun Pengantin hingga Tas Hermes

Kompas.com - 02/09/2019, 10:05 WIB
Jessi Carina,
Wahyu Adityo Prodjo

Tim Redaksi


MAKAU, KOMPAS.com - Siapa yang tak kenal Grace Kelly. Dia adalah seorang aktris Hollywood yang kemudian meninggalkan kehidupannya di dunia hiburan untuk menikahi pangeran Monako, Pangeran Rainier III pada 1956.

Putri Grace meninggal dunia karena kecelakaan mobil pada 1982. Meski demikian, dunia masih mengenang mantan aktris peraih Oscar itu sebagai putri cantik yang memiliki kisah hidup seperti dongeng karena menikahi pangeran.

Pada tahun kemerdekaan ke-20 Makau, wilayah administrasi khusus China, barang-barang pribadi Grace Kelly dipamerkan. Mulai dari gaun pernikahan, tas, perhiasan, sampai hasil foto Pangeran Rainier III yang dipotret oleh Grace Kelly sendiri.

Semua barang-barang pribadi itu dipamerkan di Galaxy Macau Integrated Resort dalam sebuah pameran berjudul "Grace Kelly-From Hollywood to Monaco".

Pada salah satu bagian dari pameran itu, tertulis ucapan Grace Kelly tentang seperti apa dia ingin dikenang oleh orang-orang.

"Fairy tales tell imaginary stories. Me, I'm a living person. I exist. If the story of my life as a real woman were to be told one day, people wolud at least discover the real being that I am," (Grace Kelly).

Gaun dan jas pernikahan yang dikenakan oleh Putri Grace Kelly dan Pangeran Rainier III pada hari pernikahan mereka. Barang-barang pribadi mantan aktris Hollywood ini dipamerkan di Galaxy Macao dalam pameran berjudul Grace Kelly-From Hollywood to Monaco.KOMPAS.com/JESSI CARINA Gaun dan jas pernikahan yang dikenakan oleh Putri Grace Kelly dan Pangeran Rainier III pada hari pernikahan mereka. Barang-barang pribadi mantan aktris Hollywood ini dipamerkan di Galaxy Macao dalam pameran berjudul Grace Kelly-From Hollywood to Monaco.

Potret Putri Grace Kelly dipamerkan di Galaxy Macao dalam pameran berjudul Grace Kelly-From Hollywood to Monaco.
KOMPAS.com/JESSI CARINA Potret Putri Grace Kelly dipamerkan di Galaxy Macao dalam pameran berjudul Grace Kelly-From Hollywood to Monaco.
Berbagai macam gaun milik Putri Grace Kelly. Barang-barang pribadi mantan aktris Hollywood ini dipamerkan di Galaxy Macao dalam pameran berjudul Grace Kelly-From Hollywood to Monaco.
KOMPAS.com/JESSI CARINA Berbagai macam gaun milik Putri Grace Kelly. Barang-barang pribadi mantan aktris Hollywood ini dipamerkan di Galaxy Macao dalam pameran berjudul Grace Kelly-From Hollywood to Monaco.
Tas Hermes raksasa yang dikenal dengan nama The Kelly Bag. Tas model ini pernah dibawa Putri Grace Kelly. Tas Kelly raksasa ini dibuat untuk display di salah satu toko Hermes di Paris. Tas raksasa ini dipamerkan di Galaxy Macao dalam pameran berjudul Grace Kelly-From Hollywood to Monaco.KOMPAS.com/JESSI CARINA Tas Hermes raksasa yang dikenal dengan nama The Kelly Bag. Tas model ini pernah dibawa Putri Grace Kelly. Tas Kelly raksasa ini dibuat untuk display di salah satu toko Hermes di Paris. Tas raksasa ini dipamerkan di Galaxy Macao dalam pameran berjudul Grace Kelly-From Hollywood to Monaco.
Sejumlah pakaian yang pernah dikenakan Putri Grace Kelly semasa hidup. Barang-barang pribadi mantan aktris Hollywood ini dipamerkan di Galaxy Macao dalam pameran berjudul Grace Kelly-From Hollywood to Monaco.KOMPAS.com/JESSI CARINA Sejumlah pakaian yang pernah dikenakan Putri Grace Kelly semasa hidup. Barang-barang pribadi mantan aktris Hollywood ini dipamerkan di Galaxy Macao dalam pameran berjudul Grace Kelly-From Hollywood to Monaco.
Gaun Yves Saint Laurent berbahan satin warna ungu yang dipakai Putri Monako Grace Kelly saat menghadiri konser penggalangan dana di London. Putri Grace bertemu dengan Putri Diana dan Pangeran Charles dalam acara itu. Gaun tersebut kini ditampilkan dalam pameran di Makau. Barang-barang pribadi mantan aktris Hollywood ini dipamerkan di Galaxy Macao dalam pameran berjudul Grace Kelly-From Hollywood to Monaco.KOMPAS.com/JESSI CARINA Gaun Yves Saint Laurent berbahan satin warna ungu yang dipakai Putri Monako Grace Kelly saat menghadiri konser penggalangan dana di London. Putri Grace bertemu dengan Putri Diana dan Pangeran Charles dalam acara itu. Gaun tersebut kini ditampilkan dalam pameran di Makau. Barang-barang pribadi mantan aktris Hollywood ini dipamerkan di Galaxy Macao dalam pameran berjudul Grace Kelly-From Hollywood to Monaco.
Gaun biru yang dipakai Putri Monako Grace Kelly saat berfoto bersama dengan suami dana anak-anaknya. Gaun tersebut ditampilkan dalam pameran di Makau. Barang-barang pribadi mantan aktris Hollywood ini dipamerkan di Galaxy Macao dalam pameran berjudul Grace Kelly-From Hollywood to Monaco.KOMPAS.com/JESSI CARINA Gaun biru yang dipakai Putri Monako Grace Kelly saat berfoto bersama dengan suami dana anak-anaknya. Gaun tersebut ditampilkan dalam pameran di Makau. Barang-barang pribadi mantan aktris Hollywood ini dipamerkan di Galaxy Macao dalam pameran berjudul Grace Kelly-From Hollywood to Monaco.
Foto-foto Pangeran Rainier III dari Monako yang dipotret langsung oleh sang istri, Putri Grace Kelly. Barang-barang pribadi mantan aktris Hollywood ini dipamerkan di Galaxy Macao dalam pameran berjudul Grace Kelly-From Hollywood to Monaco.KOMPAS.com/JESSI CARINA Foto-foto Pangeran Rainier III dari Monako yang dipotret langsung oleh sang istri, Putri Grace Kelly. Barang-barang pribadi mantan aktris Hollywood ini dipamerkan di Galaxy Macao dalam pameran berjudul Grace Kelly-From Hollywood to Monaco.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Dua Bandara di Jateng Tak Lagi Berstatus Internasional, Kunjungan Wisata Tidak Terpengaruh

Dua Bandara di Jateng Tak Lagi Berstatus Internasional, Kunjungan Wisata Tidak Terpengaruh

Travel Update
Batal Liburan, Bisa Refund 100 Persen dari Tiket.com

Batal Liburan, Bisa Refund 100 Persen dari Tiket.com

Travel Update
Emirates Ajak Terbang Anak-anak Autisme, Wujud Layanan kepada Orang Berkebutuhan Khusus

Emirates Ajak Terbang Anak-anak Autisme, Wujud Layanan kepada Orang Berkebutuhan Khusus

Travel Update
Harga Tiket Masuk Terbaru di Scientia Square Park Tangerang

Harga Tiket Masuk Terbaru di Scientia Square Park Tangerang

Jalan Jalan
Ada 16 Aktivitas Seru di Scientia Square Park untuk Anak-anak

Ada 16 Aktivitas Seru di Scientia Square Park untuk Anak-anak

Jalan Jalan
Sungailiat Triathlon 2024 Diikuti 195 Peserta, Renang Tertunda dan 7 Peserta Sempat Dievakuasi

Sungailiat Triathlon 2024 Diikuti 195 Peserta, Renang Tertunda dan 7 Peserta Sempat Dievakuasi

Travel Update
Cara Akses Menuju ke Pendopo Ciherang Sentul

Cara Akses Menuju ke Pendopo Ciherang Sentul

Jalan Jalan
YIA Bandara Internasional Satu-satunya di Jateng-DIY, Diharapkan Ada Rute ke Bangkok

YIA Bandara Internasional Satu-satunya di Jateng-DIY, Diharapkan Ada Rute ke Bangkok

Travel Update
Harga Tiket Masuk dan Menginap di Pendopo Ciherang Sentul Bogor

Harga Tiket Masuk dan Menginap di Pendopo Ciherang Sentul Bogor

Jalan Jalan
Pendopo Ciherang, Restoran Tepi Sungai dengan Penginapan

Pendopo Ciherang, Restoran Tepi Sungai dengan Penginapan

Jalan Jalan
Cara Urus Visa Turis ke Arab Saudi, Lengkapi Syaratnya

Cara Urus Visa Turis ke Arab Saudi, Lengkapi Syaratnya

Travel Update
Pendaki Penyulut 'Flare' di Gunung Andong Terancam Di-'blacklist' Seumur Hidup

Pendaki Penyulut "Flare" di Gunung Andong Terancam Di-"blacklist" Seumur Hidup

Travel Update
10 Tempat Wisata Indoor di Jakarta, Cocok Dikunjungi Saat Cuaca Panas

10 Tempat Wisata Indoor di Jakarta, Cocok Dikunjungi Saat Cuaca Panas

Jalan Jalan
Rute Transportasi Umum dari Cawang ke Aeon Deltamas

Rute Transportasi Umum dari Cawang ke Aeon Deltamas

Travel Tips
Australia Kenalkan Destinasi Wisata Selain Sydney dan Melbourne

Australia Kenalkan Destinasi Wisata Selain Sydney dan Melbourne

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com